5 Zodiak Ini Cari Teman Kencan setelah Pembatasan Sosial Dilonggarkan

Reporter

Tempo.co

Editor

Mila Novita

Jumat, 30 Oktober 2020 14:15 WIB

Ilustrasi kencan (pixabay.com)

TEMPO.CO, Jakarta - Pembatasan sosial selama pandemi Covid-19 membuat sebagian besar pertemuan dilakukan secara virtual, termasuk kencan. Sayangnya, tak semua orang cocok dengan kencan virtual. Beberapa zodiak lebih suka kencan fisik sehingga lebih suka tidak kencan sama sekali daripada virtual.

Saat ini, orang mulai kembali bisa keluar rumah dengan mematuhi protokol kesehatan Covid-19. Dilansir dari Times of India, Jumat, 30 Oktober 2020, tanda-tanda zodiak yang disebutkan di bawah ini akan kembali berkencan.

1. Aries

Orang-orang Aries siap terdepan soal kencan karena Mars baru saja memasuki tanda rumahnya. Aries dan akan tinggal di sana hingga Januari 2021. Aries akan penuh gairah selama di sana. Karena itu, ketika pembatasan sosial mulai longgar, mereka butuh pelepasan semua aktivitas yang tertunda. Mereka mungkin punya jadwal kencan yang penuh selama beberapa akhir pekan ke depan.

2. Taurus

Advertising
Advertising

Taurus mungkin merasakan dorongan untuk terhubung dengan orang lain secara intim setelah pembatasan sosial. Selama karantina, Turus paling kehilangan kesenangan sensual. Karenanya, mereka pasti menginginkan pelepasan dalam bentuk sentuhan fisik. Beberapa orang mungkin memulai dengan mencari teman kencan untuk hubungan yang stabil.

3. Gemini

Orang-orang dari zodiak ini suka berada di keramaian, jadi mereka akan melampiaskannya setelah pembatasan sosial lebih longgar. Mereka akan memasuki kembali dunia kencan dengan pendekatan coba-coba, kemudian memasuki yang lebih serius segera setelah itu. Mereka akan sangat terbuka untuk hubungan jika orang yang tepat datang.

4. Aquarius

Orang-orang dari tanda zodiak ini mungkin tidak berhasil dengan hubungan jangka panjang yang kokoh, tetapi kemungkinan besar mereka sedang dalam mood berkencan. Jadi mereka akan mulai mencari teman kencan segera.

5. Pisces

Pisces suka dengan hubungan dan menikmati perasaan menyatu dengan orang yang disukai. Mereka akan mencari hubungan jangka panjang setelah karantina. Mereka mungkin bukan yang paling anggun dalam menggunakan aplikasi kencan, tetapi mereka akan berusaha untuk kencan secara fisik.

Berita terkait

Tips agar Tak Salah Pilih Pasangan lewat Perjodohan

1 hari lalu

Tips agar Tak Salah Pilih Pasangan lewat Perjodohan

Buat yang sedang mencari pasangan melalui proses perjodohan atau kencan kilat, perhatikan beberapa hal penting berikut agar tak salah pilih.

Baca Selengkapnya

Ide Kencan di Luar Ruangan saat Cuaca Cerah

2 hari lalu

Ide Kencan di Luar Ruangan saat Cuaca Cerah

Berikut ragam kegiatan luar ruangan yang bisa dilakukan bersama pasangan, kencan sambil berjemur dan menghirup udara segar.

Baca Selengkapnya

5 Hal yang Diperhatikan Calon Pasangan saat Kencan Pertama

12 hari lalu

5 Hal yang Diperhatikan Calon Pasangan saat Kencan Pertama

Pakar hubungan menyebutkan hal-hal yang lebih perlu dipikirkan saat kencan pertama demi kelanjutan yang lebih diharapkan dengan calon pasangan.

Baca Selengkapnya

Ide Kencan dengan Pasangan Introvert, Tenang dan Penuh Keakraban

22 hari lalu

Ide Kencan dengan Pasangan Introvert, Tenang dan Penuh Keakraban

Tak seperti orang ekstrovert yang bisa kencan di mana pun, pasangan introvert lebih suka tempat yang tenang dan jauh dari keramaian. Berikut idenya.

Baca Selengkapnya

Pakar Antimonopoli Sebut Rencana Google AI di iPhone Akan Bermasalah

45 hari lalu

Pakar Antimonopoli Sebut Rencana Google AI di iPhone Akan Bermasalah

Google sudah berada di bawah pengawasan karena membayar miliaran dolar kepada Apple untuk menjadi penyedia pencarian default.

Baca Selengkapnya

Google Menangguhkan Gemini Gambar Orang, Tak Akurat hingga Upaya Merilis Ulang Versi Baru

26 Februari 2024

Google Menangguhkan Gemini Gambar Orang, Tak Akurat hingga Upaya Merilis Ulang Versi Baru

Google menghentikan sementara kemampuan Gemini AI untuk menghasilkan gambar orang setelah perangkat tersebut tidak akurat menghasilkan gambar tokoh

Baca Selengkapnya

Google Hentikan Fitur Pembuatan Gambar di Gemini Imbas Bias di Tokoh Sejarah Amerika

26 Februari 2024

Google Hentikan Fitur Pembuatan Gambar di Gemini Imbas Bias di Tokoh Sejarah Amerika

Google menghentikan fitur pembuatan gambar di Gemini--chatbot AI miliknya yang dulu bernama Bard.

Baca Selengkapnya

Google Resmi Rebranding AI Bard Menjadi Gemini, Ini Detailnya

9 Februari 2024

Google Resmi Rebranding AI Bard Menjadi Gemini, Ini Detailnya

Inti dari penawaran baru Gemini adalah Gemini Ultra yang tersedia melalui tingkat AI Premium Google One.

Baca Selengkapnya

Google Bard Resmi Berubah Nama Menjadi Gemini, Ini Kelebihannya

9 Februari 2024

Google Bard Resmi Berubah Nama Menjadi Gemini, Ini Kelebihannya

Dengan mengubah nama Bard menjadi Gemini, Google siap menantang popularitas ChatGPT OpenAI.

Baca Selengkapnya

Tips Merebut Hati Laki-laki Incaran, Jangan Sungkan Memulai Lebih Dulu

5 Februari 2024

Tips Merebut Hati Laki-laki Incaran, Jangan Sungkan Memulai Lebih Dulu

Banyak cara untuk merebut hati laki-laki yang dicintai. Tak perlu bersikap berlebihan, cara berikut sudah cukup untuk melelehkan hatinya.

Baca Selengkapnya