Tip Olga Lydia Pakai Media Sosial dengan Benar

Kamis, 2 November 2017 21:07 WIB

Aktris Olga Lydia berpose di redcarpet pada malam penganugerahan Panasonic Gobel Award ke19 di Djakarta Theater, 14 Oktober 2016. TEMPO/Nurdiansah

TEMPO.CO, Jakarta - Olga Lydia merupakan seorang figur publik yang memiliki banyak penggemar. Dengan perkembangan dunia digital seperti sekarang, mau tak mau dia juga menggunakan jejaring sosial untuk berbagi informasi dengan teman-teman dan fannya melalui dunia maya.

Baca juga: Jadi Wanita Penggoda, Ini Kata Olga Lydia

Olga Lydia mengatakan efek dari media sosial bisa positif dan negatif. "Media sosial bisa meningkatkan pemberdayaan perempuan karena menggunakannya untuk jualan misalnya," kata Olga Lydia di Jakarta, Rabu, 1 November 2017. "Tapi ada juga orang yang kecanduan, sehingga mestinya produktif menggunakan media sosial menjadi tidak produktif."

Artis Olga Lydia saat menghadiri konfrensi pers Legacy Pictures Movie di XXI Epicentrum, Jakarta, Rabu petang 14 Desember 2016. TEMPO/Nurdiansah

Advertising
Advertising

Olga Lydia menyarankan para pengguna media sosial mampu membagi waktu dengan baik, khususnya dengan keluarga. Selain itu, dia mengimbau agar bijaksana dan bertanggung jawab dalam memakai berbagai layanan jejaring pertemanan, seperti Twitter, Instagram, Facebook, Line, dan lain-lain.

"Anak zaman sekarang pasti punya akun media sosial, dan biasanya lebih dari satu akun," ujar Olga Lydia. Media sosial juga rentan disalahgunakan, misalnya dengan menyebarkan informasi yang keliru atau telah dimanipulasi alias hoax.

Olga Lydia menganggap ada kalanya informasi hoax efektif untuk menghibur, contohnya dengan membuat meme lucu-lucuan. Namun hoax juga bisa menjadi sesuatu yang berbahaya, terutama jika bermuatan kebencian atau menyinggung fanatisme tertentu.

Di akun media sosialnya, Olga Lydia biasanya berbagi informasi tentang aktivitasnya hari ini atau ketika promosi. Olga merasa beruntung karena dia bukan seseorang yang terobsesi dengan media sosial.

Berita terkait

Rayakan Hari Pendidikan Nasional Lewat 35 Link Twibbon Ini

18 jam lalu

Rayakan Hari Pendidikan Nasional Lewat 35 Link Twibbon Ini

35 Twibbon Hari Pendidikan Nasional, silakan download dan upload untuk merayakannya.

Baca Selengkapnya

Semarakkan Hari Buruh Internasional dengan 30 Link Twibbon Ini

2 hari lalu

Semarakkan Hari Buruh Internasional dengan 30 Link Twibbon Ini

Twibbon dapat digunakan untuk turut menyemarakkan Hari Buruh Internasional pada 1 Mei 2024. Silakan unggah dan tayang.

Baca Selengkapnya

Seperti di Amerika, TikTok Bisa Dibatasi di Indonesia Jika Melanggar Kebijakan Ini

2 hari lalu

Seperti di Amerika, TikTok Bisa Dibatasi di Indonesia Jika Melanggar Kebijakan Ini

Kominfo mengaku telah mengatur regulasi terkait pelanggaran data pribadi oleh penyelenggara elektronik seperti TikTok.

Baca Selengkapnya

Anandira Puspita akan Jalani Sidang Perdana Praperadilan di PN Denpasar pada 6 Mei 2024

5 hari lalu

Anandira Puspita akan Jalani Sidang Perdana Praperadilan di PN Denpasar pada 6 Mei 2024

Anandira Puspita, akan menjalani sidang praperadilan perdana di Pengadilan Negeri atau PN Denpasar, Senin, 6 Mei 2024.

Baca Selengkapnya

Cara Cek Kelulusan Hingga Jadwal Seleksi Tes online Rekrutmen Bersama BUMN

6 hari lalu

Cara Cek Kelulusan Hingga Jadwal Seleksi Tes online Rekrutmen Bersama BUMN

Ini yang harus diperhatikan dan dipantau saat ikut rekrutmen bersama BUMN.

Baca Selengkapnya

Kapan Waktunya Anak Diberi Akses Internet Sendiri? Simak Penjelasan Psikolog

7 hari lalu

Kapan Waktunya Anak Diberi Akses Internet Sendiri? Simak Penjelasan Psikolog

Psikolog memberi saran pada orang tua kapan sebaiknya boleh memberi akses internet sendiri pada anak.

Baca Selengkapnya

Berefek ke Kesejahteraan Tubuh, Bagaimana Taktik Mengurangi Penggunaan Media Sosial?

9 hari lalu

Berefek ke Kesejahteraan Tubuh, Bagaimana Taktik Mengurangi Penggunaan Media Sosial?

Orang sering menggunakan media sosial untuk memposting momen terbaiknya, membuat feed terlihat seperti highlight reel dari pengalaman keren.

Baca Selengkapnya

AirNav Indonesia Pastikan Kabar Pesawat Jatuh di Perairan Bengga NTT Hoax

9 hari lalu

AirNav Indonesia Pastikan Kabar Pesawat Jatuh di Perairan Bengga NTT Hoax

AirNav Indonesia memastikan kabar adanya pesawat terbang rendah yang jatuh di perairan Bengga Nagekeo yang tersebar luas adalah tidak benar alias hoax

Baca Selengkapnya

Link 15 Twibbon Untuk Merayakan Hari Bumi, Perhatikan Cara Download dan Upluad

9 hari lalu

Link 15 Twibbon Untuk Merayakan Hari Bumi, Perhatikan Cara Download dan Upluad

Hari Bumi atau Earth Day pada 22 April dapat dirayakan dengan berbagai aktivitas termasuk meramaikan di media sosial lewat unggahan twibbon.

Baca Selengkapnya

Jeda 3-7 Hari dari Media Sosial Bisa Meningkatkan Kesehatan Mental? Begini Penjelasannya

10 hari lalu

Jeda 3-7 Hari dari Media Sosial Bisa Meningkatkan Kesehatan Mental? Begini Penjelasannya

Sebuah studi penelitian 2022 terhadap anak perempuan 10-19 tahun menunjukkan bahwa istirahat di media sosial selama 3 hari secara signifikan berfaedah

Baca Selengkapnya