Nagita Slavina Jaga Kesehatan, Rutin Pijat dan Makan Seimbang

Rabu, 24 Oktober 2018 12:04 WIB

Nagita Slavina. instagram.com/raffinagita1717

TEMPO.CO, Jakarta - Sebagai selebriti Nagita Slavina memiliki kegiatan yang cukup padat setiap hari. Tidak hanya aktif di dunia hiburan, wanita yang dikenal dengan nama panggilan Gigi ini juga sibuk mengurus anaknya Rafathar Malik Ahmad.

Baca juga: Rafathar Takut Sayuran, Ini Kiat Nagita Slavina Mengatasinya

Nagita Slavina yang memiliki tubuh yang cukup kecil juga sering menggendong Rafathar anaknya yang berusia 3 tahun. Rafathar kini memiliki berat badan sekitar 17 kilogram, tentu saja menggendongnya dalam waktu lama membuat Nagita merasa pegal.

Dia pun sadar untuk terus bisa menggendong Rafathar, harus menjaga kesehatan fisiknya. “Aku banyak pijat aja sih. Kalau aku melihatnya mumpung masih mau sama aku ya sudah tidak apa-apa,” jelas Nagita Slavina saat ditemui di Plataran Menteng, Jakarta Pusat, beberapa waktu lalu.

Nagita Slavina dan anaknya, Rafathar Malik Ahmad di acara Cucurma Plus di Menteng, Jakarta Pusat, Jumat, 19 Oktober 2018 (Tempo/Astari P Sarosa)

Advertising
Advertising

Selain pijat, Nagita Slavina juga menjaga makanan yang dikonsumsinya. Dia memastikan makanan yang dimakan sehat dan seimbang. Jenis makanannya pun tidak dibatasi asalkan setiap hari ada kombinasi makanan yang memiliki semua nutrisi yang diperlukan. “Aku juga sudah tidak bisa banyak minum kopi soalnya bisa jadi asam lambung,” lanjut istri Raffi Ahmad ini.

Sedangkan untuk Rafathar sendiri, Nagita Slavina memastikan anaknya mendapatkan makanan yang seimbang. Rafathar memiliki jadwal makan pagi, siang, dan malam yang teratur. Selain itu, ia juga sering memberikan camilan sehat, seperti buah di antara makanan beratnya.

Berita terkait

Anak Pemimpin Sudan Tewas dalam Kecelakaan di Turki

23 jam lalu

Anak Pemimpin Sudan Tewas dalam Kecelakaan di Turki

Anak panglima militer dan pemimpin de facto Sudan meninggal di rumah sakit setelah kecelakaan lalu lintas di Turki.

Baca Selengkapnya

Mengapa Bayi Harus Diimunisasi?

1 hari lalu

Mengapa Bayi Harus Diimunisasi?

Bayi harus menjalani imunisasi karena beberapa alasan tertentu yang akan dibahas dalam artikel ini.

Baca Selengkapnya

10.000 Warga Palestina Hilang di Gaza, 210 Hari Sejak Serangan Israel Dimulai

1 hari lalu

10.000 Warga Palestina Hilang di Gaza, 210 Hari Sejak Serangan Israel Dimulai

Sejauh ini, 30 anak telah meninggal karena kelaparan dan kehausan di Gaza akibat blokade total bantuan kemanusiaan oleh Israel

Baca Selengkapnya

6 Bahaya Bayi yang Tidak Diimunisasi

1 hari lalu

6 Bahaya Bayi yang Tidak Diimunisasi

Bayi penting untuk melakukan imunisasi secara rutin agar terhindar dari bahaya kesehatan mendatang. Lantas, apa saja bahaya bagi bayi yang tidak melakukan imunisasi?

Baca Selengkapnya

Saran Psikolog agar Anak Berkembang di Bidang Seni

2 hari lalu

Saran Psikolog agar Anak Berkembang di Bidang Seni

Orang tua perlu memberikan kesempatan kepada anak untuk bereksplorasi di berbagai bidang, baik seni maupun bidang lain.

Baca Selengkapnya

RANS Nusantara FC Terdegradasi ke Liga 2, Ini Profil Klub Sepak Bola Raffi Ahmad

2 hari lalu

RANS Nusantara FC Terdegradasi ke Liga 2, Ini Profil Klub Sepak Bola Raffi Ahmad

Setelah pertandingan pekan ke-34, RANS Nusantara FC terdegradasi ke Liga 2 di musim berikutnya. Ini profil klub milik Raffi Ahmad.

Baca Selengkapnya

Siapa Sosok David Tobing yang Gugat Rocky Gerung?

4 hari lalu

Siapa Sosok David Tobing yang Gugat Rocky Gerung?

Rocky Gerung dinyatakan tidak bersalah dalam gugatan penghinaan presiden yang diajukan David Tobing. Bagaimana kilas baliknya?

Baca Selengkapnya

Timnas U-23 Indonesia Dikalahkan Uzbekistan di Semifinal; Darius Sinathrya, Baim Wong, Raffi Ahmad Kecam Wasit

5 hari lalu

Timnas U-23 Indonesia Dikalahkan Uzbekistan di Semifinal; Darius Sinathrya, Baim Wong, Raffi Ahmad Kecam Wasit

Sejumlah selebriti mengecam keputusan wasit dalam pertandingan semifinal Piala Asia U-23 2024 antara Timnas U-23 Indonesia dan Uzbekistan.

Baca Selengkapnya

Uang Kementan untuk Keluarga Syahrul Yasin Limpo: dari Tagihan Parfum, Skincare, Kafe, hingga Sunatan

5 hari lalu

Uang Kementan untuk Keluarga Syahrul Yasin Limpo: dari Tagihan Parfum, Skincare, Kafe, hingga Sunatan

Dalam sidang terungkap bekas Menteri Pertanian Syahrul Yasin Limpo alias SYL acapkali menggunakan uang Kementan untuk keperluan pribadi.

Baca Selengkapnya

Konimex dan Indordesa Luncurkan Produk Baru Makanan Nutrisi FontLife One, Bidik Pasar Dewasa Muda

8 hari lalu

Konimex dan Indordesa Luncurkan Produk Baru Makanan Nutrisi FontLife One, Bidik Pasar Dewasa Muda

PT Indordesa-- anak perusahaan PT Konimex, meluncurkan produk makanan nutrisi dan perawatan kesehatan, FontLife One, di Kota Solo, Jawa Tengah.

Baca Selengkapnya