Gaya Feminin Chic Iga Swiatek saat Pemotretan Juara

Reporter

Tempo.co

Editor

Yunia Pratiwi

Senin, 12 Oktober 2020 13:03 WIB

Petenis Iga Swiatek berpose memegang piala Grand Slam. Instagram.com/@iga.swiatek

TEMPO.CO, Jakarta - Iga Swiatek menikmati kemenangan perdananya di Grand Slam di Paris dengan keluar dari gelembung untuk pemotretan juara. Dengan latar belakang Menara Eiffel, dia terlihat membawa Piala Suzanne-Lenglen dalam balutan gaun sepanjang pergelangan kaki berwarna cerah.

"Saya dan teman baru saya ... Sangat bersyukur bisa menggendong Coupe cantik Suzanne Lenglen dan akhirnya menikmati Paris dari perspektif yang berbeda dari kamar hotel," tulisnya dalam keterangan foto yang diunggah pada Minggu 10 Oktober 2020 di Instagram.

Petenis Polandia itu tampil bergaya feminin mengenakan gaun panjang bermotif garis-garis berwarna-warni. Gaun shirtdress itu memiliki aksen belt bermotif senada yang dia ikat longgar. Sedangkan untuk bawahannya, dia mengenakan sepatu loafer berwarna hitam.

Iga Swiatek tidak kehilangan satu set pun selama dua minggu tanpa cela, lengkap dengan kemenangan 6-1, 6-2 atas unggulan satu Simona Halep dan kemenangan 6-4, 6-1 atas unggulan nomor empat Sofia Kenin di final. Dia tampaknya lebih dari siap untuk sorotan.

Advertising
Advertising

"Saya pikir saya akan, seperti, terbiasa dengan itu, itu tidak akan menjadi masalah bagi saya," katanya tentang ketenaran barunya. "Saya tidak memiliki masalah dengan, seperti, mendapatkan perhatian, dengan orang-orang di sekitar saya. Saya pikir itu akan baik-baik saja bagi saya."

Satu-satunya saat kegelisahan tampaknya muncul dengan sendirinya selama wawancara pasca pertandingan dengan Marion Bartoli dan pidato presentasi trofi. "Yah, saya tahu pidato saya tidak sempurna," Iga Swiatek kepada pers seperti dilansir dari laman Baseline. "Saya pada dasarnya tidak tahu harus berkata apa. Saya pikir saya benar-benar memiliki kekacauan di kepala. Sulit untuk mengatakannya."

Prestasi tak terduganya ini sangat menawan dan mengingatkan pada saat Naomi Osaka yang berusia 20 tahun memberikan pidato pemenang pertamanya di Indian Wells pada tahun 2018. Keduanya kebetulan berteman.

Berita terkait

Tampil Lagi setelah Cedera, Rafael Nadal Kandas di Babak Kedua Barcelona Open 2024

15 hari lalu

Tampil Lagi setelah Cedera, Rafael Nadal Kandas di Babak Kedua Barcelona Open 2024

Rafael Nadal menelan kekalahan pertamanya setelah kembali bermain tenis akibat cedera. Ia taklukdari Alex de Minaur pada babak kedua Barcelona Open.

Baca Selengkapnya

Tampil Kembali di Barcelona Open, Rafael Nadal Ingin Nikmati Setiap Momen

17 hari lalu

Tampil Kembali di Barcelona Open, Rafael Nadal Ingin Nikmati Setiap Momen

Bintang tenis asal Spanyol, Rafael Nadal, mengatakan bahwa dapat kembali beraksi di Barcelona Open seperti mendapat hadiah.

Baca Selengkapnya

Petenis Danielle Collins Juarai Charleston Open, Raih Gelar Kedua Berturut-turut

25 hari lalu

Petenis Danielle Collins Juarai Charleston Open, Raih Gelar Kedua Berturut-turut

Petenis Amerika Danielle Collins memenangi pertandingan ke-13 berturut-turut dan gelar kedua berturut-turut dengan menjuarai Charleston Open.

Baca Selengkapnya

Resmi Berpisah dengan Miyu Kato, Aldila Sutjiadi Bakal Punya Tandem Baru Asal Amerika Serikat

31 hari lalu

Resmi Berpisah dengan Miyu Kato, Aldila Sutjiadi Bakal Punya Tandem Baru Asal Amerika Serikat

Perjalanan Aldila Sutjiadi dan Miyu Kato ditutup dengan kekalahan di Charleston Open 2024.

Baca Selengkapnya

Novak Djokovic Jadi Petenis Peringkat 1 Dunia Tertua Sepanjang Sejarah, Pecahkan Rekor Roger Federer

32 hari lalu

Novak Djokovic Jadi Petenis Peringkat 1 Dunia Tertua Sepanjang Sejarah, Pecahkan Rekor Roger Federer

Novak Djokovic akan melampaui Roger Federer pada hari Minggu, saat berusia 36 tahun 321 hari.

Baca Selengkapnya

Aldila Sutjiadi dan Miyu Kato Target Juara di Charleston Open 2024

32 hari lalu

Aldila Sutjiadi dan Miyu Kato Target Juara di Charleston Open 2024

Petenis putri Indonesia Aldila Sutjiadi siap kembali berlaga di turnamen WTA 500 Charleston Open, South Carolina, Amerika Serikat.

Baca Selengkapnya

Danielle Collins Juarai Miami Open 2024, Torehkan Rekor dan Raih Pencapaian Tertinggi

33 hari lalu

Danielle Collins Juarai Miami Open 2024, Torehkan Rekor dan Raih Pencapaian Tertinggi

Petenis Amerika Serikat, Danielle Collins, berhasil menjuarai Miami Open 2024, dengan mengalahkan Elena Rybakina.

Baca Selengkapnya

Berpisah dengan Sang Pelatih Goran Ivanisevic, Novak Djokovic Tulis Pesan Mengharukan di Instagram Miliknya

36 hari lalu

Berpisah dengan Sang Pelatih Goran Ivanisevic, Novak Djokovic Tulis Pesan Mengharukan di Instagram Miliknya

Novak Djokovic mengumumkan perpisahannya dengan sang pelatih Goran Ivanisevic lewat unggahan di Instagram miliknya pada Rabu, 27 Maret 2024.

Baca Selengkapnya

Aldila Sutjiadi Kandas di Babak Kedua Tenis Miami Open 2024, Berharap Lebih Baik di Charleston Open

37 hari lalu

Aldila Sutjiadi Kandas di Babak Kedua Tenis Miami Open 2024, Berharap Lebih Baik di Charleston Open

Aldila Sutjiadi membidik hasil lebih baik pada turnamen WTA 500 Charleston Open, setelah langkahnya di Miami Open 2024 terhenti di babak kedua.

Baca Selengkapnya

Carlos Alcaraz dan Iga Swiatek Berhasil Menjuarai Turnamen Tenis Indian Wells Masters 2024

46 hari lalu

Carlos Alcaraz dan Iga Swiatek Berhasil Menjuarai Turnamen Tenis Indian Wells Masters 2024

Carlos Alcaraz dan Iga Swiatek berhasil menjuarai turnamen tenis Indian Wells Masters 2024.

Baca Selengkapnya