Mengasuh Bayi Bikin Orang Tua Makin Cerdas  

Reporter

Rabu, 25 Mei 2016 13:52 WIB

TEMPO.CO, Jakarta - Orang tua yang mengasuh bayinya tidak hanya memberikan manfaat bagi si buah hati. Sebuah penelitian terbaru menunjukkan bahwa merawat bayi dapat meningkatkan kecerdasan orang tua.

Seperti dilansir dari situs gaya hidup India, BOLDSKY, Rabu, 25 Mei 2016, saat orang tua membesarkan bayi, ia dituntut lebih tanggap memahami kebutuhan bayi. Orang tua berusaha memahami kebutuhan bayinya dengan baik. Berupaya membuat si kecil nyaman. Hal ini membuat mereka jadi lebih peka.

Penelitian itu juga menyatakan bahwa bayi manusia merupakan bayi yang paling bergantung ketimbang spesies lain. Ambil contoh sederhana, kemampuan belajar. Bayi jerapah, juga sederet spesies lain, langsung berdiri dan melangkah sesaat setelah keluar dari rahim. Bandingkan dengan bayi manusia yang butuh setahunan untuk bisa meraih kemampuan serupa.

Dalam hal ini para peneliti berpendapat bahwa otak manusia lebih besar dibandingkan hewan. Sebagai makhluk yang memiliki otak besar, keturunan mereka lahir belum matang. Bayi manusia membutuhkan bantuan dan perhatian lebih dibandingkan bayi hewan.

Para peneliti mengaitkan pola asuh yang panjang itu dengan perkembangan volume otak. Itu sebabnya volume otak manusia paling besar ketimbang spesies lain.

Jadi, jika Anda memiliki bayi, segeralah terlibat aktif dalam pengasuhannya. Makin tinggi frekuensi dan intensitas Anda dalam pengasuhan, kemungkinan kecerdasan Anda meningkat juga lebih tinggi.

BOLDSKY | DINA ANDRIANI


Berita terkait

Pola Asuh Anak yang Diterapkan Nikita Willy di Tengah Kesibukan

7 Februari 2024

Pola Asuh Anak yang Diterapkan Nikita Willy di Tengah Kesibukan

Nikita Willy memahami kunci pola asuh yang baik adalah dengan menerapkan rutinitas sehari-hari yang konsisten meskipun sebagai ibu yang juga bekerja.

Baca Selengkapnya

Pola Asuh Pintar dan Manfaatnya pada Perkembangan Anak

7 Februari 2024

Pola Asuh Pintar dan Manfaatnya pada Perkembangan Anak

Ibu perlu menerapkan pola asuh yang fokus pada aspek perkembangan anak sesuai usianya yang disebut smart parenting. Cek manfaatnya.

Baca Selengkapnya

Mengenal Helicopter Parenting, Dampak, dan Antisipasinya

23 Januari 2024

Mengenal Helicopter Parenting, Dampak, dan Antisipasinya

Helicopter parenting adalah pola asuh ketat orang tua terhadap seorang anak. Kenali ciri, dampak, dan antisipasinya berikut ini.

Baca Selengkapnya

Mengenal Pola Asuh Strawberry Parent dan Ciri-cirinya

9 Januari 2024

Mengenal Pola Asuh Strawberry Parent dan Ciri-cirinya

Strawberry parent adalah model pola asuh di mana orangtua terlalu banyak membantu atau memanjakan anak. Ini penjelasan dan karakter gaya didiknya.

Baca Selengkapnya

Kesalahan yang Biasa Dilakukan Orang Tua pada Anak di Hari Natal

10 Desember 2023

Kesalahan yang Biasa Dilakukan Orang Tua pada Anak di Hari Natal

Pakar parenting menyebut ada beberapa kesalahan yang biasa dilakukan orang tua terhadap anak-anak mereka di momen Hari Natal. Apa saja?

Baca Selengkapnya

Menjadikan Anak seperti Raja, Efeknya Justru Merusak

28 November 2023

Menjadikan Anak seperti Raja, Efeknya Justru Merusak

Ada anak yang merasa bisa berpikir dan berlaku sesukanya, bisa juga mengacu pada anak manja. Penyebabnya mereka selalu mendapatkan segala keinginan.

Baca Selengkapnya

4 Reality Show Parenting dari Korea, Ada yang Membuat Orang Tua Menangis

23 November 2023

4 Reality Show Parenting dari Korea, Ada yang Membuat Orang Tua Menangis

Reality show parenting dari Korea yang sedang trending saat ini

Baca Selengkapnya

Psikolog Sarankan Authoritative Parenting untuk Anak Remaja, Ini Alasannya

20 November 2023

Psikolog Sarankan Authoritative Parenting untuk Anak Remaja, Ini Alasannya

Pola asuh authoritative parenting bisa memberikan pemahaman kepada anak, terutama remaja, mengenai konsekuensi tindakan yang mereka ambil.

Baca Selengkapnya

5 Bukti Seseorang Jadi Orang Tua yang Baik

27 September 2023

5 Bukti Seseorang Jadi Orang Tua yang Baik

Peran orang tua sangat penting bagi tumbuh kembang anak, terutama untuk mendidik dan menjadi teladan yang baik.

Baca Selengkapnya

Mengenal Pola Parenting Asah Asih Asuh pada Anak dan Manfaatnya

30 Agustus 2023

Mengenal Pola Parenting Asah Asih Asuh pada Anak dan Manfaatnya

Kenali pola parenting asah, asih, asuh yang wajib dipenuhi orang tua pada anak dan manfaatnya kini dan kelak.

Baca Selengkapnya