Nicole Kidman Sering Pakai Gaun Couture, Ini Favoritnya

Reporter

Tempo.co

Editor

Yunia Pratiwi

Sabtu, 27 Juli 2019 15:00 WIB

Nicole Kidman dalam balutan gaun biru Armani Prive di Oscar 2018. Instagram/@armani

TEMPO.CO, Jakarta - Nicole Kidman kerap tampil menggunakan busana couture untuk acara penghargaan yang tak terhitung jumlahnya. Namun ia memiliki satu tampilan yang lebih berkesan dibanding lainnya, yaitu saat ia memakai gaun biru Armani Privé yang dia kenakan di Oscar 2018.

Meski pemenang Academy Award ini tidak dinominasikan pada tahun 2018, ada pengalaman sangat berbeda saat itu. "Ketika Anda dinominasikan untuk penghargaan, Anda sangat berinvestasi secara emosional," ujar Nicole Kidman, dalam esai pribadi untuk Harper's Bazaar. "Tapi pergi ke Oscar sebagai presenter benar-benar menyenangkan."

Meskipun bagian atas korset dan pita struktural besar pada gaun megah itu, sebenarnya terasa sangat nyaman. "Saya harus mengatakan mereka benar-benar memperhatikan detail, seperti bagaimana membuat pita besa itu tetap seperti itu, karena ingat, kamu harus bisa duduk di gaun itu selama empat jam," ujar Nicole Kidman.

Nicole Kidman dalam balutan gaun biru Armani Prive di Oscar 2018. Instagram/@nicolekidman

Menurut istri Keith Urban ini, tim Armani Prive juga melakukan pekerjaan luar biasa menjelang acara. “Hanya butuh dua alat pelengkap karena tim [Armani Privé] mengenal tubuh saya dengan sangat baik,” kata Kidman. "Tinggiku 179 centi meter, saya cukup bangga, jadi secara struktural ada hal-hal tertentu yang sesuai dengan tubuhku.

Advertising
Advertising

Dapat tampil dengan pakaian terbaik ini membangkitkan kenangan masa kecilnya. "Melakukan sesuatu yang pas mengingatkan saya saat kecil di Sydney, ibuku akan menjahit semua bajuku, dan dia akan berdiri di atas meja atau di kursi untuk memastikan kelimannya benar,” ujar aktris berusia 52 tahun ini.

Dalam esainya itu, aktris Big Little Lies ini mengakui dengan menghadiri acara penghargaan mendapat hal positif untuk kariernya, bahkan dia mendapat "aspek dongeng" dari mengenakan couture. Dia juga mengaku mendapatkan respon positif dari selebriti seperti Jane Fonda dan Clint Eastwood. "Ini adalah kesempatan untuk mengakui prestasi aktor lain yang sedang naik daun dan berkata, 'Ya ampun, saya melihat film Anda, dan saya menyukainya,'" tambah Kidman.

Setelah memiliki momen "Cinderella" di karpet merah, Nicole Kidman mengatakan dia biasanya lebih suka pulang ke rumah untuk anak-anaknya daripada menghadiri afterparty. "Aku melepas semuanya, dan aku melipat gaun itu dan aku sangat protektif karena jelas itu seni. Sama seperti dengan Cinderella, semuanya harus dikembalikan ke pembuatnya!”, ujar mantan istri Tom Cruise itu.

Berita terkait

Startup Asal Bandung Produksi Material Fashion Berbahan Jamur, Tembus Pasar Singapura dan Jepang

1 hari lalu

Startup Asal Bandung Produksi Material Fashion Berbahan Jamur, Tembus Pasar Singapura dan Jepang

Startup MYCL memproduksi biomaterial berbahan jamur ramah lingkungan yang sudah menembus pasar Singapura dan Jepang.

Baca Selengkapnya

Tampil Menarik Itu Menyakitkan, Ternyata Penyebabnya Pakaian

4 hari lalu

Tampil Menarik Itu Menyakitkan, Ternyata Penyebabnya Pakaian

Dalam beberapa kasus ingin tampil menarik dengan pakaian tertentu tapi justru berdampak pada kesehatan. Berikut penyebabnya.

Baca Selengkapnya

Tampil Kasual dengan Baju Flanel

10 hari lalu

Tampil Kasual dengan Baju Flanel

Baju flanel dapat dibeli baik di toko fisik ataupun toko online seperti Shopee

Baca Selengkapnya

Gaya Fesyen Boho Chic Jika Memenuhi 3 Aspek Ini

18 hari lalu

Gaya Fesyen Boho Chic Jika Memenuhi 3 Aspek Ini

Gaya Boho Chic pada dasarnya adalah gaya santai yang menggabungkan unsur-unsur hippie, nomaden, dan vintage. Begini lebih jelasnya.

Baca Selengkapnya

Kolaborasi Victoria Beckham dan Mango, Apa Koleksi Terbarunya?

23 hari lalu

Kolaborasi Victoria Beckham dan Mango, Apa Koleksi Terbarunya?

Koleksi Victoria Beckham dan Mango yang terbaru dari rangkaian kolaborasi para penggemar street fashion

Baca Selengkapnya

Sejarah Peci Ratusan Tahun Lalu, Disebar Pedagang Hingga Populer Jadi Busana Lebaran

27 hari lalu

Sejarah Peci Ratusan Tahun Lalu, Disebar Pedagang Hingga Populer Jadi Busana Lebaran

Peci yang identik dengan busana lebaran telah dikenal masyarakat sejak ratusan tahun lalu.

Baca Selengkapnya

Ramadan, Komunitas di Yogyakarta Edukasi Pecinta Fashion Rintis Karya Pemikat Wisatawan

38 hari lalu

Ramadan, Komunitas di Yogyakarta Edukasi Pecinta Fashion Rintis Karya Pemikat Wisatawan

Komunitas Indonesia Fashion Chamber (IFC) Yogyakarta meyakini, besarnya pasar wisatawan di Yogyakarta menjadi anugerah tersendiri untuk terus menghidupkan ekonomi kreatif di Kota Gudeg.

Baca Selengkapnya

Tiga Tips Gaya Berpakaian untuk Jurnalis ala Didiet Maulana

56 hari lalu

Tiga Tips Gaya Berpakaian untuk Jurnalis ala Didiet Maulana

Didiet Maulana, Direktur Kreatif Ikat Indonesia memberikan tips padupadankan gaya berpakaian ala jurnalis.

Baca Selengkapnya

IDFES2024: Revolusi Fashion Lokal

6 Februari 2024

IDFES2024: Revolusi Fashion Lokal

IDFES 2024 yang pertama di Indonesia ini bertema "Revolusi Fashion Lokal" yang akan menjadi creative hub untuk mendorong inspirasi.

Baca Selengkapnya

Anies Baswedan Konsisten Tampil dengan Busana Formal di Debat Capres, Pengamat Mode Sebut Kode Ini

5 Februari 2024

Anies Baswedan Konsisten Tampil dengan Busana Formal di Debat Capres, Pengamat Mode Sebut Kode Ini

Anies Baswedan kembali tampil konsisten dengan gaya formal hingga debat capres kelima yang diadakan KPU. Pengamat mode kaitkan dengan kode.

Baca Selengkapnya