Kiat Menjaga Kebugaran selama Liburan

Reporter

Antara

Senin, 24 Desember 2018 09:52 WIB

Ilustrasi liburan bersama keluarga

TEMPO.CO, Jakarta - Liburan telah tiba. Agar kondisi tubuh tetap sehat selama masa liburan, rutin berolahraga adalah salah satu yang perlu dilakukan.

David Nieman, seorang profesor kesehatan masyarakat dan direktur Human Performance Lab di Appalachian State University, Amerika Serikat, mengatakan jalan cepat selama 30 menit meningkatkan sirkulasi sel, sel darah putih, dan bermanfaat untuk sistem kekebalan tubuh lain. Latihan aerobik dengan intensitas sedang selama 30 hingga 60 menit sehari, seperti jalan cepat, bersepeda, atau lari ringan, tampaknya paling baik dalam mengoptimalkan fungsi kekebalan tubuh.

Artikel lain:
3 Cara Mengisi Liburan Menyenangkan dengan Anak tanpa Biaya Besar
4 Aktivitas Seru Pengisi Liburan Bersama Keluarga

"Ketika Anda berolahraga terlalu lama dengan intensitas tinggi, hormon stres meningkat dan sistem kekebalan tubuh tidak merespons dengan baik," tuturnya.

Selain berolahraga, tidur malam yang nyenyak adalah cara lain untuk menjaga sistem kekebalan tubuh. Berapa tepatnya jumlah tidur yang dibutuhkan agar sistem kekebalan tubuh berfungsi dengan baik, sulit untuk diukur. Tetapi tidur 7 jam atau lebih semalam tepat bagi kebanyakan orang.

Advertising
Advertising

Baca juga:
Belum Berkemas Menjelang Liburan, Ikuti Tips Praktis Berikut

Selain itu, makanan yang bervariasi dan sehat sangat penting, kata Dr. Jason Goldsmith, seorang peneliti dari University of Pennsylvania's Institute for Immunology di Amerika Serikat.

"Secara khusus, vitamin B, vitamin C, seng, dan vitamin D penting untuk fungsi kekebalan tubuh yang tepat. Vitamin D penting karena defisiensi berhubungan dengan penyakit autoimun dan fungsi kekebalan tubuh yang buruk,” kata Goldsmith.

Mengonsumsi suplemen vitamin D dapat mengurangi risiko pilek dan infeksi umum hingga 10 persen.

Berita terkait

6 Tips Liburan untuk Anak Penyandang Autisme

34 menit lalu

6 Tips Liburan untuk Anak Penyandang Autisme

Berikut ini enam tips yang dapat dilakukan sebelum dan saat liburan bersama anak penyandang autisme

Baca Selengkapnya

9 Tips Mengatasi Masalah Kesehatan saat Liburan dari Keracunan Makanan hingga Dehidrasi

10 jam lalu

9 Tips Mengatasi Masalah Kesehatan saat Liburan dari Keracunan Makanan hingga Dehidrasi

Ada kalanya saat liburan tidak berjalan sesuai rencana. Tidak hanya masalah akomodasi tapi juga masalah kesehatan. Simak tips berikut ini

Baca Selengkapnya

Konimex dan Indordesa Luncurkan Produk Baru Makanan Nutrisi FontLife One, Bidik Pasar Dewasa Muda

4 hari lalu

Konimex dan Indordesa Luncurkan Produk Baru Makanan Nutrisi FontLife One, Bidik Pasar Dewasa Muda

PT Indordesa-- anak perusahaan PT Konimex, meluncurkan produk makanan nutrisi dan perawatan kesehatan, FontLife One, di Kota Solo, Jawa Tengah.

Baca Selengkapnya

Aliansi Kecam Kehadiran Industri Plastik dan Kimia dalam Delegasi Indonesia untuk Negosiasi Perjanjian Plastik

6 hari lalu

Aliansi Kecam Kehadiran Industri Plastik dan Kimia dalam Delegasi Indonesia untuk Negosiasi Perjanjian Plastik

Kehadiran itu membahayakan tujuan perjanjian, yaitu mengatur keseluruhan daur hidup plastik untuk melindungi kesehatan manusia dan lingkungan.

Baca Selengkapnya

Sejak 2021, Jokowi 6 Kali Sampaikan Keresahan WNI Pilih Berobat ke Luar Negeri

6 hari lalu

Sejak 2021, Jokowi 6 Kali Sampaikan Keresahan WNI Pilih Berobat ke Luar Negeri

Presiden Joko Widodo atau Jokowi acap menyampaikan keresahannya soal warga negara Indonesia yang berbondong-bondong berobat ke negara lain, alih-alih dalam negeri.

Baca Selengkapnya

5 Penyebab Sulit Tidur pada Penderita Diabetes

7 hari lalu

5 Penyebab Sulit Tidur pada Penderita Diabetes

Ternyata lima masalah ini menjadi penyebab penderita diabetes sulit tidur.

Baca Selengkapnya

Penelitian Ungkap Pelet Plastik Daur Ulang dari Indonesia Mengandung 30 Bahan Kimia Beracun dengan Konsentrasi Tinggi

7 hari lalu

Penelitian Ungkap Pelet Plastik Daur Ulang dari Indonesia Mengandung 30 Bahan Kimia Beracun dengan Konsentrasi Tinggi

Proyek penelitian di 13 negara ini bertujuan meningkatkan kesadaran global tentang bahan kimia berbahaya dalam plastik daur ulang

Baca Selengkapnya

Jokowi Ungkap PR Besar di Bidang Kesehatan: Pintar kalau Sakit Mau Apa?

7 hari lalu

Jokowi Ungkap PR Besar di Bidang Kesehatan: Pintar kalau Sakit Mau Apa?

Presiden Jokowi mengungkapkan PR besar Indonesia di bidang kesehatan. Apa saja?

Baca Selengkapnya

Terkini: OJK Beri Tips Kelola Keuangan untuk Emak-emak, Bulog Siap Jadi Pembeli Gabah Teknologi Cina di Kalimantan Tengah

8 hari lalu

Terkini: OJK Beri Tips Kelola Keuangan untuk Emak-emak, Bulog Siap Jadi Pembeli Gabah Teknologi Cina di Kalimantan Tengah

Kepala Eksekutif OJK Friderica Widyasari Dewi memberikan sejumlah tips yang dapat diterapkan oleh ibu-ibu dalam menyikapi isi pelemahan rupiah.

Baca Selengkapnya

Tips Menghindari Tagihan Telepon Bengkak saat Traveling ke Luar Negeri

9 hari lalu

Tips Menghindari Tagihan Telepon Bengkak saat Traveling ke Luar Negeri

Banyak pelancong yang tidak menyadari bahwa ponsel mereka menggunakan data roaming yang biayanya jauh lebih mahal saat traveling ke luar negeri.

Baca Selengkapnya