Sudahkah Anak Anda Cukup Mengonsumsi Serat? Intip Tandanya

Editor

Mila Novita

Sabtu, 7 Maret 2020 12:10 WIB

Ilustrasi anak makan apel (pixabay.com)

TEMPO.CO, Jakarta - Serat merupakan salah satu nutrisi yang dibutuhkan tubuh. World Health Organization merekomendasikan bahwa anak-anak dianjurkan mendapatkan 14 gram serat untuk setiap 1.000 kalori yang mereka makan. Jika dikonversi berarti bahwa anak-anak usia 1-3 harus mendapatkan sekitar 19 gram serat per hari, dan anak-anak usia 4-8 harus makan sekitar 25 gram serat setiap hari.

Kebutuhan serat meningkat seiring dengan pertambahan usia. Di usia 1-3 tahun anak membutuhkan 16 gram serat per hari dan di usia 3-6 tahun kebutuhannya menjadi 22 gram per hari.

Sementara itu, berdasarkan data Riset Kesehatan Dasar (Riskesdas) 2018 mengatakan 95,5 persen konsumsi serat penduduk Indonesia untuk usia di atas 5 tahun masih belum sesuai kebutuhan. Hal ini disebabkan karena anak tidak dibiasakan untuk makan serat. Maka dari itu, sangat penting untuk orangtua mengenalkan makanan kaya serat sedini mungkin.

Dokter Spesialis Anak Konsultan Gastrohepatologi Badriul Hegar mengatakan tanda anak cukup serat ialah, konsumsi asupan serat dalam sajian makanan baik makan utama atau snack, metabolisme anak lancar, dan buang air besar lancar dengan tekstur tidak keras. Hal itu menandakan anak cukup asupan serat yang bisa membantu kesehatan saluran cerna untuk tumbuh kembang mereka.

"Manfaat serat bagi pencernaan si kecil, menyerap air di usus besar, memperbesar volume usus, melunakkan konsistensi feses, mempercepat waktu transit di usus besar, dan menstimulasi saraf pada rektum agar anak memiliki keinginan untuk BAB," ucap badriul.

Advertising
Advertising

Badriul memberikan rekomendasi sumber makanan berserat tinggi yang paling ramah pada pencernaan anak, yakni buah, sayuran, kacang-kacangan, dan biji-bijian. Buah tinggi serat antara lain apel, mangga, jeruk, buah naga, stroberi, dan pir. Adapun sayuran yang tinggi serat adalah yang berwarna gelap. Semakin gelap, semakin tinggi kandungan seratnya.

Kacang-kacangan yang tinggi serat antara lain kacang hijau. kacang edamame, kacang polong, dan kacang almond. Sedangkan biji-bijian kaya serat, termasuk whole grain dan produk gandum.

Berita terkait

Konimex dan Indordesa Luncurkan Produk Baru Makanan Nutrisi FontLife One, Bidik Pasar Dewasa Muda

1 hari lalu

Konimex dan Indordesa Luncurkan Produk Baru Makanan Nutrisi FontLife One, Bidik Pasar Dewasa Muda

PT Indordesa-- anak perusahaan PT Konimex, meluncurkan produk makanan nutrisi dan perawatan kesehatan, FontLife One, di Kota Solo, Jawa Tengah.

Baca Selengkapnya

Bocah 15 Tahun jadi Korban Persetubuhan Sang Kekasih, Ibunya Lapor Polisi

3 hari lalu

Bocah 15 Tahun jadi Korban Persetubuhan Sang Kekasih, Ibunya Lapor Polisi

DP seorang anak wanita berusia 15 tahun menjadi korban dugaan persetubuhan anak di bawah umur. Pelaku diduga pemilik sebuah BAR.

Baca Selengkapnya

Saksi Ungkap Sering Bayari Biaya Ulang Tahun Cucu Syahrul Yasin Limpo Pakai Uang Kementan

3 hari lalu

Saksi Ungkap Sering Bayari Biaya Ulang Tahun Cucu Syahrul Yasin Limpo Pakai Uang Kementan

Menjawab itu, Isnar mengatakan putra Syahrul Yasin Limpo, Redindo juga pernah meminta uang kepadanya.

Baca Selengkapnya

Pentingnya Ibu Pahami Jenis Bahasa Kasih Sayang pada Anak dan Keluarga

3 hari lalu

Pentingnya Ibu Pahami Jenis Bahasa Kasih Sayang pada Anak dan Keluarga

Ibu cerdas perlu mengetahui bahasa kasih sayang agar bisa disampaikan kepada keluarga dan anak.

Baca Selengkapnya

OJK Imbau Para Ibu agar Tak Ciptakan Generasi Sandwich

4 hari lalu

OJK Imbau Para Ibu agar Tak Ciptakan Generasi Sandwich

toritas Jasa Keuangan (OJK) mengingatkan para ibu agar tidak menciptakan generasi sandwich. Apa itu?

Baca Selengkapnya

Sering Disisihkan dari Piring Makan karena Pahit, Ketahui Manfaat Luar Biasa Pare

4 hari lalu

Sering Disisihkan dari Piring Makan karena Pahit, Ketahui Manfaat Luar Biasa Pare

Pare merupakan salah satu sayuran yang menyimpan beragam manfaat kesehatan yang luar biasa.

Baca Selengkapnya

10 Buah Paling Mahal di Dunia, Ada yang Mencapai Rp700 Jutaan

5 hari lalu

10 Buah Paling Mahal di Dunia, Ada yang Mencapai Rp700 Jutaan

Berikut ini deretan buah paling mahal di dunia, didominasi oleh buah hasil budidaya petani di Jepang. Harganya mencapai Rp700 juta.

Baca Selengkapnya

Kenali Penyebab dan Kiat Menangani Anak yang Gemar Berbohong

8 hari lalu

Kenali Penyebab dan Kiat Menangani Anak yang Gemar Berbohong

Berikut langkah-langkah yang bisa dilakukan ketika mendapati anak berbohong.

Baca Selengkapnya

10 Langkah Tangkal Peradangan Penyebab Penyakit Kronis

10 hari lalu

10 Langkah Tangkal Peradangan Penyebab Penyakit Kronis

Peradangan bisa memicu berbagai penyakit kronis bila didiamkan, seperti penyakit jantung dan kanker. Namun, ada cara untuk mencegahnya.

Baca Selengkapnya

Asosiasi Produsen Serat dan Benang Filamen Indonesia Kritik Protes BP2MI yang Tidak Setuju dengan Permendag 36

12 hari lalu

Asosiasi Produsen Serat dan Benang Filamen Indonesia Kritik Protes BP2MI yang Tidak Setuju dengan Permendag 36

Produsen Serat dan Benang Filamen Indonesia mengkritik protes BP2MI yang tidak setuju dengan Permendag Nomor 36 tahun 2023.

Baca Selengkapnya