Inspirasi Makeup Festive Ramadan #DiRumahAja, Natural dan Glowing

Minggu, 3 Mei 2020 11:45 WIB

Inspirasi makeup Ramadan Festive Stuninng Evening. Dok. Wardah

TEMPO.CO, Jakarta - Suasanan Ramadan kali ini sangat berbeda seperti tahun sebelumnya. Pandemi Corona membuat aktivitas Ramadan seperti ibadah harus dilakukan di rumah, begitu juga dengan silaturahmi kala buka puasa bersama yang dibatasi karena pembatasan sosial berskala besar atau PSBB. Sebagai gantinya silaturahmi dilakukan secara virtual lewat aplikasi untuk video call.

Namun meski di rumah saja bukan berarti Anda tak memperhatikan penampilan. Ada beragam manfaat baik meningkatkan penampilan meski di rumah saja. Misalnya dengan makeup dan fashion. Brand Activation Manager Wardah Shabrina Salsabila mengatakan pihaknya memiliki tanggung jawab dalam menginspirasi setiap perempuan untuk mencintai diri mereka karena Wardah percaya kecantikan adalah cahaya hati yang terpancar dari dalam.

“Walaupun Ramadan kali ini kita melakukan physical distancing dan beraktivitas di rumah saja, kami tetap mengajak setiap perempuan untuk tetap tampil cantik. Ajakan dan inspirasi ini diharapkan dapat meningkatkan produktivitas, sugesti positif bagi diri sendiri, dan juga yang paling penting adalah perasaan bahagia," ucapnya melalui siaran pers, Kamis 30 April 2020.

Selain itu momen Ramadan dan lebaran tahun ini tidak seperti biasanya, masyarakat tidak lagi melakukan aktivitas diluar rumah seperti berbuka puasa bersama, ibadah di masjid, berkunjung atau bersilaturahmi ke sanak saudara.

"Oleh karena itu, meskipun ada berbagai keterbatasan, lewat kampanye #SelaluAdaBahagia kami mengajak kita semua untuk memaknai bulan suci dengan optimis dan tetap berpikir positif serta menghadirkan kebahagian bagi diri sendiri, keluarga, dan lingkungan” lanjut Shabrina.

Advertising
Advertising

Sejalan dengan kampanye #SelaluAdaBahagia, Wardah memperkenalkan 3 makeup inspirasi saat Ramadan. Berikut rangkaian makeup natural Ramadan Festive Inspiration 2020.

1. Sincerely Pretty

Inspirasi makeup Festive Ramadan Sincerely Pretty. Dok. Wardah

Tampilan sederhana dan menawan yang sangat sesuai dengan warna kulit sawo matang khas perempuan Indonesia. Palet warna netral akan menghadirkan kebahagiaan dan semangat menjalankan ibadah puasa dari pagi hingga waktu berbuka. Kesegaran warna bernuansa natural dari lip cream, cushion hingga blush on menjadi fokus dalam tampilan ini.

2. Vibrant Glow

Inspirasi makeup Festive Ramadan Vibrant Glow. Dok. Wardah

Walau berada di rumah sepanjang hari, hidupkan keceriaan berpuasa dengan kesegaran paduan rona berani dan makeup bernuansa pink untuk wajah segar dan natural saat tiba waktu berbuka bersama keluarga tercinta.

3. Stunning Evening

Inspirasi makeup Festive Ramadan Stuninng Evening. Dok. Wardah

Sebarkan kebahagiaan dalam menunaikan ibadah puasa dengan dengan tampil berbeda. Rona pink yang feminin namun berani akan warnai keindahan hari ketika menunaikan ibadah puasa.

Berita terkait

LPEM UI: Proyeksi Ekonomi RI Tumbuh 5,15 Persen di Kuartal I 2024

2 hari lalu

LPEM UI: Proyeksi Ekonomi RI Tumbuh 5,15 Persen di Kuartal I 2024

Perayaan bulan suci Ramadan dan hari raya Idul Fitri juga dapat memacu pertumbuhan ekonomi domestik lebih lanjut.

Baca Selengkapnya

Harga Naik, Toko Ritel Batasi Penjualan Gula Pasir

3 hari lalu

Harga Naik, Toko Ritel Batasi Penjualan Gula Pasir

Sejumlah toko ritel melakukan pembatasan penjualan gula pasir imbas dari naiknya harga gula.

Baca Selengkapnya

Total Aset BFI Finance Indonesia Rp 24,2 Triliun per Kuartal I 2024

9 hari lalu

Total Aset BFI Finance Indonesia Rp 24,2 Triliun per Kuartal I 2024

BFI Finance mencatat laba bersih terkumpul pada kuartal I sebesar Rp 361,4 miliar.

Baca Selengkapnya

Gopay Salurkan Zakat dan Donasi Ramadan Rp 31 Miliar

11 hari lalu

Gopay Salurkan Zakat dan Donasi Ramadan Rp 31 Miliar

Gopay menyalurkan zakat dan donasi dengan total Rp 31 miliar yang terkumpul selama Ramadan.

Baca Selengkapnya

Rupiah Tergelincir, Analis: Perputaran Besar saat Ramadan dan Idul Fitri Tak Mampu Membendung Dolar AS

19 hari lalu

Rupiah Tergelincir, Analis: Perputaran Besar saat Ramadan dan Idul Fitri Tak Mampu Membendung Dolar AS

Rupiah tergelincir 76 poin atau 0,47 persen menjadi Rp16.252 per dolar AS dari sebelumnya sebesar Rp16.176 per dolar AS.

Baca Selengkapnya

Aryaduta Menteng: Membagikan Kebahagiaan dan Kebersamaan dalam Momentum Ramadan

20 hari lalu

Aryaduta Menteng: Membagikan Kebahagiaan dan Kebersamaan dalam Momentum Ramadan

Aryaduta Menteng tidak hanya menjadi sebuah hotel, tetapi juga sebuah tempat yang mampu menyatukan beragam kalangan untuk berbagi kebahagiaan.

Baca Selengkapnya

Puasa Syawal Berapa Hari? Ini Waktu Pelaksanaan dan Bacaan Niatnya

21 hari lalu

Puasa Syawal Berapa Hari? Ini Waktu Pelaksanaan dan Bacaan Niatnya

Puasa Syawal berapa hari? Puasa Syawal dilakukan selama 6 hari setelah Idul Fitri. Berikut ini ketentuan, waktu pelaksanaan, dan bacaan niatnya.

Baca Selengkapnya

Besok Puncak Arus Balik Lebaran di Bandara Soekarno-Hatta

22 hari lalu

Besok Puncak Arus Balik Lebaran di Bandara Soekarno-Hatta

Besok diprediksi bakal menjadi puncak arus balik Lebaran di Bandara Soekarno-Hatta.

Baca Selengkapnya

Rayakan Lebaran 12 April 2024, Siapa Jemaah Islam Aboge di Banyumas?

22 hari lalu

Rayakan Lebaran 12 April 2024, Siapa Jemaah Islam Aboge di Banyumas?

Jemaah Islam Aboge di Banyumas baru merayakan lebaran pada Jumat, 12 April 2024, sehari setelah Idul Fitri yang ditetapkan Kemenag. Siapakah mereka?

Baca Selengkapnya

Keutamaan Puasa Syawal, Pahala 6 Hari Puasa Setara Puasa Setahun

24 hari lalu

Keutamaan Puasa Syawal, Pahala 6 Hari Puasa Setara Puasa Setahun

Umat muslim yang melaksanakan puasa Syawal selama 6 hari akan mendapatkan pahala setara puasa setahun.

Baca Selengkapnya