Felicya Angelista Merawat Kulit Wajah dengan Masker Cokelat

Selasa, 23 Januari 2018 11:41 WIB

Felicya Angelista. (Instagram/tabloidbintang.com)

TEMPO.CO, Jakarta - Wajah Felicya Angelista selalu terlihat bersinar dan halus. Ternyata, salah satu perawatan kecantikan yang dia gunakan adalah cokelat. Felicya Angelista menunjukkan foto saat dia menggunakan masker wajah cokelat melalui akun Instagramnya.

“Jangan pernah meremehkan kekuatan cokelat,” tulis Felicya dalam foto tersebut. Masker cokelat memang memiliki banyak manfaat untuk kulit.

Mengutip Dr. Health Benefits, cokelat tidak hanya enak dimakan tetapi juga dapat menyegarkan kulit. Vitamin anti-oksida dan vitamin C yang ada di dalam cokelat sangat berguna untuk memberikan nutrisi pada kulit wajah, agar terlihat segar dan lembab.

Felicya Angelista melakukan perawatan wajah menggunakan masker cokelat. instagram

Baca juga:
Sambut Imlek, Innisfree Luncurkan Kemasan Bergambar Snoopy
Tiru Gaya Rambut Kreatif ala Jennifer Coppen

Michelle Ziudith Ingatkan Tidak Semua Tren Cocok Diterapkan

Advertising
Advertising

Masker wajah dari cokelat sangat dianjurkan untuk kondisi kulit kering dan kasar. Bila digunakan secara teratur, wajah bisa terlihat halus dan segar seperti Felicya. Selain itu, juga dapat mengecilkan pori-pori agar tidak ada kotoran dan bakteri masuk, yang bisa menyebabkan komedo.

Manfaat lain dari masker cokelat adalah menghaluskan kulit, sehingga sangat baik digunakan untuk kulit yang kasar. Pigmentasi dan metabolisme di dalam kulit akan menjadi lebih halus dengan rajin menggunakan masker cokelat. Tidak hanya itu, cokelat juga dapat mencegah efek buruk sinar ultraviolet yang dapat merusak kulit. Cokelat akan melepaskan sebuah ekstrak untuk melindungi kulit dari infeksi sinar matahari.

Selain menggunakan masker cokelat, Felicya juga menggunakan produknya sendiri yaitu Scarlett by Felicya Angelista. Produk yang digunakan antara lain sabun dan lotion pemutih, agar kulitnya tetap sehat dan bercahaya.

Berita terkait

BeautyFest Asia 2024 Hadir Mengusung Tema 'Sheroes'

1 hari lalu

BeautyFest Asia 2024 Hadir Mengusung Tema 'Sheroes'

BeautyFest Asia 2024 akan dilaksanakan di 5 kota di Indonesia, yaitu Jakarta, Yogyakarta, Bandung, Medan, dan Surabaya.

Baca Selengkapnya

Empat Tahun Pacaran, Ranty Maria Dilamar Rayn Wijaya di Tempat Impiannya

2 hari lalu

Empat Tahun Pacaran, Ranty Maria Dilamar Rayn Wijaya di Tempat Impiannya

Ranty Maria mendapat lamaran dari sang kekasih, Rayn Wijaya tepat di hari ulang tahunnya ke-25 di tempat yang sudah lama diimpikannya.

Baca Selengkapnya

Mooryati Soedibyo Berpulang di Usia 96 Tahun, Modal Rp 25 Ribu Mulai Bangun Mustika Ratu

4 hari lalu

Mooryati Soedibyo Berpulang di Usia 96 Tahun, Modal Rp 25 Ribu Mulai Bangun Mustika Ratu

Pendiri Mustika Ratu Mooryati Soedibyo wafat. Berikut kisah jatuh bangunnya membangun usaha kecantikan Mustika Ratu, modal awal Rp 25 ribu.

Baca Selengkapnya

Sekilas tentang Anita Roddick dan The Body Shop yang Dikabarkan Bangkut

47 hari lalu

Sekilas tentang Anita Roddick dan The Body Shop yang Dikabarkan Bangkut

Didirikan Dame Anita Roodick pada 1976, The Body Shop dimulai dengan keyakinan sesuatu revolusioner, bisnis menjadi kekuatan untuk kebaikan.

Baca Selengkapnya

Jelang Usia 60 Tahun, Elle Macpherson Ungkap Rahasia Bugar dan Awet Muda

28 Februari 2024

Jelang Usia 60 Tahun, Elle Macpherson Ungkap Rahasia Bugar dan Awet Muda

Elle Macpherson mengungkapkan bagaimana menjaga penampilannya agar awet muda. Menurutnya, kecantikan di luar adalah refleksi kesehatan dari dalam.

Baca Selengkapnya

Mitos Mak Lampir, Diangkat ke Sandiwara Radio hingga Film Horor

11 Februari 2024

Mitos Mak Lampir, Diangkat ke Sandiwara Radio hingga Film Horor

Sejumlah film horor tayang di bulan Februari 2024 ini, salah satunya Film Lampir.

Baca Selengkapnya

Kemenkop UKM: Kesehatan dan Kecantikan jadi Sektor Unggulan Pengembangan UMKM

6 Februari 2024

Kemenkop UKM: Kesehatan dan Kecantikan jadi Sektor Unggulan Pengembangan UMKM

Kemenkop UKM berharap dapat menciptakan lingkungan yang mendukung lahirnya wirausaha yang inovatif, berbasis teknologi, dan bertahan.

Baca Selengkapnya

Kian Banyak Anak Pakai Produk Perawatan Kulit Dewasa, Dermatolog pun Prihatin

26 Januari 2024

Kian Banyak Anak Pakai Produk Perawatan Kulit Dewasa, Dermatolog pun Prihatin

Dermatolog prihatin dengan semakin banyaknya pasien anak di bawah umur gara-gara produk perawatan kulit. Apa saja pemicunya?

Baca Selengkapnya

Ingin Tampil Lebih Menawan, Perhatikan 5 Hal Berikut sebelum Operasi Plastik

20 Januari 2024

Ingin Tampil Lebih Menawan, Perhatikan 5 Hal Berikut sebelum Operasi Plastik

Buat yang ingin tampil lebih cantik, ada lima hal penting yang perlu dirinci dan diperhatikan sebelum melakukan bedah kecantikan atau operasi plastik.

Baca Selengkapnya

Jangan Asal Pakai, Begini Cara yang Benar Memakai Sunscreen

20 Januari 2024

Jangan Asal Pakai, Begini Cara yang Benar Memakai Sunscreen

Penggunaan sunscreen menjadi langkah penting dalam menjaga kesehatan dan kecantikan kulit.

Baca Selengkapnya