Hari Ini Mulai PSBB Lagi, Pakar Imbau Latihan Mindfulness

Senin, 14 September 2020 05:30 WIB

Pengunjung beraktivitas di salah satu pusat perbelanjaan di Jakarta, Kamis, 10 September 2020. Seluruh mal di Jakarta akan ditutup pada masa diberlakukannya kembali PSBB total mulai Senin, 14 September 2020. TEMPO / Hilman Fathurrahman W

TEMPO.CO, Jakarta - Gubernur DKI Jakarta Anies Baswedan memutuskan Pembatasan Sosial Berskala Besar atau PSBB secara ketat mulai hari ini Senin 14 September 2020. Hal ini karena kondisi pandemi COVID-19 di Jakarta sudah mengkhawatirkan. Kebijakan rem darurat menurut Anies diambil berdasarkan tiga poin pertimbangan, yaitu angka kematian di Jakarta yang terus meningkat serta ketersediaan tempat tidur isolasi dan ruang ICU untuk merawat pasien COVID-19.

Tak pelak pemberlakukan PSBB membuat kecemasan bagi banyak orang, terlebih mereka yang telah beradaptasi dengan kebiasaan baru, bekerja dan beraktivitas sesuai dengan protokol kesehatan. Psikolog Anastasia Satriyo membagikan cara untuk meredakan kecemasan.

Melalui laman Instagram-nya, Kamis 10 September 2020, Anastasia menyatankan pentingnya berlatih mindfulness untuk menyadari reaksi perasaan, pikiran, dan sensasi tubuh setelah mendengar atau membaca berita tentang PSBB di Jakarta. Menurutnya, apapun yang dirasakan dan dipikirkan saat ini adalah emosi wajar dan valid.

Namun, Anda bisa berlatih teknik grounding yang salah satunya berlatih bernapas dalam. Lalu tanyakan kepada diri sendiri saat Anda melakukan Mental Health Check-In.

1. Bagaimana perasaan kamu saat ini setelah mendengar berita kalau Jakarta PSBB lagi?

Advertising
Advertising

2. Bagaimana pikiran kamu saat ini setelah mendengar berita kalau Jakarta PSBB lagi?

3. Apa sensasi di tubuh kamu yang muncul setelah mendengar berita kalau Jakarta PSBB lagi?

Dari skala 1-10 seberapa intens emosi, pikiran dan sensasi tubuh yang kamu rasakan?

"Tarik napas, perut dikembungkan, tahan sebentar. Buang napas...perut dikempeskan. Lakukan beberapa kali sampai kamu merasa lebih tenang dan nyaman," saran Anastasia.

Berita terkait

Ibu Hamil Konsumsi Paracetamol, Apa yang Perlu Jadi Perhatian?

2 hari lalu

Ibu Hamil Konsumsi Paracetamol, Apa yang Perlu Jadi Perhatian?

Ibu hamil mengonsumsi paracetamol perlu baca artikel ini. Apa saja yang harus diperhatikan?

Baca Selengkapnya

Perkokoh Kesehatan Mental dengan 4 Tips Berikut

3 hari lalu

Perkokoh Kesehatan Mental dengan 4 Tips Berikut

Psikolog menyarankan empat praktik untuk menjaga kesehatan mental dan meningkatkan kekuatan mental, baik di tempat kerja maupun di rumah.

Baca Selengkapnya

Pemalu Hingga Takut Bentuk Kecemasan Sosial pada Anak, Ini Cara Atasinya

12 hari lalu

Pemalu Hingga Takut Bentuk Kecemasan Sosial pada Anak, Ini Cara Atasinya

Kecemasan sosial pada anak bukan hanya sekadar berdampak menjadi pemalu, namun dapat menyebabkan anak merasa takut dan menghindari situasi sosial

Baca Selengkapnya

Prof Tjandra Yoga Aditama Penulis 254 Artikel Covid-19, Terbanyak di Media Massa Tercatat di MURI

15 hari lalu

Prof Tjandra Yoga Aditama Penulis 254 Artikel Covid-19, Terbanyak di Media Massa Tercatat di MURI

MURI nobatkan Guru Besar Pulmonologi dan Kedokteran Respirasi Fakultas Kedokteran UI, Prof Tjandra Yoga Aditama sebagai penulis artikel tentang Covid-19 terbanyak di media massa

Baca Selengkapnya

KAI Sebut Pengguna Commuter Line Mudik Lebaran Ini Tertinggi Pasca Pandemi Covid-19

25 hari lalu

KAI Sebut Pengguna Commuter Line Mudik Lebaran Ini Tertinggi Pasca Pandemi Covid-19

Pergerakan pengguna Commuter Line Jabodetabek juga masih terpantau di stasiun-stasiun yang terletak di kawasan pusat perbelanjaan atau sentra bisnis.

Baca Selengkapnya

Teknik Pernapasan 4-7-8 untuk Meredakan Stres dan Kecemasan, Begini Caranya

27 hari lalu

Teknik Pernapasan 4-7-8 untuk Meredakan Stres dan Kecemasan, Begini Caranya

Berikut cara melakukan teknik pernapasan 4-7-8 untuk membantu meredakan stres dan mengurangi kecemasan. Bagaimana tahapannya?

Baca Selengkapnya

3 Jenis Tes Kesehatan Mental

27 hari lalu

3 Jenis Tes Kesehatan Mental

Jika kesehatan mental terganggu mempengaruhi kemampuan berpikir dan suasana hati yang berdampak terhadap perilaku

Baca Selengkapnya

Perempuan Lebih Rentan Terserang Burnout, Berikut Saran Psikoterapis

28 hari lalu

Perempuan Lebih Rentan Terserang Burnout, Berikut Saran Psikoterapis

Perempuan disebut lebih rentan terserang burnout. Psikoterapis membagi tips untuk meredakannya.

Baca Selengkapnya

Penelitian Sebut Penyakit Autoimun Juga Memicu Depresi dan Kecemasan

32 hari lalu

Penelitian Sebut Penyakit Autoimun Juga Memicu Depresi dan Kecemasan

Lebih dari 50 persen penderita penyakit autoimun juga mengalami depresi dan gangguan kecemasan. Berikut penjelasan peneliti.

Baca Selengkapnya

Mengapa Banyak Orang Senang Nonton Film Horor?

36 hari lalu

Mengapa Banyak Orang Senang Nonton Film Horor?

Bioskop yang menayangkan film horor masih terus diminati. Kenapa orang senang nonton film horor? Adakah manfaat bagi kesehatan?

Baca Selengkapnya