Lima Cara Alami Turunkan Kolesterol

Reporter

Selasa, 31 Mei 2016 09:30 WIB

Teh hitam. sxc.hu

TEMPO.CO, Jakarta - Kadar kolesterol tinggi dalam darah selalu membuat khawatir. Tubuh memang butuh kolesterol. Namun, bila jumlahnya terlalu banyak, justru bisa menghambat aliran darah ke jantung dan otak sehingga bisa mengakibatkan serangan jantung dan stroke.

Ingin menurunkan kadar kolesterol dengan cara alami tanpa obat-obatan? Cobalah lima cara berikut ini.

1. Minum teh hitam
Meminum teh hitam sudah terbukti mampu menurunkan kadar kolesterol. Teh hitam mengandung flavonoid, antioksidan yang mampu mencegah oksidasi low-density lipoprotein (LDL/kolesterol jahat) yang bisa menimbulkan kerak pada pembuluh dan menghambat aliran darah.

2. Konsumsi lemak baik
Kurangi konsumsi lemak jahat dan perbanyak lemak baik. Lemak baik itu bisa diperoleh dari zaitun, kacang-kacangan, biji-bijian, minyak yang terbuat dari zaitun atau biji bunga matahari, ikan, dan telur.

3. Jaga pola makan sehat
Zaman semakin modern dan makanan semakin beragam. Namun jangan lupakan buah dan sayuran dalam menu sehari-hari. Daging tidak dilarang, tapi porsi terbesar harus diberikan pada sayuran dan buah-buahan.

4. Olahraga
Tak perlu berlari maraton sampai 42 kilometer, cukup berjalan atau berlari-lari kecil mengitari kompleks atau taman. Selan bisa menurunkan kolesterol, berolahraga secara teratur juga dapat menjaga berat badan. Pasalnya, kelebihan berat badan itulah yang kerap memicu kenaikan LDL dalam darah. Semua olahraga baik untuk menurunkan kolesterol, tapi berlatih kardio selama 30 menit sehari sudah cukup untuk menaikkan kolesterol baik (HDL).

5. Perbanyak makan biji-bijian
Gandum sangat baik untuk dikonsumsi karena mengandung serat tinggi dan tak akan membuat lapar serta bisa mencegah terjadinya penghambatan aliran darah.

CHEATSHEET | PIPIT

Berita terkait

Jokowi: Daerah Kepulauan Indonesia Kekurangan Dokter Spesialis

34 menit lalu

Jokowi: Daerah Kepulauan Indonesia Kekurangan Dokter Spesialis

Jokowi mengatakan kemampuan produksi dokter spesialis Indonesia hanya 2.700 per tahun.

Baca Selengkapnya

Mengapa Bayi Harus Diimunisasi?

1 hari lalu

Mengapa Bayi Harus Diimunisasi?

Bayi harus menjalani imunisasi karena beberapa alasan tertentu yang akan dibahas dalam artikel ini.

Baca Selengkapnya

6 Bahaya Bayi yang Tidak Diimunisasi

2 hari lalu

6 Bahaya Bayi yang Tidak Diimunisasi

Bayi penting untuk melakukan imunisasi secara rutin agar terhindar dari bahaya kesehatan mendatang. Lantas, apa saja bahaya bagi bayi yang tidak melakukan imunisasi?

Baca Selengkapnya

Konimex dan Indordesa Luncurkan Produk Baru Makanan Nutrisi FontLife One, Bidik Pasar Dewasa Muda

9 hari lalu

Konimex dan Indordesa Luncurkan Produk Baru Makanan Nutrisi FontLife One, Bidik Pasar Dewasa Muda

PT Indordesa-- anak perusahaan PT Konimex, meluncurkan produk makanan nutrisi dan perawatan kesehatan, FontLife One, di Kota Solo, Jawa Tengah.

Baca Selengkapnya

Aliansi Kecam Kehadiran Industri Plastik dan Kimia dalam Delegasi Indonesia untuk Negosiasi Perjanjian Plastik

10 hari lalu

Aliansi Kecam Kehadiran Industri Plastik dan Kimia dalam Delegasi Indonesia untuk Negosiasi Perjanjian Plastik

Kehadiran itu membahayakan tujuan perjanjian, yaitu mengatur keseluruhan daur hidup plastik untuk melindungi kesehatan manusia dan lingkungan.

Baca Selengkapnya

Sejak 2021, Jokowi 6 Kali Sampaikan Keresahan WNI Pilih Berobat ke Luar Negeri

10 hari lalu

Sejak 2021, Jokowi 6 Kali Sampaikan Keresahan WNI Pilih Berobat ke Luar Negeri

Presiden Joko Widodo atau Jokowi acap menyampaikan keresahannya soal warga negara Indonesia yang berbondong-bondong berobat ke negara lain, alih-alih dalam negeri.

Baca Selengkapnya

5 Penyebab Sulit Tidur pada Penderita Diabetes

11 hari lalu

5 Penyebab Sulit Tidur pada Penderita Diabetes

Ternyata lima masalah ini menjadi penyebab penderita diabetes sulit tidur.

Baca Selengkapnya

Penelitian Ungkap Pelet Plastik Daur Ulang dari Indonesia Mengandung 30 Bahan Kimia Beracun dengan Konsentrasi Tinggi

11 hari lalu

Penelitian Ungkap Pelet Plastik Daur Ulang dari Indonesia Mengandung 30 Bahan Kimia Beracun dengan Konsentrasi Tinggi

Proyek penelitian di 13 negara ini bertujuan meningkatkan kesadaran global tentang bahan kimia berbahaya dalam plastik daur ulang

Baca Selengkapnya

Jokowi Ungkap PR Besar di Bidang Kesehatan: Pintar kalau Sakit Mau Apa?

11 hari lalu

Jokowi Ungkap PR Besar di Bidang Kesehatan: Pintar kalau Sakit Mau Apa?

Presiden Jokowi mengungkapkan PR besar Indonesia di bidang kesehatan. Apa saja?

Baca Selengkapnya

Pakta Konsumen Nasional Minta Pemerintah Penuhi Hak Konsumen Tembakau

15 hari lalu

Pakta Konsumen Nasional Minta Pemerintah Penuhi Hak Konsumen Tembakau

Pakta Konsumen Nasional meminta pemerintah untuk memenuhi hak konsumen tembakau di Indonesia.

Baca Selengkapnya