Riset: Kian Tinggi Penghasilan Ibu, Kian Banyak Gunakan Internet

Reporter

Bisnis.com

Rabu, 12 September 2018 22:03 WIB

Ilustrasi mencari lowongan pekerjaan di internet. shutterstock.com

TEMPO.CO, Jakarta - Hasil Digital Mums Survey 2018 menunjukkan bahwa satu dari dua orang perempuan di Indonesia lebih banyak menggunakan internet setelah resmi menyandang status sebagai seorang ibu. Hal tersebut disampaikan oleh Associated Regional Head of Content Tickled Media, Putri Fitria, pada acara "Sharing Kebiasaan Digital Ibu-ibu Zaman Now" di Jakarta, Rabu, 12 September 2018.

"Ketika seorang perempuan menjadi seorang ibu itu pasti media konsumsinya berubah, sama seperti tahun lalu frekuensi [perempuan] untuk menonton televisi itu menurun drastis ada pada angka 78,5 persen. Yang menarik pada tahun ini peningkatan internet usernya itu tinggi ada di angka 48,7 persen" tutur Putri.

Artikel lain:
Survei Membuktikan, Ibu Jaman Now Lebih Senang Main Internet
Catat, 5 Resep Aman Memilih Kencan Online
Orang Indonesia Senang Belanja Online di Hari Rabu
7 Tanda Seorang Penggila Belanja

Namun, hasil tersebut berbeda untuk kalangan ibu-ibu yang penghasilannya di atas Rp 10 juta, angka penggunaan internet sebanyak 55 persen.

Putri menjelaskan alasan kenaikan penggunaan internet yang semakin tinggi karena ibu-ibu saat ini merasa bahwa internet adalah cara paling mudah untuk mendapatkan jawaban dari pertanyaan yang mereka pikirkan.

Advertising
Advertising

"Jadi, ketika anaknya sakit atau mencari informasi apapun itu, mereka kini menggunakan internet," lanjutnya.

Kebanyakan para ibu digital mengunjungi situs parenting (24 persen), lalu media sosial (20 persen), dan belanja daring (19 persen).

"Tapi, kalau kita lihat lagi data high income mums, ternyata yang paling tinggi itu ada di belanja online," jelas Putri.

Putri juga menjelaskan sebanyak 52 persen ibu aktif berselancar di internet setelah pukul 19.00, 36 persen pada pukul 12.00-19.00, dan 12 persen sebelum pukul 00.00.

Berita terkait

Psikolog Sebut Perlunya Orang Tua Terapkan Aturan Jelas Penggunaan Ponsel pada Anak

4 hari lalu

Psikolog Sebut Perlunya Orang Tua Terapkan Aturan Jelas Penggunaan Ponsel pada Anak

Orang tua harus memiliki aturan yang jelas dan konsisten untuk mendisiplinkan penggunaan ponsel dan aplikasi pada anak.

Baca Selengkapnya

Kapan Waktunya Anak Diberi Akses Internet Sendiri? Simak Penjelasan Psikolog

4 hari lalu

Kapan Waktunya Anak Diberi Akses Internet Sendiri? Simak Penjelasan Psikolog

Psikolog memberi saran pada orang tua kapan sebaiknya boleh memberi akses internet sendiri pada anak.

Baca Selengkapnya

Ini Negara dengan Internet Tercepat di Dunia, Indonesia Urutan ke Berapa?

5 hari lalu

Ini Negara dengan Internet Tercepat di Dunia, Indonesia Urutan ke Berapa?

Speedtest Global Index Ookla membuat peringkat kecepatan Internet di 142 negara per Maret 2024. Indonesia kalah dari Kamboja.

Baca Selengkapnya

OJK Imbau Para Ibu agar Tak Ciptakan Generasi Sandwich

6 hari lalu

OJK Imbau Para Ibu agar Tak Ciptakan Generasi Sandwich

toritas Jasa Keuangan (OJK) mengingatkan para ibu agar tidak menciptakan generasi sandwich. Apa itu?

Baca Selengkapnya

Tony Blair Bertemu Menkominfo, Starlink Bakal Fasilitasi Uji Coba Internet di IKN

9 hari lalu

Tony Blair Bertemu Menkominfo, Starlink Bakal Fasilitasi Uji Coba Internet di IKN

Tony Blair dan Budi Arie berdiskusi tentang intensifikasi kerja sama guna mendorong perkembangan teknologi dan memperluas konektivitas di Indonesia.

Baca Selengkapnya

Mengenal Teknologi Internet 5,5G, Unduh Film HD Hanya 30 Detik

13 hari lalu

Mengenal Teknologi Internet 5,5G, Unduh Film HD Hanya 30 Detik

Inovasi teknologi seluler terus bergerak cepat dan membawa pengguna ke ranah 5,5G yang kini sudah mulai dikembangkan dan hadir pertama kali di Cina.

Baca Selengkapnya

Find My Device Luncurkan Fitur Baru, Dapat Lacak HP dalam Kondisi Internet Mati

13 hari lalu

Find My Device Luncurkan Fitur Baru, Dapat Lacak HP dalam Kondisi Internet Mati

Find My Device telah mengalami peningkatan fitur yang memungkinkan pengguna untuk melacak lokasi perangkat mereka secara offline.

Baca Selengkapnya

Profil Korban Jiwa Penusukan di Australia: Ibu Baru, Mahasiswi Cina hingga Pengungsi Ahmadiyah

14 hari lalu

Profil Korban Jiwa Penusukan di Australia: Ibu Baru, Mahasiswi Cina hingga Pengungsi Ahmadiyah

Warga Australia berduka atas kematian lima perempuan dan seorang pria penjaga keamanan pengungsi asal Pakistan.

Baca Selengkapnya

8 Amal Jariyah Sadio Mane untuk Desanya di Senegal, Dirikan Masjid hingga Bagi Makan Gratis Saat Ramadan

20 hari lalu

8 Amal Jariyah Sadio Mane untuk Desanya di Senegal, Dirikan Masjid hingga Bagi Makan Gratis Saat Ramadan

Sadio Mane bintang Al Nassr dikenal kedermawanannya untuk kampung halamannya, Bambali, Senegal. Berikut 8 amal jariyah Mane untuk kampungnya.

Baca Selengkapnya

PANDI Luncurkan Indonesia Berdaulat Digital Bersama Pemangku Kepentingan Internet

23 hari lalu

PANDI Luncurkan Indonesia Berdaulat Digital Bersama Pemangku Kepentingan Internet

PANDI tengah merancang Identitas digital berbasis Blockchain bekerja sama dengan instansi pemerintahan terkait.

Baca Selengkapnya