Sebab Anak Cepat Bosan dengan Mainan, Ini Kata Psikolog

Kamis, 15 November 2018 22:03 WIB

Ilustrasi anak-anak dan mainan. Shutterstock.com

TEMPO.CO, Jakarta - Banyak orang tua memanjakan anak dengan membelikan mainan dengan jumlah yang melimpah. Salah satu alasan orang tua adalah anak cepat bosan.

Namun, sebelum membanjiri anak dengan mainan, sebaiknya cari tahu apa yang menyebabkan anak cepat bosan. Menurut psikolog Noella Birowo atau yang akrab disapa Ui, “Sebenarnya tidak ada yang namanya anak cepat bosan. Yang ada, orang tua lah yang kurang kreatif dalam memainkan satu mainan.”

Baca juga:
Mainan Berantakan, Yuk Pandu Anak untuk Membereskannya
Hendak Belikan Anak Mainan Terbaru, Cek Trennya

Mainan yang mengandung unsur edukatif biasanya sangat memungkinkan untuk dimainkan dengan berbagai cara. Dengan satu benda yang sama, anak sebenarnya bisa mendapatkan manfaat yang berbeda-beda, tergantung bagaimana kreativitas orang tua dalam memaksimalkan mainan tersebut.

Dari sebuah bola berwarna-warni misalnya, Anda bisa mengenalkan bentuk, mengidentifikasi warna, juga melatih kemampuan motorik dengan melempar dan menangkap bola.

Advertising
Advertising

Artikel lain:
Stimulasi Anak dengan Mainan Edukatif di Musim Liburan
Pilih Mainan Bayi Sesuai Fase Perkembangan, Ini Penjelasannya

“Jangan berharap anak otomatis mempunyai imajinasi sendiri untuk memainkan sebuah benda dengan berbagai cara. Namun, orang tua juga harus kreatif dalam memainkan sebuah mainan yang ada di rumah sehingga bisa dimainkan dengan banyak cara,” tegas Ui.

AURA

Berita terkait

8 Tips Mengatur Bayi Agar Tak Mudah Rewel Saat Mudik

30 hari lalu

8 Tips Mengatur Bayi Agar Tak Mudah Rewel Saat Mudik

Ada berbagai trik dan cara supaya bayi tidak rewel saat dibawa mudik lebaran atau perjalanan jauh

Baca Selengkapnya

5 Tips Ajak Anak agar Berani Ikut Imunisasi

59 hari lalu

5 Tips Ajak Anak agar Berani Ikut Imunisasi

Orangtua perlu untuk mengedukasi anaknya bahwa pemberian imunisasi oleh tenaga kesehatan tidaklah semenakutkan bayangannya.

Baca Selengkapnya

11 Rekomendasi Kado Bayi yang Bisa Dipakai Hingga Besar

18 Februari 2024

11 Rekomendasi Kado Bayi yang Bisa Dipakai Hingga Besar

Ada beberapa rekomendasi kado bayi yang bisa dipakai hingga besar, mulai dari nuku, kursi makan, hingga stroller. Ini daftarnya.

Baca Selengkapnya

Cara Membuat Slime untuk Asah Kemampuan Motorik Anak saat Libur Panjang

26 Desember 2023

Cara Membuat Slime untuk Asah Kemampuan Motorik Anak saat Libur Panjang

Mengasuh anak saat libur panjang akan lebih menyenangkan jika melakukan permainan sambil belajar, salah satunya membuat slime.

Baca Selengkapnya

Pembunuhan 4 Anak di Jagakarsa: Ayah Tata Mainan Kesukaan Anaknya Usai Eksekusi

8 Desember 2023

Pembunuhan 4 Anak di Jagakarsa: Ayah Tata Mainan Kesukaan Anaknya Usai Eksekusi

Pelaku pembunuhan 4 anak di Jagakarsa adalah ayah para korban sendiri

Baca Selengkapnya

Asal-usul Permainan Monopoli Diproduksi Perusahaan Parker Brothers

5 November 2023

Asal-usul Permainan Monopoli Diproduksi Perusahaan Parker Brothers

Pada 5 November 1935, perusahaan produsen mainan Parker Brothers mulai memproduksi permainan monopoli

Baca Selengkapnya

Belajar dari Perundungan Siswa SMP di Cilacap, KPAI Minta Orang Dewasa Waspadai Bibit Perilaku Kekerasan Anak

1 Oktober 2023

Belajar dari Perundungan Siswa SMP di Cilacap, KPAI Minta Orang Dewasa Waspadai Bibit Perilaku Kekerasan Anak

Bibit perilaku kekerasan anak perlu diwaspadai sejak dini. Kata KPAI, orang dewasa memiliki fungsi penting dalam mendidik anak sejak dini.

Baca Selengkapnya

Memelihara Kucing, Ini 4 Peralatan yang Dibutuhkan

24 September 2023

Memelihara Kucing, Ini 4 Peralatan yang Dibutuhkan

Ketika ingin memelihara kucing harus memastikan mampu merawat dan memenuhi kebutuhannya.

Baca Selengkapnya

4 Kiat Membimbing Anak Merapikan Mainannya

15 Agustus 2023

4 Kiat Membimbing Anak Merapikan Mainannya

Anak bermain juga perlu dibimbing dan diajarkan merapikan mainannya

Baca Selengkapnya

Anak Merapikan Mainan Kebiasaan yang perlu Dibimbing oleh Orang Tua, Kenapa?

14 Agustus 2023

Anak Merapikan Mainan Kebiasaan yang perlu Dibimbing oleh Orang Tua, Kenapa?

Mengajari anak untuk merapikan mainan berdampak besar dalam perkembanganya tumbuh dengan kepribadian yang mandiri dan bertanggung jawab

Baca Selengkapnya