Tips Mengurai Rambut Kusut dengan Aman tanpa Menyebabkan Kerusakan

Reporter

Tempo.co

Editor

Mila Novita

Sabtu, 25 Februari 2023 15:00 WIB

Ilustrasi wanita menyisir rambut. Freepik.com/Nensuria

TEMPO.CO, Jakarta - Rambut menjadi salah satu satu fitur yang paling menentukan dari penampilan fisik. Karena itu, penting untuk merawatnya agar selalu sehat dan indah. Namun, siapa pun pernah mengalami rambut kusut yang bisa membuat frustrasi.

Rambut kusut bisa menjadi tugas yang membosankan, dan jika dilakukan dengan tidak benar, dapat menyebabkan kerusakan bahkan kerontokan rambut. Oleh karena itu, sangat penting untuk mengetahui teknik dan alat yang tepat untuk mengurai rambut tanpa menyebabkan kerusakan.

Berikut adalah beberapa tips dan trik berharga untuk membantu mengurai rambut kusut dengan aman dan efisien, sehingga rambut tetap sehat dan indah.

1. Sisir bergigi lebar

Sisir bergigi lebar atau sisir antikusut lebih lembut pada rambut dibandingkan dengan sikat biasa atau sisir bergigi halus. Mulailah dari ujung rambut dan lanjutkan hingga ke akar.

Advertising
Advertising

2. Gunakan produk pengurai

Menggunakan produk detangling atau pengurai, seperti kondisioner tanpa bilas atau semprotan detangling, dapat membantu mengurangi kusut dan membuat menyisir lebih mudah.

3. Gunakan jari

Gerakkan jari dengan lembut ke rambut untuk melonggarkan kusut sebelum menggunakan sisir atau sikat.

4. Kerjakan dalam beberapa bagian

Jika rambut sangat kusut, kerjakan dalam bagian-bagian kecil untuk menghindari menarik rambut terlalu keras.

5. Bersikap lembut

Saat melepaskan, bersikaplah lembut dan hindari menarik rambut terlalu keras. Jika menemukan simpul yang membandel, selesaikan dengan hati-hati alih-alih mencabutnya.

6. Mulai dari ujung

Mulailah menghilangkan kusut di ujung rambut dan lanjutkan ke arah akar. Ini dapat membantu mencegah kerusakan.

7. Hindari mengurai saat rambut basah Rambut basah lebih rapuh dan mudah patah, jadi tunggu sampai rambut hampir kering sebelum menyisirnya.

HINDUSTAN TIMES

Pilihan Editor: Penyebab Rambut Mudah Kusut dan Cara Mengatasinya

Selalu update info terkini. Simak breaking news dan berita pilihan dari Tempo.co di kanal Telegram “Tempo.co Update”. Klik https://t.me/tempodotcoupdate untuk bergabung. Anda perlu meng-install aplikasi Telegram terlebih dahulu.

Berita terkait

Tanda Sudah Waktunya Potong Rambut, Termasuk Migrain

31 hari lalu

Tanda Sudah Waktunya Potong Rambut, Termasuk Migrain

Ada tanda-tanda umum sudah waktunya Anda potong rambut, bukan hanya karena sudha terlalu panjang. Berikut di antaranya

Baca Selengkapnya

Seorang Wanita Cedera Ginjal setelah Meluruskan Rambut, Ini Sebabnya

38 hari lalu

Seorang Wanita Cedera Ginjal setelah Meluruskan Rambut, Ini Sebabnya

Seorang wanita muda mengalami cedera ginjal setelah melakukan pelurusan rambut di salon. Penyebabnya kandungan zat berbahaya pada produk.

Baca Selengkapnya

Rambut Jang Wonyoung IVE Dilelang Senilai Rp 217 Juta

27 Februari 2024

Rambut Jang Wonyoung IVE Dilelang Senilai Rp 217 Juta

Seseorang menjual rambut Jang Wonyoung IVE dalam situs lelang Cina

Baca Selengkapnya

Penyebab Kutu Rambut Mudah Menyebar pada Anak-anak

26 Februari 2024

Penyebab Kutu Rambut Mudah Menyebar pada Anak-anak

Masalah kutu rambut tampaknya banyak menyerang anak-anak. Padahal, orang dewasa juga bisa mengalaminya. Lalu kenapa lebih mudah menyebar pada anak?

Baca Selengkapnya

16 Rekomendasi Rambut Pendek Pria Terbaru 2024

5 Februari 2024

16 Rekomendasi Rambut Pendek Pria Terbaru 2024

16 Rekomendasi rambut pendek pria terbaru yang bisa dicoba. Gaya baru di tahun baru 2024.

Baca Selengkapnya

Jangan Biarkan SIkat Rambut Jadi Sarang Bakteri, Bersihkan dengan Cara Berikut

30 Januari 2024

Jangan Biarkan SIkat Rambut Jadi Sarang Bakteri, Bersihkan dengan Cara Berikut

Sikat rambut yang dipakai berkali-kali setiap hari bisa menjadi sarang bakteri, jamur, ketombe, dan minyak sehingga harus rutin dicuci.

Baca Selengkapnya

Hati-hati, Kondisi Defisiensi Vitamin Berikut Bisa Berdampak Buruk ke Kesehatan Rambut

12 Januari 2024

Hati-hati, Kondisi Defisiensi Vitamin Berikut Bisa Berdampak Buruk ke Kesehatan Rambut

Vitamin A berperan dalam produksi sebum, zat berminyak yang melembabkan kulit kepala dan menjaga kesehatan rambut.

Baca Selengkapnya

Kiat Sederhana Menjaga Kesehatan Rambut

12 Januari 2024

Kiat Sederhana Menjaga Kesehatan Rambut

Kurangnya perawatan rambut bisa berakibat rontok, kering, patah, dan berminyak

Baca Selengkapnya

Bahaya Pakai Topi Wol saat Cuaca Dingin

10 Januari 2024

Bahaya Pakai Topi Wol saat Cuaca Dingin

Wol adalah pilihan populer untuk pakaian musim dingin. Namun topi wol diklaim bisa merusak rambut.

Baca Selengkapnya

Awas, Rambut Rontok Juga Bisa Jadi Gejala Sifilis

31 Desember 2023

Awas, Rambut Rontok Juga Bisa Jadi Gejala Sifilis

Tak hanya karena stres atau keturunan, rambut rontok juga bisa jadi gejala sifilis atau penyakit yang ditularkan lewat hubungan seks.

Baca Selengkapnya