Mau Olahraga Takut ke Gym, Tempat Ini Siapkan Kelas Digital Mulai Rp 20 Ribu

Reporter

Antara

Editor

Mila Novita

Senin, 21 September 2020 21:00 WIB

Ilustrasi yoga. TEMPO/Wisnu Agung Prasetyo

TEMPO.CO, Jakarta - Pandemi Covid-19 membuat banyak orang jadi malas berolahraga karena harus keluar rumah. Tapi, kini olahraga yang biasanya dilakukan di pusat kebugaran bersama pengajar, juga dilakukan dari rumah lewat kelas digital. R Fitness membuka kelas daring untuk orang-orang yang ingin menjaga kebugaran sambil mematuhi protokol kesehatan.

AdhityaLesmana, COO & Co-Founder R Fitness, mengungkapkan, program ini diharap bisa memberikan dampak positif untuk masyarakat yang lebih sering berdiam diri di rumah selama beberapa bulan terakhir.

“Situasi seperti pandemi ini semakin mendorong semua orang untuk beradaptasi menuju kenormalan baru yang sesungguhnya dengan rangkaian inovasi demi kenyamanan dan perbaikan kesehatan diri dan keluarga. Karena kenormalan baru itu pada esensinya adalah cara baru untuk kebutuhan yang sama; bukan cara sama tetapi dengan risiko yang baru," kata Adhitya dalam siaran resmi, Senin, 21 September 2020.

Kelas bertajuk “Level-Up #DIRUMAHBANGET” digelar lewat platform aplikasi Zoom dengan pilihan program hingga instruktur sesuai kebutuhan konsumen. Kelas yang bisa diikuti dengan mendaftar di aplikasi R Fitness ini menawarkan program dengan biaya mulai dari Rp20.000 untuk setiap sesi.

Kelas yang bisa diikuti bervariasi, mulai dari kelas meditasi dan yoga hingga kelas pound dan strong yang energik untuk melepas stres.

"Inovasi kelas digital yang kami lakukan merupakan bentuk komitmen kami untuk terus mendampingi masyarakat umum di mana pun mereka berada," ujar Adhitya, menambahkan akan ada kelas gratis setiap pekan di mana pelanggan bisa berolahraga bersama keluarga.

Berita terkait

Terungkap Alasan Lenny Kravitz Pakai Celana Kulit Ketat saat Olahraga

1 hari lalu

Terungkap Alasan Lenny Kravitz Pakai Celana Kulit Ketat saat Olahraga

Video Lenny Kravitz saat latihan beban di gym menjadi viral, gara-gara pilihan busananya. Jadi apa alasannya memakai busana seperti itu?

Baca Selengkapnya

Olahraga-olahraga Kardio Ini Bisa Dilakukan di Rumah

3 hari lalu

Olahraga-olahraga Kardio Ini Bisa Dilakukan di Rumah

Saat dilakukan secara teratur, olahraga kardio dapat meningkatkan daya tahan tubuh secara keseluruhan, membakar lemak dan lainnya.

Baca Selengkapnya

Olahraga dan Modifikasi Gaya Hidup, Investasi Kesehatan bagi Anak Muda

4 hari lalu

Olahraga dan Modifikasi Gaya Hidup, Investasi Kesehatan bagi Anak Muda

Olahraga bisa menjadi investasi kesehatan di masa datang dan penting bagi anak muda zaman sekarang mengubah gaya hidup sehat dengan rajin berolahraga.

Baca Selengkapnya

Dunia Olahraga Berlari: Berikut 4 Tips Lari Cepat yang Aman

5 hari lalu

Dunia Olahraga Berlari: Berikut 4 Tips Lari Cepat yang Aman

Berlari cepat atau sprint ternyata memiliki segudang manfaat bagi kesehatan tubuh. Namun ada beberapa hal yang harus diperhatikan agar lari cepat aman

Baca Selengkapnya

4 Hal yang Perlu Dipersiapkan sebelum Mengikuti Lari Maraton bagi Pemula

6 hari lalu

4 Hal yang Perlu Dipersiapkan sebelum Mengikuti Lari Maraton bagi Pemula

Berikut langkah-langkah yang perlu dipersiapkan sebelum mengikuti lari maraton bagi para pemula.

Baca Selengkapnya

Olahraga Malam Hari Disebut Lebih Bermanfaat bagi Orang Obesitas

6 hari lalu

Olahraga Malam Hari Disebut Lebih Bermanfaat bagi Orang Obesitas

Penelitian mengklaim olahraga pada malam hari bisa memberi lebih banyak manfaat kesehatan bagi orang obesitas dan diabetes tipe 2.

Baca Selengkapnya

Olahraga Yoga Bikin Nyaman Shareefa Daanish

6 hari lalu

Olahraga Yoga Bikin Nyaman Shareefa Daanish

Olahraga Yoga membuat penyakit GERD Shareefa Daanish tidak kambuh.

Baca Selengkapnya

Persetujuan Baru Soal Penularan Wabah Melalui Udara dan Dampaknya Pasca Pandemi COVID-19

8 hari lalu

Persetujuan Baru Soal Penularan Wabah Melalui Udara dan Dampaknya Pasca Pandemi COVID-19

Langkah ini untuk menghindari kebingungan penularan wabah yang terjadi di awal pandemi COVID-19, yang menyebabkan korban jiwa yang cukup signifikan.

Baca Selengkapnya

Digelar Awal Mei, Festival Yoga BaliSpirit Festival Diharapkan Dongkrak Wellness Tourism Indonesia

10 hari lalu

Digelar Awal Mei, Festival Yoga BaliSpirit Festival Diharapkan Dongkrak Wellness Tourism Indonesia

BaliSpirit Festival 2024 menghadirkan lebih dari 150 lokakarya dalam bidang yoga, tari, pengembangan pribadi, penyembuhan dan seni bela diri.

Baca Selengkapnya

Mana yang Lebih Baik, Makan Sebelum atau Setelah Olahraga?

10 hari lalu

Mana yang Lebih Baik, Makan Sebelum atau Setelah Olahraga?

Masih seringkali terjadi kebingungan di banyak orang tentang apakah sebaiknya makan sebelum atau sesudah melakukan olahraga.

Baca Selengkapnya