Ketahui Vaginal Rejuvenation yang Bikin Vagina Kembali Kencang

Reporter

Tempo.co

Editor

Yunia Pratiwi

Senin, 2 April 2018 08:35 WIB

Ilustrasi wanita menutupi miss v. shutterstock.com

TEMPO.CO, Jakarta - Seiring pertambahan usia, organ tubuh manusia termasuk pada perempuan mengalami penurunan fungsi. Salah satunya adalah organ intim vagina.

Penurunan fungsi pada organ intim meliputi saluran kemih menurun dan rahim yang juga melorot. Akibatnya, perempuan paruh baya sering buang air kecil tanpa merasakan gejalanya. Jika ini terjadi, Anda perlu menempuh tindakan vaginal rejuvenation.

"Operasi ini hasilnya tidak langgeng. Beberapa tahun kemudian fungsi organ intim vagina bisa menurun lagi," ujar dokter spesialis kebidanan dan kandungan, Budi Iman Santoso dalam peluncuran layanan Uroginekologi di Klinik Uroginekologi Center Rumah Sakit YPK Mandiri Jakarta Sabtu 30 Maret 2018.

Baca juga: Ketahui 5 Sebab dan Cara Mengatasi Gatal pada Vagina

Untuk mengatasi penurunan fungsi tersebut, Budi menyarankan perempuan melakukan latihan fisik, seperti senam kegel. "Maka, latihan fisik sangatlah penting. Saya merekomendasikan para perempuan menjalani latihan otot dasar panggul dan senam kegel."

Advertising
Advertising

Lebih lanjut Budi Iman Santoso menjelaskan prosedur Vaginal Rejuvenation. Prosedur tersebut memanfaatkan plasma darah yang kaya akan trombosit atau platelet-rich plasma (PRP). Caranya, darah yang kaya akan trombosit disuntikkan untuk merangsang jaringan lunak di area organ intim mengingat salah satu kelebihan yang dimiliki PRP adalah kemampuannya dalam merangsang penyembuhan tulang dan jaringan lunak.

Baca juga: Bahaya Terlalu Rajin Membersihkan Vagina Radang sampai Nyeri

"PRP disuntikkan ke area organ intim yang dirasa sudah longgar dan kering untuk merangsang vagina menjadi lebih bervolume lagi. Tindakan medis ini kini sudah bisa dilakukan di Rumah Sakit YPK Mandiri Jakarta," ujar Budi.

Baca juga: Mengenal LVT Perawatan Vagina yang Dilakukan Nikita Mirzani

Berita terkait

Pentingnya Peran Perempuan Dalam Keluarga dan Dunia Profesional

21 jam lalu

Pentingnya Peran Perempuan Dalam Keluarga dan Dunia Profesional

Refleksi terhadap dinamika peran perempuan dalam berbagai aspek kehidupan dalam memperingati Hari Kartini.

Baca Selengkapnya

Influencer TikTok Perempuan Irak Ditembak Mati

1 hari lalu

Influencer TikTok Perempuan Irak Ditembak Mati

Seorang pria bersenjata yang mengendarai sepeda motor menembak mati seorang influencer media sosial perempuan terkenal Irak

Baca Selengkapnya

Maknai Semangat RA Kartini, Ini Kelebihan Perempuan di Industri Garmen

2 hari lalu

Maknai Semangat RA Kartini, Ini Kelebihan Perempuan di Industri Garmen

Keahlian perempuan memberikan keuntungan sendiri khususnya di unit bisnis garmen J99 Corp.

Baca Selengkapnya

Konimex dan Indordesa Luncurkan Produk Baru Makanan Nutrisi FontLife One, Bidik Pasar Dewasa Muda

2 hari lalu

Konimex dan Indordesa Luncurkan Produk Baru Makanan Nutrisi FontLife One, Bidik Pasar Dewasa Muda

PT Indordesa-- anak perusahaan PT Konimex, meluncurkan produk makanan nutrisi dan perawatan kesehatan, FontLife One, di Kota Solo, Jawa Tengah.

Baca Selengkapnya

70 Persen dari Ribuan Korban Jiwa di Gaza adalah Perempuan

3 hari lalu

70 Persen dari Ribuan Korban Jiwa di Gaza adalah Perempuan

ActionAid mencatat setidaknya 70 persen dari ribuan korban jiwa di Gaza adalah perempuan dan anak perempuan.

Baca Selengkapnya

Aliansi Kecam Kehadiran Industri Plastik dan Kimia dalam Delegasi Indonesia untuk Negosiasi Perjanjian Plastik

3 hari lalu

Aliansi Kecam Kehadiran Industri Plastik dan Kimia dalam Delegasi Indonesia untuk Negosiasi Perjanjian Plastik

Kehadiran itu membahayakan tujuan perjanjian, yaitu mengatur keseluruhan daur hidup plastik untuk melindungi kesehatan manusia dan lingkungan.

Baca Selengkapnya

Sejak 2021, Jokowi 6 Kali Sampaikan Keresahan WNI Pilih Berobat ke Luar Negeri

3 hari lalu

Sejak 2021, Jokowi 6 Kali Sampaikan Keresahan WNI Pilih Berobat ke Luar Negeri

Presiden Joko Widodo atau Jokowi acap menyampaikan keresahannya soal warga negara Indonesia yang berbondong-bondong berobat ke negara lain, alih-alih dalam negeri.

Baca Selengkapnya

DPR Arizona Loloskan Pencabutan Undang-undang Larangan Aborsi

4 hari lalu

DPR Arizona Loloskan Pencabutan Undang-undang Larangan Aborsi

DPR Arizona lewat pemungutan suara memutuskan mencabut undang-undang larangan aborsi 1864, yang dianggap benar-benar total melarang aborsi.

Baca Selengkapnya

5 Penyebab Sulit Tidur pada Penderita Diabetes

4 hari lalu

5 Penyebab Sulit Tidur pada Penderita Diabetes

Ternyata lima masalah ini menjadi penyebab penderita diabetes sulit tidur.

Baca Selengkapnya

Polda Metro Jaya Olah TKP Pembunuhan Perempuan yang Mayatnya di Pulau Pari

4 hari lalu

Polda Metro Jaya Olah TKP Pembunuhan Perempuan yang Mayatnya di Pulau Pari

Selain olah TKP pembunuhan perempuan yang mayatnya ditemukan di Pulau Pari, polisi menyiita barang bungkus rokok hingga tisu magic.

Baca Selengkapnya