Warna Makeup yang Sesuai untuk Kulit Wanita Indonesia

Reporter

Tempo.co

Editor

Yunia Pratiwi

Rabu, 4 April 2018 14:46 WIB

Tren makeup untuk Spring/Summer 2018, penampilan sehari-hari oleh Makeup For Ever, di Plaza Indonesia, Jakarta Pusat, Senin 2 April 2018. TEMPO | Astari P. Sarosa

TEMPO.CO, Jakarta - Beberapa orang masih sulit menentukan warna makeup yang sesuai dengan warna kulit dan dapat digunakan untuk sehari-hari. Terutama untuk wanita Indonesia yang memiliki warna kulit yang sangat beragam.

Tapi kini Anda tak perlu bingung lagi memilih warna makeup. Ada satu warna yang juga menjadi tren makeup musim Spring/Summer 2018, yaitu warna burgundy. Warna sejenis merah tua ini sempurna untuk semua warna kulit wanita Indonesia.

“Warna burgundy cocok dengan semua kulit wanita indonesia. Masuk juga dengan semua pakaian,” kata Lia Kurtz, yang juga General Manager Make Up For Ever, di Plaza Indonesia, Jakarta Pusat, Senin 2 April 2018. Lia juga menjelaskan kalau warna tersebut dapat membuat kulit terlihat lebih cerah.

Baca juga: Maudy Ayunda Pakai Makeup Hybrid Siasati Sempitnya Waktu Makeup

Plaza Indonesia Beauty Week MAC makeup demo di Plaza Indonesia, Jakarta Pusat, Senin 2 April 2018. TEMPO | Astari P. Sarosa

Advertising
Advertising

Baca juga: Kiat Mengaplikasikan Effortless Makeup dengan Tepat

Selain warna burgundy, pilihan warna laninnya yang wajib Anda miliki adalah warna pink dan peach. Tidak hanya cocok dengan warna kulit dan busana, warna ini adalah warna-warna yang sedang tren untuk musim semi dan musim panas 2018.

Sedangkan untuk tren makeup sehari-hari di musim mendatang yang akan digemari adalah warna yang lebih ke arah monoton. Karena itu, ketiga warna tersebut sangat cocok untuk digunakan oleh semua wanita Indonesia.

Baca juga: Tips Makeup 5 Langkah untuk Mengubah Penampilan

Ketiga warna tersebut dapat membuat penampilan sehari-hari menarik, namun tidak terlihat menor. Pada saat menggunakan makeup di pagi hari, pastikan warna yang digunakan untuk kelopak mata, pipi, dan bibir adalah warna yang sama.

ASTARI PINASTHIKA SAROSA

Berita terkait

5 Cara Menggunakan Parfum yang Benar

4 hari lalu

5 Cara Menggunakan Parfum yang Benar

Menggunakan parfum dengan benar dapat membuat aroma bertahan lebih lama dan lebih merata.

Baca Selengkapnya

7 Kesalahan saat Menggunakan Parfum

5 hari lalu

7 Kesalahan saat Menggunakan Parfum

Berikut kesalahan-kesalahan saat menggunakan parfum yang dapat mengurangi efektivitas dan bahkan menciptakan kesan negatif.

Baca Selengkapnya

Inilah 5 Makanan yang Meningkatkan Kolagen pada Kulit Secara Alami

5 hari lalu

Inilah 5 Makanan yang Meningkatkan Kolagen pada Kulit Secara Alami

Banyak yang belum menyadari pentingnya mengonsumsi makanan tinggi kolagen yang secara langsung dapat meningkatkan pembentukan kolagen pada kulit.

Baca Selengkapnya

5 Kesalahan yang Perlu Diwaspadai Saat Memijat Bayi

9 hari lalu

5 Kesalahan yang Perlu Diwaspadai Saat Memijat Bayi

Memijat bayi pun membutuhkan teknik dan cara tertentu. Salah memijat dapat berakibat fatal pada bayi.

Baca Selengkapnya

Dapat Melembapkan Kulit, Apa Itu Lanolin?

19 hari lalu

Dapat Melembapkan Kulit, Apa Itu Lanolin?

Lanolin adalah pelembab kulit untuk mencegah dan mengatasi kulit yang kering, kasar, gatal, atau iritasi.

Baca Selengkapnya

Mengenang Roberto Cavalli, Desainer Legendaris yang Suka Tiru Kulit Binatang

20 hari lalu

Mengenang Roberto Cavalli, Desainer Legendaris yang Suka Tiru Kulit Binatang

Roberto Cavalli perancang busana asal Italia ternama itu tutup usia di angka 83 tahun.

Baca Selengkapnya

Penjaga Toko Pakaian Tewas Tersungkur Akibat Ditusuk di Kelapa Dua Tangerang

33 hari lalu

Penjaga Toko Pakaian Tewas Tersungkur Akibat Ditusuk di Kelapa Dua Tangerang

Seorang wanita penjaga toko pakaian di Jalan Borobudur, Kecamatan Kelapa Dua, Kabupaten Tangerang menjadi korban pembunuhan. Pembunuhnya juga wanita.

Baca Selengkapnya

6 Kebiasaan Perawatan Kulit yang Memperparah Jerawat

34 hari lalu

6 Kebiasaan Perawatan Kulit yang Memperparah Jerawat

Jerawat adalah masalah umum pada orang dewasa dan beberapa kebiasaan perawatan kulit bisa membuatnya semakin parah.

Baca Selengkapnya

New York Times Meragukan Artikelnya Sendiri Soal Kisah Perkosaan Hamas

38 hari lalu

New York Times Meragukan Artikelnya Sendiri Soal Kisah Perkosaan Hamas

Video baru New York Times soal tentara Israel membantah dugaan perkosaan yang dilakukan Hamas terhadap perempuan selama serangan 7 Oktober

Baca Selengkapnya

7 Manfaat Makan Buah Semangka bagi Kesehatan Tubuh

39 hari lalu

7 Manfaat Makan Buah Semangka bagi Kesehatan Tubuh

Semangka menjadi buah yang pas sebagai pilihan di bulan Ramadhan. Pada kondisi tubuh yang mengalami dehidrasi, buah ini menjaga kesehatan dan keseimbangan nutrisi.

Baca Selengkapnya