Alasan Paula Verhoeven Ingin Mengasuh Putranya Sendiri

Reporter

Antara

Editor

Yunia Pratiwi

Kamis, 15 April 2021 21:12 WIB

Paula Verhoeven dan anak pertamanya dengan Baim Wong, Kiano Tiger Wong. Instagram/@paula_verhoeven

TEMPO.CO, Jakarta - Setiap orang tua memiliki cara untuk mengasuh buah hartinya. Seperti Paula Verhoeven yang memilih untuk mengasuh sendiri putra pertamanya, Kiano Tiger Wong. Dia ingin memaksimalkan tumbuh kembang putranya selama masa emas tumbuh kembangnya.

Paula mengatakan di masa 1000 hari yang dikenal dengan masa emas tumbuh kembang anak, dia ingin memberikan yang terbaik untuk Kiano. Dia ingin mengurusnya sendiri, dan ingin tahu perkembangan putranya itu. Bagini momen-momen masa emas tumbuh kembang ini tidak bisa diulang.

Model 33 tahun itu dibantu suaminya Baim Wong mengurus Kiano. Dari memilih makanan, mengajari berbagai hal hingga mengajaknya bermain. Kiano menurut Paula saat ini sedang dalam fase aktif mengeksplorasi banyak hal.

"Aku handle sendiri, mengajak main juga yang ada mainan edukasinya karena sekarang dia lagi aktif banget, baru bisa jalan dan rasa penasarannya lagi tinggi banget," ujar Paula dalam peluncuran "Frisian Flag Primagro" pada Kamis, 15 April 2021.

Kiano Tiger Wong dan Paula Verhoeven (Instagram/@paula_verhoeven)

Paula menambahkan untuk makanan, Kiano termasuk anak yang tidak pilih-pilih. Meski begitu, dia tetap memperhatikan dan menjaga asupan yang masuk ke tubuh sang anak agar nutrisinya tetap tercukupi. "Karena aku takut juga kalau anak mengalami stunting," kata Paula.

Kini semakin banyak informasi beredar tenang pengasuhan anak. Paula tak menampik bahwa ia juga mendapat banyak informasi soal gizi seimbang dari sosial media. Namun ia tidak menelan informasi itu mentah-mentah. Tapi dia lebih memilih untuk berkonsultasi dengan ahli terlebih dahulu.

"Sebagai orangtua, aku juga sering banget dapat info soal tumbuh kembang tapi di sosial media enggak sedikit yang bikin bingung dan kurang tepat, jadi aku tanya ke dokter untuk cari informasi," ujar Paula Verhoeven.

Baca juga: Paula Verhoeven Pernah Positif COVID-19, Tanpa Gejala Demam atau Sesak Napas

Advertising
Advertising

Berita terkait

Anak Pemimpin Sudan Tewas dalam Kecelakaan di Turki

6 jam lalu

Anak Pemimpin Sudan Tewas dalam Kecelakaan di Turki

Anak panglima militer dan pemimpin de facto Sudan meninggal di rumah sakit setelah kecelakaan lalu lintas di Turki.

Baca Selengkapnya

Mengapa Bayi Harus Diimunisasi?

9 jam lalu

Mengapa Bayi Harus Diimunisasi?

Bayi harus menjalani imunisasi karena beberapa alasan tertentu yang akan dibahas dalam artikel ini.

Baca Selengkapnya

10.000 Warga Palestina Hilang di Gaza, 210 Hari Sejak Serangan Israel Dimulai

9 jam lalu

10.000 Warga Palestina Hilang di Gaza, 210 Hari Sejak Serangan Israel Dimulai

Sejauh ini, 30 anak telah meninggal karena kelaparan dan kehausan di Gaza akibat blokade total bantuan kemanusiaan oleh Israel

Baca Selengkapnya

6 Bahaya Bayi yang Tidak Diimunisasi

15 jam lalu

6 Bahaya Bayi yang Tidak Diimunisasi

Bayi penting untuk melakukan imunisasi secara rutin agar terhindar dari bahaya kesehatan mendatang. Lantas, apa saja bahaya bagi bayi yang tidak melakukan imunisasi?

Baca Selengkapnya

Saran Psikolog agar Anak Berkembang di Bidang Seni

2 hari lalu

Saran Psikolog agar Anak Berkembang di Bidang Seni

Orang tua perlu memberikan kesempatan kepada anak untuk bereksplorasi di berbagai bidang, baik seni maupun bidang lain.

Baca Selengkapnya

Uang Kementan untuk Keluarga Syahrul Yasin Limpo: dari Tagihan Parfum, Skincare, Kafe, hingga Sunatan

4 hari lalu

Uang Kementan untuk Keluarga Syahrul Yasin Limpo: dari Tagihan Parfum, Skincare, Kafe, hingga Sunatan

Dalam sidang terungkap bekas Menteri Pertanian Syahrul Yasin Limpo alias SYL acapkali menggunakan uang Kementan untuk keperluan pribadi.

Baca Selengkapnya

Dampak Perceraian dan Fenomena Tanpa Peran Ayah Menurut Psikolog

5 hari lalu

Dampak Perceraian dan Fenomena Tanpa Peran Ayah Menurut Psikolog

Psikolog menyebut perceraian sebagai salah satu penyebab fenomena fatherless atau situasi anak kekurangan kehadiran dan peran ayah.

Baca Selengkapnya

Pola Asuh yang Perlu Dipahami Kakek Nenek saat Mengasuh Cucu

8 hari lalu

Pola Asuh yang Perlu Dipahami Kakek Nenek saat Mengasuh Cucu

Psikolog mengingatkan kakek atau nenek memahami jenis-jenis pola asuh ketika mengasuh cucu. Apa saja yang perlu dilakukan?

Baca Selengkapnya

Bocah 15 Tahun jadi Korban Persetubuhan Sang Kekasih, Ibunya Lapor Polisi

10 hari lalu

Bocah 15 Tahun jadi Korban Persetubuhan Sang Kekasih, Ibunya Lapor Polisi

DP seorang anak wanita berusia 15 tahun menjadi korban dugaan persetubuhan anak di bawah umur. Pelaku diduga pemilik sebuah BAR.

Baca Selengkapnya

Saksi Ungkap Sering Bayari Biaya Ulang Tahun Cucu Syahrul Yasin Limpo Pakai Uang Kementan

10 hari lalu

Saksi Ungkap Sering Bayari Biaya Ulang Tahun Cucu Syahrul Yasin Limpo Pakai Uang Kementan

Menjawab itu, Isnar mengatakan putra Syahrul Yasin Limpo, Redindo juga pernah meminta uang kepadanya.

Baca Selengkapnya