Tren Manikur Prancis Bikin Kuku Tampak Bening, Simak Caranya

Reporter

Yunia Pratiwi

Editor

Rini Kustiani

Senin, 2 Oktober 2017 12:16 WIB

Ilustrasi kuku

TEMPO.CO, Jakarta - Manikur ala Prancis atau yang dikenal dengan istilah French Manicure kini tengah digemari. Gaya manikur Prancis ini memberikan hasil akhir yang sangat rapi dengan mengaplikasian cat kuku transparan sebagai alas dan warna putih pada bagian kuku.

Siapa saja dapat mencoba manikur Prancis karena tampilannya sangat elegan jika dilakukan dengan cara yang benar. Misalnya cara merawat kuku dan pengulangan lapisan cat kuku mesti sangat diperhatikan.

Jika kamu ingin mencobanya manikur Prancis di rumah, berikut ini peralatan yang mesti disiapkan dan cara menerapkannya seperti dikutip dari Boldsky:
1. Gunting kuku
2. Nail file atau alat pengkikir kuku
3. Cuticle pusher atau alat untuk mengangkat kutikula
4. Bola-bola kapas
5. Cat kuku transparan
6. Nail polish remover atau cairan untuk menghapus cat kuku
7. Sampo
8. Hydrogen peroksida
9. Krim tangan
10. Air
11. Mangkuk
12. Handuk kecil
13. Minyak kutikula

Setelah semua peralatan siap, berikut ini langkah yang harus dilakukan untuk manikur Prancis:
1. Cuci seluruh tangan sampai bersih lalu keringkan dengan handuk.
2. Potong kuku sesuai dengan bentuk yang diginkan. Semua kuku harus dalam bentuk dan ukuran yang sama. Gunakn nail file untuk menghaluskan ujung kuku dan membentuknya dengan baik.
3. Campur air suam kuku dengan sampo dan satu sendok teh hydrogen peroksida di dalam mangkuk. Celupkan telapak tangan ke dalam mangkuk selama 15 menit. Kamu akan merasa rileks dan telapak tangan menjadi lembut.
4. Keringkan tangan dengan handuk lalu gunakan cuticle pusher untuk menyingkirkan kutikula. Kamu juga dapat menggunakannya untuk menyingkirkan kotoran yang tersisa di dalam kuku.
5. Keringkan tangan dengan handuk dan bersihkan secara menyeluruh, lalu oleskan krim tangan.

Ilustrasi manikur Prancis.

6. Bagian yang paling penting dalam menghias kuku dengan gaya Prancis adalah saat mengaplikasikan cat kuku.
7. Gunakan cat kuku transparan sebagai lapisan dasar. Tunggu sampai benar-benar kering.
8. Setelah kering, aplikasikan lapisan cat kuku transparan sekali lagi. Tunggu 15 sampai 20 menit sampai lapisan kedua ini kering. 9. Selanjutnya aplikasikan cat kuku berwarna putih hanya pada bagian ujung kuku. Pulaskan tipis-tipis dalam dua atau tiga lapisan dan diamkan sampai satu jam tanpa melakukan aktivitas menggunakan tangan.
9. Akhiri dengan memijat kutikula dengan minyak khusus untuk menguatkan kuku.

Advertising
Advertising

Baca juga:
Kiat Merawat Kulit di Sekitar Kuku
7 Kesalahan Saat Melakukan Manikur
Pilih-pilih Cat Kuku untuk Kaki Cantik

Berita terkait

BeautyFest Asia 2024 Hadir Mengusung Tema 'Sheroes'

7 hari lalu

BeautyFest Asia 2024 Hadir Mengusung Tema 'Sheroes'

BeautyFest Asia 2024 akan dilaksanakan di 5 kota di Indonesia, yaitu Jakarta, Yogyakarta, Bandung, Medan, dan Surabaya.

Baca Selengkapnya

Mooryati Soedibyo Berpulang di Usia 96 Tahun, Modal Rp 25 Ribu Mulai Bangun Mustika Ratu

10 hari lalu

Mooryati Soedibyo Berpulang di Usia 96 Tahun, Modal Rp 25 Ribu Mulai Bangun Mustika Ratu

Pendiri Mustika Ratu Mooryati Soedibyo wafat. Berikut kisah jatuh bangunnya membangun usaha kecantikan Mustika Ratu, modal awal Rp 25 ribu.

Baca Selengkapnya

Sekilas tentang Anita Roddick dan The Body Shop yang Dikabarkan Bangkut

53 hari lalu

Sekilas tentang Anita Roddick dan The Body Shop yang Dikabarkan Bangkut

Didirikan Dame Anita Roodick pada 1976, The Body Shop dimulai dengan keyakinan sesuatu revolusioner, bisnis menjadi kekuatan untuk kebaikan.

Baca Selengkapnya

Jelang Usia 60 Tahun, Elle Macpherson Ungkap Rahasia Bugar dan Awet Muda

28 Februari 2024

Jelang Usia 60 Tahun, Elle Macpherson Ungkap Rahasia Bugar dan Awet Muda

Elle Macpherson mengungkapkan bagaimana menjaga penampilannya agar awet muda. Menurutnya, kecantikan di luar adalah refleksi kesehatan dari dalam.

Baca Selengkapnya

Mitos Mak Lampir, Diangkat ke Sandiwara Radio hingga Film Horor

11 Februari 2024

Mitos Mak Lampir, Diangkat ke Sandiwara Radio hingga Film Horor

Sejumlah film horor tayang di bulan Februari 2024 ini, salah satunya Film Lampir.

Baca Selengkapnya

Kemenkop UKM: Kesehatan dan Kecantikan jadi Sektor Unggulan Pengembangan UMKM

6 Februari 2024

Kemenkop UKM: Kesehatan dan Kecantikan jadi Sektor Unggulan Pengembangan UMKM

Kemenkop UKM berharap dapat menciptakan lingkungan yang mendukung lahirnya wirausaha yang inovatif, berbasis teknologi, dan bertahan.

Baca Selengkapnya

Kian Banyak Anak Pakai Produk Perawatan Kulit Dewasa, Dermatolog pun Prihatin

26 Januari 2024

Kian Banyak Anak Pakai Produk Perawatan Kulit Dewasa, Dermatolog pun Prihatin

Dermatolog prihatin dengan semakin banyaknya pasien anak di bawah umur gara-gara produk perawatan kulit. Apa saja pemicunya?

Baca Selengkapnya

Ingin Tampil Lebih Menawan, Perhatikan 5 Hal Berikut sebelum Operasi Plastik

20 Januari 2024

Ingin Tampil Lebih Menawan, Perhatikan 5 Hal Berikut sebelum Operasi Plastik

Buat yang ingin tampil lebih cantik, ada lima hal penting yang perlu dirinci dan diperhatikan sebelum melakukan bedah kecantikan atau operasi plastik.

Baca Selengkapnya

Jangan Asal Pakai, Begini Cara yang Benar Memakai Sunscreen

20 Januari 2024

Jangan Asal Pakai, Begini Cara yang Benar Memakai Sunscreen

Penggunaan sunscreen menjadi langkah penting dalam menjaga kesehatan dan kecantikan kulit.

Baca Selengkapnya

Apa Arti Beauty Privilege? Ketahui Dampak yang Ditimbulkan

17 Januari 2024

Apa Arti Beauty Privilege? Ketahui Dampak yang Ditimbulkan

Arti beauty privilege merujuk pada fisik seseorang yang cantik sehingga mudah diterima dan mendapat banyak kesempatan. Berikut ini dampaknya.

Baca Selengkapnya