5 Makanan Ini Diklaim Tidak Mengandung Kalori, Faktanya...

Reporter

Tempo.co

Editor

Mila Novita

Senin, 1 Juni 2020 17:45 WIB

Ilustrasi seledri (Wikipedia)

TEMPO.CO, Jakarta - Prinsip utama menurunkan berat badan adalah mengurangi asupan kalori. Artinya, kalori yang masuk ke tubuh lebih kecil daripada yang dibakar. Itu sebabnya, ketika diet, Anda sebaiknya mengonsumsi makanan rendah kalori.

Ada beberapa makanan diklaim memiliki kalori nol sehingga sering jadi pilihan untuk menurunkan berat badan. Tetapi apakah makanan ini benar-benar nol kalori? Ternyata tidak juga.

1. Kayu manis

Kayu manis menambah rasa pada kue dan masakan Anda. Ini juga jadi opsi lebih sehat daripada gula sebagai pemanis untuk minuman. Satu sendok teh kayu manis mengandung sekitar enam kalori, lebih rendah daripada gula sehingga bisa membantu mengendalikan gula darah.

2. Permen bebas gula

Jangan tertipu dengan label bebas gula pada makanan atau minuman. Satu permen karet bebas gula memiliki sekitar lima kalori.

Advertising
Advertising

3. Soda diet

Ada beberapa minuman soda diklaim bebas kalori, tapi sebenarnya mengandung pemanis buatan, gel, dan serat yang tidak diserap oleh saluran usus. Pemanis buatan sering membingungkan otak ketika mendeteksi rasa manis, sinyal insulin dan sinyal rasa lapar/kenyang. Faktanya, penelitian menunjukkan bahwa orang yang banyak minum soda diet mengalami penambahan berat badan.

4. Seledri

Kandungan seledri sebagian besar serat dan air tetapi masih memiliki kalori. Hanya saja, jumlah kalori yang dimilikinya benar-benar rendah sehingga jadi pilihan tepat untuk diet menurunkan berat badan.

5. Spirulina

Spirulina tergolong ganggang yang mengandung mineral, vitamin, dan protein. Satu sendok makan spirulina kering mengandung sekitar 20 kalori dan empat gram protein. Spirulina menambah protein pada smoothies. Penderita rinitis alergi yang mengkonsumsi 2.000 miligram spirulina setiap hari memperhatikan efek yang menguntungkan.

Berita terkait

Terkini: Jokowi Dorong Penghiliran Industri Jagung, Uni Eropa Jajaki Peluang Investasi IKN

23 jam lalu

Terkini: Jokowi Dorong Penghiliran Industri Jagung, Uni Eropa Jajaki Peluang Investasi IKN

Terkini: Presiden Jokowi dorong penghiliran industri jagung, Uni Eropa jajaki peluang investasi di IKN.

Baca Selengkapnya

Bahlil Janji Percepat Investasi untuk Swasembada Gula dan Bioetanol

1 hari lalu

Bahlil Janji Percepat Investasi untuk Swasembada Gula dan Bioetanol

Menteri Investasi Bahlil Lahadalia mengatakan akan mempercepat investasi untuk percepatan swasembada gula dan bioetanol.

Baca Selengkapnya

Harga Naik, Toko Ritel Batasi Penjualan Gula Pasir

1 hari lalu

Harga Naik, Toko Ritel Batasi Penjualan Gula Pasir

Sejumlah toko ritel melakukan pembatasan penjualan gula pasir imbas dari naiknya harga gula.

Baca Selengkapnya

Ingin Terlihat Awet Muda? Hindari 7 Makanan dan Minuman Ini

2 hari lalu

Ingin Terlihat Awet Muda? Hindari 7 Makanan dan Minuman Ini

Menjaga kulit agar tetap awet muda bisa dimulai dengan olahraga teratur dan makan makanan sehat.

Baca Selengkapnya

Tinggi Gula dan Asam, Siapa Saja yang Harus Menghindari Nanas?

3 hari lalu

Tinggi Gula dan Asam, Siapa Saja yang Harus Menghindari Nanas?

Buah nanas memang kaya vitamin dan mineral. Tapi tak semua orang bisa leluasa memakan buah ini. Berikut yang sebaiknya menghindari.

Baca Selengkapnya

Ini Kompensasi yang Seharusnya Diterima Penumpang jika Terjadi Keterlambatan Kereta Api

4 hari lalu

Ini Kompensasi yang Seharusnya Diterima Penumpang jika Terjadi Keterlambatan Kereta Api

Aturan kompensasi diatur dalam Permenhub Nomor PM 63 Tahun 2019 tentang Standar Pelayanan Minimum Angkutan Orang dengan Kereta Api.

Baca Selengkapnya

15 Makanan Penghilang Mual untuk Ibu Hamil yang Wajib Dicoba

4 hari lalu

15 Makanan Penghilang Mual untuk Ibu Hamil yang Wajib Dicoba

Saat hamil muda, Anda sebaiknya mengonsumsi makanan penghilang mual untuk ibu hamil. Baiknya konsumsi makanan sehat dan bergizi.

Baca Selengkapnya

Inilah 5 Makanan yang Meningkatkan Kolagen pada Kulit Secara Alami

5 hari lalu

Inilah 5 Makanan yang Meningkatkan Kolagen pada Kulit Secara Alami

Banyak yang belum menyadari pentingnya mengonsumsi makanan tinggi kolagen yang secara langsung dapat meningkatkan pembentukan kolagen pada kulit.

Baca Selengkapnya

World Central Kitchen Akan Kembali Beroperasi di Gaza

5 hari lalu

World Central Kitchen Akan Kembali Beroperasi di Gaza

Setelah sebulan kejadian penyerangan pada relawan World Central Kitchen, LSM itu sekarang siap beroperasi kembali

Baca Selengkapnya

Jokowi Percaya Bahlil Pimpin Satgas Gula dan Bioetanol, Ini 7 Tugas Pokoknya

5 hari lalu

Jokowi Percaya Bahlil Pimpin Satgas Gula dan Bioetanol, Ini 7 Tugas Pokoknya

Presiden Jokowi tunjuk Menteri Investasi Bahlil Lahadalia sebagai Ketua Satgas Gula dan bioetanol. Apa saja tugas-tugasnya?

Baca Selengkapnya