Bersiap Patah Hati jika Jatuh Cinta pada Leo dan 3 Zodiak Ini

Reporter

Bisnis.com

Editor

Mila Novita

Senin, 10 Agustus 2020 13:50 WIB

Ilustrasi Patah Hati. (indiatimes)

TEMPO.CO, Jakarta - Setiap orang bisa saja menjadi kawan atau pacar yang baik, tetapi bila sesuatu yang tidak diinginkan terjadi maka dia yang baik bisa saja menjadi lawan. Maka tak segan orang itu bisa balas bikin patah hati.

Banyak orang bisa mengatasi rasa sakit dan segera melupakannya. Tapi banyak juga yang perlu waktu lama untuk mengatasinya.

Dikutip dari Times of India, Senin, 10 Agustus 2020, ada empat zodiak yang bisa membuat seseorang patah hati.

1. Leo

Leo memiliki kepribadian yang mendominasi dan terkadang sangat egois. Meskipun mereka juga suka menjadi bintang di pesta. Kelompok Leo menginginkan perhatian dari Anda. Jika merasa tidak mendapatkan penghargaan dan pengakuan dari Anda, mereka akan menghancurkan hati Anda tanpa berpikir dua kali.

2. Sagitarius

Bagi seorang Sagitarius, petualangan dan kegembiraan memainkan peran penting dalam kehidupan. Ketika berbicara tentang hubungan, Sagitarius selalu mencari sensasi, berkeliaran dan tidak akan pernah berkompromi dengan kebebasan cinta untuk eksplorasi.

Bisa dikatakan, jika Sagitarius merasa pasangannya mencoba mengikatnya maka dia tidak akan berpikir dua kali menghancurkan hati pasangannya.

3. Taurus

Advertising
Advertising

Taurus adalah orang yang baik hati tapi keras kepala. Layaknya banteng yang kuat, mereka memiliki kemampuan untuk bertahan, hingga menjadi tidak toleran. Oleh karena itu, jika mereka merasa ditipu oleh pasangannya atau jika kepercayaan mereka rusak, mereka akan membuat Anda patah hati dengan cara yang paling mengerikan dan mereka bahkan tidak akan gentar sebelum melakukannya.

4. Aquarius

Bertentangan dengan Taurus, Aquarius lebih santai. Mereka adalah kepribadian yang akan membuat Anda terpesona sampai tidak tahan melihat mereka bersama orang lain. Ketika dia mencoba membuat Anda jatuh cinta, mereka akan merayu orang lain. Mereka memang tidak menghancurkan hati Anda secara langsung, tetapi pada akhirnya Anda akan merasakan sakit karena mereka sering bersama orang lain.

Berita terkait

Pikirkan Hal Ini Masak-masak bila Ingin Balikan dengan Mantan

33 hari lalu

Pikirkan Hal Ini Masak-masak bila Ingin Balikan dengan Mantan

Balikan dengan mantan adalah ide buruk dalam hubungan karena berpotensi gagal lagi dan sakit hati yang sama akan terulang.

Baca Selengkapnya

Dahsyatnya Dampak Patah Hati pada Fisik, Tak Hanya Emosional

19 Februari 2024

Dahsyatnya Dampak Patah Hati pada Fisik, Tak Hanya Emosional

Tak hanya menghancurkan perasaan dan menggerus emosi, patah hati juga berdampak besar bagi kondisi tubuh, bahkan mempengaruhi jantung.

Baca Selengkapnya

Pakar Bagi Saran Atasi Patah Hati usai Putus Cinta, Jangan Buru-buru Cari yang Baru

18 Februari 2024

Pakar Bagi Saran Atasi Patah Hati usai Putus Cinta, Jangan Buru-buru Cari yang Baru

Pemulihan patah hati usai putus cinta sangat sulit tapi terapis memastikan hal itu bisa dilakukan. Berikut yang bisa membuat prosesnya lebih baik.

Baca Selengkapnya

Baru Putus Cinta Jelang Hari Valentine, Pakar Bagi Saran Lupakan Kesedihan

14 Februari 2024

Baru Putus Cinta Jelang Hari Valentine, Pakar Bagi Saran Lupakan Kesedihan

Banyak cara untuk mengisi Hari Valentine agar dapat melupakan mantan pacar setelah putus cinta. Pakar bagikan beberapa saran.

Baca Selengkapnya

Mengenal Sindrom Patah Hati dan Cara Mendeteksinya

22 Januari 2024

Mengenal Sindrom Patah Hati dan Cara Mendeteksinya

Sindrom patah hati tidak selalu disebabkan oleh patah hati, melainkan oleh lonjakan hormon stres yang mengganggu fungsi normal jantung untuk sementara

Baca Selengkapnya

Tahun Baru Imlek 2024, PBB Terbitkan Prangko Khusus Seri Naga

17 Januari 2024

Tahun Baru Imlek 2024, PBB Terbitkan Prangko Khusus Seri Naga

Badan Pos Perserikatan Bangsa-Bangsa (UNPA) akan menerbitkan prangko khusus seri Naga untuk merayakan Tahun Baru Imlek 2024.

Baca Selengkapnya

Jangan Ragu Tinggalkan Pasangan Beracun bila Merasa Tersiksa, Simak Caranya

26 Desember 2023

Jangan Ragu Tinggalkan Pasangan Beracun bila Merasa Tersiksa, Simak Caranya

Pasangan beracun membuat hidup bagai terpenjara dan bila terus dibiarkan dapat berdampak buruk bagi kehidupan. Sadari ia sudah tidak baik untuk Anda.

Baca Selengkapnya

Putus Cinta dan Cara Menghadapinya agar Cepat Pulih

25 Desember 2023

Putus Cinta dan Cara Menghadapinya agar Cepat Pulih

Putus cinta itu sulit, sangat menyakitkan namun harus dilalui. Berikut enam pengingat penting yang perlu dipahami setelah putus cinta dan patah hati.

Baca Selengkapnya

Cinta Segitiga Dapat Berdampak Negatif untuk Kesehatan

12 Desember 2023

Cinta Segitiga Dapat Berdampak Negatif untuk Kesehatan

Berdasarkan survei oleh seorang psikolog, hubungan yang terjalin dari cinta segitiga memiliki risiko tinggi untuk mudah kandas dan berujung hambar.

Baca Selengkapnya

Ragam Asmara, dari Cinta Monyet sampai Beracun

27 November 2023

Ragam Asmara, dari Cinta Monyet sampai Beracun

Hampir semua orang pernah merasakan jatuh cinta dan menjalin hubungan sebelum menikah. Berikut tipe-tipe cinta yang umum dialami banyak orang.

Baca Selengkapnya