Tips Manfaatkan Piala Dunia 2018 agar Lebih Dekat dengan Pasangan

Jumat, 29 Juni 2018 16:49 WIB

Pendukung tim Meksiko merayakan kemenangan timnasnya setelah mengalahkan Jerman dalam penyisihan Grup F Piala Dunia 2018 di Luzhniki Stadium di Moskow, Rusia, 17 Juni. (AP Photo/Antonio Calanni)

TEMPO.CO, Jakarta - Ajang Piala Dunia 2018 tengah berlangsung di Rusia hingga 15 Juli. Anda tidak bisa membiarkan pasangan untuk serius menonton pertandingn dengan mengabaikan Anda.

Ada beberapa hal yang bisa dilakukan untuk lebih intim dengan pasangan selama ajang Piala Dunia 2018 berlangsung. Mengutip Wikihow, ada beberapa tips yang bisa dilakukan untuk lebih dekat dengan pasangan selama Piala Dunia 2018. Ada banyak cara mulai dari sentuhan, candaan, hingga hal-hal kecil lainnya.

Artikel lain:
Piala Dunia 2018 Beda Dukungan dengan Pacar, Ini Tips Agar Akur
5 WAGs yang Paling Mendapat Sorotan saat Piala Dunia 2018
Statistik: Lebih Banyak Wanita Tertarik Nonton Piala Dunia 2018
Piala Dunia 2018, Intip Gaya 9 WAGs Inggris Makan Malam Bersama

1. Pelajari olahraganya
Jika Anda tidak menyukai olahraga profesional, bisa membingungkan untuk berkenalan dengan dunia itu. Jika Anda ingin berbagi minat dengan pacar, mungkin ada baiknya untuk mencoba belajar sedikit tentang olahraga itu. Anda juga dapat mencari aturan online jika bingung. Anda juga bisa belajar sedikit tentang pemain dan tim favoritnya.

Jika itu tidak mengganggu pasangan, cobalah tanyakan tentang aturan saat menonton pertandingan dengannya. Namun, berhati-hatilah. Jika bertanya saat dia sedang asyik menyaksikan pertandingan, itu mungkin akan membantunya.

Advertising
Advertising

2. Berikan sentuhan
Sentuhan sangat penting untuk menumbuhkan keintiman dalam suatu hubungan. Anda harus sering menyentuh pasangan selama kegiatan yang berkaitan dengan olahraga. Ini bisa membuat aktivitas semacam itu terasa lebih intim. Berpelukan dengan pasangan saat menonton pertandingan di televisi. Letakkan tangan di lututnya, pegang tangannya, dan bersandarlah.

Pendukung Prancis hadir di stadion. REUTERS/Eddie Keogh

3. Tertawa bersama
Humor adalah salah satu cara terbaik untuk menjalin ikatan dengan seseorang. Orang yang tertawa bersama sering cenderung merasa lebih dekat satu sama lain. Anda harus menjaga beberapa kelucuan dalam suatu hubungan untuk menjaga hal-hal menyenangkan dan bahagia.

Coba goda pasangan dengan ringan dan bersemangat. Anda bisa membuatnya semangat ketika dia merasa frustrasi karena timnya kalah. Anda juga bisa menggodanya jika dia melewatkan satu tembakan saat Anda berdua bermain basket. Jka pasangan tidak suka menggoda, cobalah membuat lelucon tentang permainan.

4. Main mata dengan pasangan
Godaan adalah cara lain untuk menjaga ikatan cinta yang kuat. Ketika pasangan tumbuh lebih nyaman satu sama lain, mereka mungkin lebih sering menggoda. Saat pertandingan berlangsung, cobalah memberikan pacar pujian tentang tubuhnya ketika dia berolahraga. Sentuh pacar dengan genit ketika menonton pertandingan bersama.

5. Matikan elektronik
Perangkat elektronik dapat menjadi gangguan besar dalam hubungan. Jika pasangan menonton pertandingan, ia ingin berbagi kesukaan dengan Anda. Bunyi ponsel mungkin akan menggangu saat menyaksikan pertandingan. Bersikaplah sopan dan letakkan ponsel dan laptop saat menonton pertandingan bersama pacar.

Berita terkait

Cemburu dan Suka Menguntit, Ciri Pasangan Obsesif dan Bikin Tak Nyaman

12 jam lalu

Cemburu dan Suka Menguntit, Ciri Pasangan Obsesif dan Bikin Tak Nyaman

Sikap terlalu berlebihan kepada pasangan bisa berubah menjadi obsesi yang negatif dan justru membuat Anda merasa tidak nyaman.

Baca Selengkapnya

Cegah Kerugian Saat Kredit Mobil, Perhatikan 5 Tips Berikut

1 hari lalu

Cegah Kerugian Saat Kredit Mobil, Perhatikan 5 Tips Berikut

Untuk ajukan kredit mobil ada beberapa hal perlu diperhatikan. Salah satunya mengukur kemampuan finansial jangka pendek maupun panjang. Apa lagi?

Baca Selengkapnya

6 Tips Memilih Kursi Pesawat yang Paling Nyaman untuk Perjalanan

1 hari lalu

6 Tips Memilih Kursi Pesawat yang Paling Nyaman untuk Perjalanan

Memilih kursi terbaik di pesawat dapat memberikan kenyamanan dalam perjalanan. Berikut terdapat tips memilih kursi pesawat paling nyaman.

Baca Selengkapnya

5 Langkah Hadapi Ibu Mertua Beracun, Jangan Biarkan Kesehatan Mental Terganggu

2 hari lalu

5 Langkah Hadapi Ibu Mertua Beracun, Jangan Biarkan Kesehatan Mental Terganggu

Sering mengkritik, memanipulasi, dan ikut campur urusan rumah tangga anak, ibu mertua dengan sengaja membuat keluarga anak tertekan dan tak harmonis.

Baca Selengkapnya

Tak Ingin Musuhan dengan Mantan Pasangan, Apa Saja yang Perlu Dilakukan?

3 hari lalu

Tak Ingin Musuhan dengan Mantan Pasangan, Apa Saja yang Perlu Dilakukan?

Putus cinta atau berpisah sering menyebabkan permusuhan dengan mantan pasangan. Bila tak ingin itu terjadi, coba lakukan hal berikut.

Baca Selengkapnya

Putus tapi Masih Cinta, Bagaimana Meredam Rasa Sakit?

4 hari lalu

Putus tapi Masih Cinta, Bagaimana Meredam Rasa Sakit?

Memutuskan hubungan dengan orang yang masih dicintai memang sangat sulit. Rasa sakit dan patah hati akan lama membekas. Bagaimana meredamnya?

Baca Selengkapnya

Ciri Ibu Mertua Beracun dan Mengganggu Rumah Tangga Anak

4 hari lalu

Ciri Ibu Mertua Beracun dan Mengganggu Rumah Tangga Anak

Anda tentu mengharapkan ibu mertua yang bersikap baik dalam kehidupan sehari-hari, bukan yang toksik. Berikut indikasi ibu mertua beracun.

Baca Selengkapnya

4 Manfaat Me Time dalam Suatu Hubungan

4 hari lalu

4 Manfaat Me Time dalam Suatu Hubungan

Dalam suatu hubungan, me time dapat memperkuat kemandirian individu, meningkatkan kualitas interaksi pasangan, serta mencegah terjadinya kejenuhan.

Baca Selengkapnya

Cara Konyol yang Biasa Dilakukan saat Kangen Si Dia

5 hari lalu

Cara Konyol yang Biasa Dilakukan saat Kangen Si Dia

Rasa kangen sangat menyiksa saat berada jauh atau lama tidak bertemu dan berkomunikasi dengan pasangan. Berikut sikap konyol yang biasa dilakukan.

Baca Selengkapnya

Alasan Orang Selingkuh Meski Tak Ada Masalah dalam Hubungan

5 hari lalu

Alasan Orang Selingkuh Meski Tak Ada Masalah dalam Hubungan

Bagaimana pasangan yang penyayang dan setia bisa juga selingkuh? Berikut beberapa alasan potensial orang dengan hubungan bahagia bisa berselingkuh.

Baca Selengkapnya