Dampak Polusi Udara pada Rambut, Ini Cara Mengatasinya

Reporter

Cantika.com

Editor

Mila Novita

Senin, 14 Oktober 2019 11:15 WIB

Ilustrasi wanita memegang rambutnya. shutterstock.com

TEMPO.CO, Jakarta - Polusi udara tidak hanya menyerang kesehatan paru-paru, kulit, wajah, tetapi juga bisa merusak rambut. Tampilan rambut sehat dan kuat bisa dirusak oleh kandungan tertentu yang dibawa polusi udara.

Para peneliti di L'Oreal, seperti yang dilaporkan dalam Proceedings of the National Academy of Sciences, menemukan bahwa hal-hal yang disebut hidrokarbon aromatik polycyclic foto-toksik (PAH) di udara menurunkan kesehatan rambut Anda seiring meningkatnya paparan polusi udara.

Para peneliti mengambil gambar di bawah mikroskop dari 200 serat rambut perempuan asal Baoding dan Dialian, Cina, memeriksa kutikula, dan jaringan korteks. "Mereka menemukan peningkatan degradasi struktural serat rambut dari waktu ke waktu yang disebabkan peningkatan konsentrasi PAH," tulis laporan penelitian itu seperti dikutip dari laman Well and Good.

"Polusi udara telah lama terbukti merusak kulit, contohnya menyebabkan kerusakan radikal bebas yang mengarah pada penuaan dini dan timbul bintik-bintik gelap di wajah," kata Joshua Zeichner, MD, seorang dokter kulit yang berbasis di New York, Amerika Serikat. "Molekul-molekul ini telah terbukti menyebabkan kerusakan struktural pada poros rambut, mengganggu lapisan luar rambut sehingga rentan kerusakan dan kerapuhan."

Namun, jangan khawatir, Anda dapat melindungi helai rambut yang rusak karena polusi udara dengan cara yang sama saat memproteksi kulit, yaitu antioksidan.

Dr. Zeichner menyarankan penggunaan sampo kaya antioksidan yang berfungsi sebagai garis pertahanan pertama. "Coba juga terapkan produk kondisioner untuk melindungi batang rambut dan tameng pelindung tambahan saat terpapar polusi udara,” ujar dia.

SILVY RIANA PUTRI

Advertising
Advertising

Berita terkait

IMD Rilis Hasil Survei Smart City Index dan Persoalannya, Tiga Kota di Indonesia Masuk Daftar

8 hari lalu

IMD Rilis Hasil Survei Smart City Index dan Persoalannya, Tiga Kota di Indonesia Masuk Daftar

Jakarta, Medan, dan Makassar masuk dalam daftar survei Smart City Index 2024.

Baca Selengkapnya

Tanda Sudah Waktunya Potong Rambut, Termasuk Migrain

28 hari lalu

Tanda Sudah Waktunya Potong Rambut, Termasuk Migrain

Ada tanda-tanda umum sudah waktunya Anda potong rambut, bukan hanya karena sudha terlalu panjang. Berikut di antaranya

Baca Selengkapnya

Cara Jaga Kesehatan Paru-paru yang Dianjurkan Pulmonolog

34 hari lalu

Cara Jaga Kesehatan Paru-paru yang Dianjurkan Pulmonolog

Pulmonolog membagi tips untuk menjaga kesehatan paru-paru dan sistem pernapasan sepanjang hayat. Berikut di antaranya.

Baca Selengkapnya

Seorang Wanita Cedera Ginjal setelah Meluruskan Rambut, Ini Sebabnya

35 hari lalu

Seorang Wanita Cedera Ginjal setelah Meluruskan Rambut, Ini Sebabnya

Seorang wanita muda mengalami cedera ginjal setelah melakukan pelurusan rambut di salon. Penyebabnya kandungan zat berbahaya pada produk.

Baca Selengkapnya

Rambut Jang Wonyoung IVE Dilelang Senilai Rp 217 Juta

27 Februari 2024

Rambut Jang Wonyoung IVE Dilelang Senilai Rp 217 Juta

Seseorang menjual rambut Jang Wonyoung IVE dalam situs lelang Cina

Baca Selengkapnya

Penyebab Kutu Rambut Mudah Menyebar pada Anak-anak

26 Februari 2024

Penyebab Kutu Rambut Mudah Menyebar pada Anak-anak

Masalah kutu rambut tampaknya banyak menyerang anak-anak. Padahal, orang dewasa juga bisa mengalaminya. Lalu kenapa lebih mudah menyebar pada anak?

Baca Selengkapnya

Greenpeace Sebut Pengurangan Polusi Jakarta Tak Cukup dengan Kendaraan Listrik

19 Februari 2024

Greenpeace Sebut Pengurangan Polusi Jakarta Tak Cukup dengan Kendaraan Listrik

Greenpeace merespons pernyataan Menteri BUMN Erick Thohir soal penggunaan kendaraan listrik untuk mengurangi polusi di ibu kota.

Baca Selengkapnya

16 Rekomendasi Rambut Pendek Pria Terbaru 2024

5 Februari 2024

16 Rekomendasi Rambut Pendek Pria Terbaru 2024

16 Rekomendasi rambut pendek pria terbaru yang bisa dicoba. Gaya baru di tahun baru 2024.

Baca Selengkapnya

Jangan Biarkan SIkat Rambut Jadi Sarang Bakteri, Bersihkan dengan Cara Berikut

30 Januari 2024

Jangan Biarkan SIkat Rambut Jadi Sarang Bakteri, Bersihkan dengan Cara Berikut

Sikat rambut yang dipakai berkali-kali setiap hari bisa menjadi sarang bakteri, jamur, ketombe, dan minyak sehingga harus rutin dicuci.

Baca Selengkapnya

Terkini: Abdee Slank Mundur dari Telkom Setelah Dukung Ganjar-Mahfud, Pabrik Chandra Asri Alami Gangguan Bikin Polusi di Cilegon

20 Januari 2024

Terkini: Abdee Slank Mundur dari Telkom Setelah Dukung Ganjar-Mahfud, Pabrik Chandra Asri Alami Gangguan Bikin Polusi di Cilegon

Abdi Negara Nurdin atau dikenal sebagai Abdee Slank menyatakan mundur dari jabatan sebagai Komisaris Independen PT Telkom Indonesia (Persero) Tbk.

Baca Selengkapnya