5 Aksesori Favorit Naomi Zaskia

Rabu, 30 Januari 2019 09:00 WIB

Naomi Zaskia awalnya menjadi dancer, namun mendapatkan tawaran casting untuk bermain dalam sinetron. Instagram/@Naonomnom

TEMPO.CO, Jakarta – Naomi Zaskia identik tampil bernuansa seru di setiap kesempatan. Dia terbilang aktris muda yang berani tampil beda mengekspos sisi mudanya. Mulai dari atasan, luaran, motif busana, tatanan rambut sampai aksesori yang dikenakannya.

Baca juga: Intip Foto-foto Liburan Seru Artis Naomi Zaskia

Perempuan berdarah Jerman-Bali ini memiliki lima jenis aksesori yang sering dipakai untuk melengkapi penampilannya. Ciri aksesori yang digemari Naomi adalah gabungan antara nuansa feminin dan boyish. Menilik akun Instagram-nya, berikut ini aksesori yang digunakan Naomi Zaskia dalam beragam busana.

#1. Kalung rantai emas
Naomi Zaskia. Instagram/@naonomnom

Kalung emas berbentuk rantai kecil ini selalu menghiasi leher Naomi Zaskia. Dalam berbagai tema busana, Naomi tak pernah melepaskan kalung emas tanpa liontin tersebut. Kalung emas ini sepertinya memiliki arti khusus untuk Naomi.

Advertising
Advertising

#2. Choker
Naomi Zaskia. Instagram/@naonomnom

Selain kalung emas, leher Naomi Zaskia juga kerap dihiasi kalung model choker. Jenisnya pun beragam, contohnya choker warna hitam berliontin. Dara kelahiran 20 September 1996 ini juga mengoleksi choker berbahan beludru dan emas.

#3. Anting huggie
Naomi Zaskia. Instagram/@naonomnom

Naomi Zaskia juga kerap mengenakan anting yang menghiasi daun telinganya. Salah satu model yang disukainya adalah anting huggie. Ukuran anting bulat ini lebih kecil dari hoop. Namun, Naomi juga kerap mengenakan anting hoop, stud, dan beberapa anting tindik.

#4. Kacamata
Naomi Zaskia. Instagram/@naonomnom

Tak hanya untuk kebutuhan saat beraktivitas di luar ruangan, kacamata menjadi item wajib penampilan Naomi Zaskia. Model bingkai kacamata koleksinya beragam mulai dari oval, bulat, hingga cat eye. Begitu pula dengan pilihan lensa, Naomi memiliki aneka warna, transparan, dan hitam rayban.

#5. Gelang
Naomi Zaskia. Instagram/@naonomnom

Gelang salah satu aksesori favorit Naomi di berbagai tema busana. Ada tiga ciri gelang yang disenangi Naomi, yaitu berwarna hitam, motif warna pastel, dan berbahan emas. Dia pun kerap memadukan ketiga jenis tersebut di dalam satu penampilan.

Berita terkait

Startup Asal Bandung Produksi Material Fashion Berbahan Jamur, Tembus Pasar Singapura dan Jepang

18 jam lalu

Startup Asal Bandung Produksi Material Fashion Berbahan Jamur, Tembus Pasar Singapura dan Jepang

Startup MYCL memproduksi biomaterial berbahan jamur ramah lingkungan yang sudah menembus pasar Singapura dan Jepang.

Baca Selengkapnya

Tampil Menarik Itu Menyakitkan, Ternyata Penyebabnya Pakaian

3 hari lalu

Tampil Menarik Itu Menyakitkan, Ternyata Penyebabnya Pakaian

Dalam beberapa kasus ingin tampil menarik dengan pakaian tertentu tapi justru berdampak pada kesehatan. Berikut penyebabnya.

Baca Selengkapnya

Tampil Kasual dengan Baju Flanel

9 hari lalu

Tampil Kasual dengan Baju Flanel

Baju flanel dapat dibeli baik di toko fisik ataupun toko online seperti Shopee

Baca Selengkapnya

Gaya Fesyen Boho Chic Jika Memenuhi 3 Aspek Ini

17 hari lalu

Gaya Fesyen Boho Chic Jika Memenuhi 3 Aspek Ini

Gaya Boho Chic pada dasarnya adalah gaya santai yang menggabungkan unsur-unsur hippie, nomaden, dan vintage. Begini lebih jelasnya.

Baca Selengkapnya

Kolaborasi Victoria Beckham dan Mango, Apa Koleksi Terbarunya?

22 hari lalu

Kolaborasi Victoria Beckham dan Mango, Apa Koleksi Terbarunya?

Koleksi Victoria Beckham dan Mango yang terbaru dari rangkaian kolaborasi para penggemar street fashion

Baca Selengkapnya

Sejarah Peci Ratusan Tahun Lalu, Disebar Pedagang Hingga Populer Jadi Busana Lebaran

26 hari lalu

Sejarah Peci Ratusan Tahun Lalu, Disebar Pedagang Hingga Populer Jadi Busana Lebaran

Peci yang identik dengan busana lebaran telah dikenal masyarakat sejak ratusan tahun lalu.

Baca Selengkapnya

Ramadan, Komunitas di Yogyakarta Edukasi Pecinta Fashion Rintis Karya Pemikat Wisatawan

38 hari lalu

Ramadan, Komunitas di Yogyakarta Edukasi Pecinta Fashion Rintis Karya Pemikat Wisatawan

Komunitas Indonesia Fashion Chamber (IFC) Yogyakarta meyakini, besarnya pasar wisatawan di Yogyakarta menjadi anugerah tersendiri untuk terus menghidupkan ekonomi kreatif di Kota Gudeg.

Baca Selengkapnya

Tiga Tips Gaya Berpakaian untuk Jurnalis ala Didiet Maulana

55 hari lalu

Tiga Tips Gaya Berpakaian untuk Jurnalis ala Didiet Maulana

Didiet Maulana, Direktur Kreatif Ikat Indonesia memberikan tips padupadankan gaya berpakaian ala jurnalis.

Baca Selengkapnya

Berawal Iseng jadi Rezeki, Desainer Kerajinan Perhiasan Bunga Kering Ini Raup Omzet Rp 800 Juta

56 hari lalu

Berawal Iseng jadi Rezeki, Desainer Kerajinan Perhiasan Bunga Kering Ini Raup Omzet Rp 800 Juta

Berawal dari kecintaannya dengan bunga, desainer kerajinan ini membuat perhiasan dari bunga kering dan akhirnya bisa meraup omzet hingga ratusan juta.

Baca Selengkapnya

IDFES2024: Revolusi Fashion Lokal

6 Februari 2024

IDFES2024: Revolusi Fashion Lokal

IDFES 2024 yang pertama di Indonesia ini bertema "Revolusi Fashion Lokal" yang akan menjadi creative hub untuk mendorong inspirasi.

Baca Selengkapnya