Akulturasi Budaya India dalam Gaun Met Gala Priyanka Chopra

Reporter

Tempo.co

Editor

Yunia Pratiwi

Rabu, 9 Mei 2018 17:32 WIB

Priyanka Chopra. Instagram.com/patidubroff

TEMPO.CO, Jakarta - Priyanka Chopra termasuk salah seorang selebritas yang selalu mencuri perhatian dalam Met Gala setiap tahunnya. Tahun ini dia menyatukan budaya India dengan teman Met Gala, "Heavenly Bodies: Fashion and the Catholic Imagination".

Setelah membuat kesan dengan gaun trench coat yang unik dan sepatu bot hitam pada Met Gala tahun lalu, bintang serial Quantico ini kembali tampil mengenakan gaun rancangan Ralph Lauren untuk acara tersebut. Tapi tentu dengan cara yang sama sekali berbeda.

Artikel lainnya:
Gara-gara Warna Kulit, Priyanka Chopra Ditolak Casting
Priyanka Chopra Jadi LinkedIn Influencer, Ada 9 Jurusnya

Priyanka Chopra di Met Gala 2018. Instagram.com/priyankachopra

Kali ini, Priyanka Chopra terlihat anggun dalam balutan gaun velvet berwarna merah anggur, serta hiasan kepala dari hiasan emas yang bentuknya seperti cape. "Saya pikir ini seperti sedikit menyimpang tapi tentu dapat diterima, dari apa yang kami lakukan tahun lalu," kata Priyanka Chopra kepada People. “Saya suka ide tudung ini, sangat sesuai dengan temanya, apalagi hiasan bordir semuanya dibuat di India.”

Advertising
Advertising

Detail gaun yang dipakai Priyanka Chopra di Met Gala 2018. Instagram.com/ralphlauren

Menurut laman Instagram milik Ralph Lauren, tudungnya menggunakan kristal Swarovski. Manik-manik yang sangat detail diaplikasikan dengan tangan lebih dari 250 jam sulaman.

Baca juga: Bagian Tubuh yang Paling Dibanggakan Priyanka Chopra

Priyanka Chopra. Instagram.com/priyankachopra

Sedangkan untuk riasan wajah Priyanka Chopra, makeup artist Pati Dubroff memberi kesan glamor pada riasan mata menggunakan eyeshadow bernuansa keemasan. Untuk riasan bibir, Dubroff mencampur lipstik berwarna ungu gelap dan merah di bagian tengah bibir.

Berita terkait

5 Rekomendasi Tempat Sewa Kebaya di Jakarta yang Bagus

8 jam lalu

5 Rekomendasi Tempat Sewa Kebaya di Jakarta yang Bagus

Untuk acara pernikahan atau wisuda, Anda dapat menyewa kebaya agar lebih hemat. Berikut ini rekomendasi tempat sewa kebaya di Jakarta.

Baca Selengkapnya

Startup Asal Bandung Produksi Material Fashion Berbahan Jamur, Tembus Pasar Singapura dan Jepang

4 hari lalu

Startup Asal Bandung Produksi Material Fashion Berbahan Jamur, Tembus Pasar Singapura dan Jepang

Startup MYCL memproduksi biomaterial berbahan jamur ramah lingkungan yang sudah menembus pasar Singapura dan Jepang.

Baca Selengkapnya

Tampil Menarik Itu Menyakitkan, Ternyata Penyebabnya Pakaian

6 hari lalu

Tampil Menarik Itu Menyakitkan, Ternyata Penyebabnya Pakaian

Dalam beberapa kasus ingin tampil menarik dengan pakaian tertentu tapi justru berdampak pada kesehatan. Berikut penyebabnya.

Baca Selengkapnya

Tampil Kasual dengan Baju Flanel

13 hari lalu

Tampil Kasual dengan Baju Flanel

Baju flanel dapat dibeli baik di toko fisik ataupun toko online seperti Shopee

Baca Selengkapnya

Gaya Fesyen Boho Chic Jika Memenuhi 3 Aspek Ini

21 hari lalu

Gaya Fesyen Boho Chic Jika Memenuhi 3 Aspek Ini

Gaya Boho Chic pada dasarnya adalah gaya santai yang menggabungkan unsur-unsur hippie, nomaden, dan vintage. Begini lebih jelasnya.

Baca Selengkapnya

Kolaborasi Victoria Beckham dan Mango, Apa Koleksi Terbarunya?

26 hari lalu

Kolaborasi Victoria Beckham dan Mango, Apa Koleksi Terbarunya?

Koleksi Victoria Beckham dan Mango yang terbaru dari rangkaian kolaborasi para penggemar street fashion

Baca Selengkapnya

Profil Jared Leto, Musisi Rock yang akan Absen di Met Gala 2024

29 hari lalu

Profil Jared Leto, Musisi Rock yang akan Absen di Met Gala 2024

Musisi rock 30 Seconds to Mars, Jared Leto akan melewatkan perayaan Met Gala 2024, karena band dia memulai tur Eropa

Baca Selengkapnya

Sejarah Peci Ratusan Tahun Lalu, Disebar Pedagang Hingga Populer Jadi Busana Lebaran

30 hari lalu

Sejarah Peci Ratusan Tahun Lalu, Disebar Pedagang Hingga Populer Jadi Busana Lebaran

Peci yang identik dengan busana lebaran telah dikenal masyarakat sejak ratusan tahun lalu.

Baca Selengkapnya

Ramadan, Komunitas di Yogyakarta Edukasi Pecinta Fashion Rintis Karya Pemikat Wisatawan

41 hari lalu

Ramadan, Komunitas di Yogyakarta Edukasi Pecinta Fashion Rintis Karya Pemikat Wisatawan

Komunitas Indonesia Fashion Chamber (IFC) Yogyakarta meyakini, besarnya pasar wisatawan di Yogyakarta menjadi anugerah tersendiri untuk terus menghidupkan ekonomi kreatif di Kota Gudeg.

Baca Selengkapnya

Tiga Tips Gaya Berpakaian untuk Jurnalis ala Didiet Maulana

58 hari lalu

Tiga Tips Gaya Berpakaian untuk Jurnalis ala Didiet Maulana

Didiet Maulana, Direktur Kreatif Ikat Indonesia memberikan tips padupadankan gaya berpakaian ala jurnalis.

Baca Selengkapnya