Bersih-bersih Membakar Lemak

Reporter

Kamis, 8 September 2016 14:30 WIB

acecars.net

TEMPO.CO, Jakarta - Kegiatan membersihkan rumah ternyata banyak manfaatnya. Selain rumah menjadi bersih, tubuhpun jauh lebih sehat, bugar atau bahkan langsing.

Lantas apa saja aktivitas bersih-bersih rumah yang dapat dilakukan dan berapa jumlah kalori yang terbakar. Berikut daftarnya:

Mengepel
Singkirkan segala debu dan kotoran di lantai rumah hanya dalam waktu satu jam, bisa membakar sekitar 153 kalori.

Menyikat ubin
Mengatasi lumut dan kotoran yang lebih membandel pada lantai ubin bisa membakar hingga 187 kalori hanya dalam waktu 30 menit!

Menggosok bak mandi
Dalam waktu 15 menit saja, sekitar 90 kalori terbakar. Tangan yang lebih kuat dan kencang menjadi bonus untuk Anda.

Menyedot debu
Menjinjing alat penyedot debu yang cukup berat yang disertai gerakan berdiri tegak atau membungkuk selama 30 menit akan membakar sekitar 119 kalori.

Menyapu
Bergerak lincah ke seluruh ruangan di rumah dengan sapu akan membuat 136 kalori menyusut dalam waktu 30 menit.

Mencuci mobil
Lewatkan fasilitas cuci mobil drive-thru, cobalah untuk mencuci sendiri mobil Anda dan dapatkan penyusutan sebanyak 153 kalori.

Membersihkan kaca jendela
Dalam waktu 30 menit, Anda akan mendapatkan kaca jendela yang lebih jernih dan terbakarnya 167 kalori.

Mengatur ulang isi lemari baju
Hingga lemari baju Anda menjadi lebih ringan dan rapi, tubuh Anda pun telah kehilangan sebanyak 85 kalori.

Mendekorasi rumah
Mengecat dinding selama 30 menit akan membuat 167 kalori terbakar.

Mengatur ulang tata letak perabot rumah
Mendorong atau menggeser perabot seperti lemari atau sofa selama 15 menit akan membakar 100 kalori dari tubuh Anda

TABLOIDBINTANG

Berita lainnya:
Manfaat Rumah Bersih dan Rapi buat Kesehatan
Cara Sederhana agar Rumah Senantiasa Bersih
5 Langkah Tepat Membersihkan Kulkas


Berita terkait

Hal-hal yang Perlu Diketahui Soal Bahaya Kandungan Senyawa Bromat pada Air Minum dalam Kemasan

21 hari lalu

Hal-hal yang Perlu Diketahui Soal Bahaya Kandungan Senyawa Bromat pada Air Minum dalam Kemasan

Pakar mengingatkan bahaya kandungan senyawa bromat yang banyak terbentuk saat Air Minum Dalam Kemasan (AMDK).

Baca Selengkapnya

Kemnaker Gelar Workshop Atasi Tantangan Kesehatan Kerja

18 Mei 2022

Kemnaker Gelar Workshop Atasi Tantangan Kesehatan Kerja

Banyak perubahan terjadi pada ketenagakerjaan. Perlu penyiapan untuk perlindungan tenaga kerja.

Baca Selengkapnya

Tips Mencegah Iritasi Kulit di Belakang Telinga karena Pakai Masker

8 Maret 2022

Tips Mencegah Iritasi Kulit di Belakang Telinga karena Pakai Masker

Potensi peradangan semakin besar apabila seseorang memiliki kulit sensitif dan menggunakan masker dalam waktu yang lama.

Baca Selengkapnya

Kenali 6 Penyakit Pembuluh Darah yang Paling Umum Terjadi

30 Desember 2021

Kenali 6 Penyakit Pembuluh Darah yang Paling Umum Terjadi

Penyakit pembuluh darah adalah gangguan yang mempengaruhi sistem peredaran darah dari dan ke organ tubuh.

Baca Selengkapnya

Sikap Skeptis Tinggi, Daewoong Gaet 15 Anak Muda Kreatif Galakkan Info Kesehatan

20 Desember 2021

Sikap Skeptis Tinggi, Daewoong Gaet 15 Anak Muda Kreatif Galakkan Info Kesehatan

Banyak masyarakat bersikap skeptis terkait bahaya pandemi Covid-19. Untuk tangani hal itu, Daewoong ajak anak muda galakkan info kesehatan

Baca Selengkapnya

Asam Lambung Naik, Ketahui Posisi Tidur yang Tepat dan Lakukan Diet Asam Lambung

18 November 2021

Asam Lambung Naik, Ketahui Posisi Tidur yang Tepat dan Lakukan Diet Asam Lambung

Beberapa hal yang yang harus diperhatikan penderita gangguan asam lambung adalah posisi tidur dan diet.

Baca Selengkapnya

Mengenal Demam Tifoid, Cegah dengan Vaksinasi 3 Tahun Sekali

13 November 2021

Mengenal Demam Tifoid, Cegah dengan Vaksinasi 3 Tahun Sekali

Indonesia masih endemi demam tifoid atau dikenal dengan sebutan penyakit tipus atau tipes.

Baca Selengkapnya

Manfaat Berjalan Kaki, Membantu Mengurangi Berat Badan Hingga Mood Lebih Baik

11 November 2021

Manfaat Berjalan Kaki, Membantu Mengurangi Berat Badan Hingga Mood Lebih Baik

Rutin berjalan kaki setiap hari membantu mengurangi risiko penyakit jantung, diabetes, dan menurunkan berat badan.

Baca Selengkapnya

Sering Pakai Semprotan Hidung untuk Mencegah Covid-19, Begini Cara Kerjanya

30 Oktober 2021

Sering Pakai Semprotan Hidung untuk Mencegah Covid-19, Begini Cara Kerjanya

Salah satu cara mencegah Covid-19 adalah dengan menyemprotkan cairan khusus ke hidung. Apa kandungan dalam cairan itu dan bagaimana cara kerjanya?

Baca Selengkapnya

5 Cara Terhindar dari Sakit Kepala

24 Oktober 2021

5 Cara Terhindar dari Sakit Kepala

Penyebab sakit kepala yang dominan terjadi selama pandemi Covid-19 adalah kelelahan dan kurang tidur.

Baca Selengkapnya