Kapankah Stres Mulai Menyerang Karyawan?

Reporter

Senin, 3 Oktober 2016 15:20 WIB

Ilustrasi wanita sedang bermeditasi. shutterstock.com

TEMPO.CO, Jakarta - Stres saat bekerja memang terkadang sulit dihindari karyawan. Anda tidak bisa menyalahkan pekerjaan sebagai penyebab stres. Terkadang stres muncul akibat pola kerja yang tidak rapi dan disiplin, sehingga beban pekerjaan terus menumpuk dari hari ke hari.

Situs Inc mengemukakan, waktu paling sensitif yang menjadi puncak stres para pekerja adalah antara pukul 13.42 hingga 16.53. Pada jam itu, umumnya konsentrasi mulai menurun, sedangkan banyak pekerjaan yang harus segera diselesaikan sebelum jam kerja usai. Belum lagi pekerja diserang kantuk setelah istirahat makan siang.

Dikatakan pula kadar stres paling tinggi biasanya dialami pekerja berusia akhir 30-an. Penyebabnya, tumpukan masalah pekerjaan dan masalah keluarga.

Stres juga muncul pada pekerja yang tidak puas akan kariernya, tekanan dari atasan, hingga masalah yang berkaitan dengan keluarga dan anak di rumah.

Ketika ditanya seberapa tinggi kadar stres di kantor dan di rumah, dengan menggunakan skala 1 hingga 10, pekerja di Amerika Serikat menjawab, 6,4 di kantor dan 5 di rumah.

Selisih yang tipis menunjukkan, sebagian pekerja sulit memisahkan kehidupan pribadi dan pekerjaan, sehingga stres di rumah terbawa ke tempat kerja dan sebaliknya.

Keseimbangan karier dan kehidupan pribadi menjadi salah satu kunci penting menghindari stres.

TABLOIDBINTANG







Berita lainnya:
Hati-hati Merawat Hair Extension di Mahkota Anda
Ketahui Waktu yang Tepat Minum Kopi
Susah Mencari Lipstik Warna Coklat untuk Anda?

Berita terkait

Pentingnya Peran Perempuan Dalam Keluarga dan Dunia Profesional

4 hari lalu

Pentingnya Peran Perempuan Dalam Keluarga dan Dunia Profesional

Refleksi terhadap dinamika peran perempuan dalam berbagai aspek kehidupan dalam memperingati Hari Kartini.

Baca Selengkapnya

Gen Z Dikenal Selalu Ingin Memaknai Hidup

9 hari lalu

Gen Z Dikenal Selalu Ingin Memaknai Hidup

Karakter Gen Z berevolusi menjadi pribadi yang lebih sadar untuk memaknai kehidupan tidak mementingkan kebahagiaan sendiri.

Baca Selengkapnya

4 Tips Tingkatkan Performa Setelah Libur Lebaran

11 hari lalu

4 Tips Tingkatkan Performa Setelah Libur Lebaran

Simak tips meningkatkan semangat bekerja setelah libur lebaran agar kamu lebih fresh.

Baca Selengkapnya

5 Tips Cari Kerja di Perusahaan Keren Lewat LinkedIn

15 hari lalu

5 Tips Cari Kerja di Perusahaan Keren Lewat LinkedIn

Kebanyakan perusahaan memerlukan kombinasi hardskill dan softskill yang baik untuk berkarier di dunia kerja. Ini tips cari kerja lewat LinkedIn.

Baca Selengkapnya

15 Perusahaan Terbaik untuk Kembangkan Karier Versi LinkedIn, Banyak di Sektor Keuangan

15 hari lalu

15 Perusahaan Terbaik untuk Kembangkan Karier Versi LinkedIn, Banyak di Sektor Keuangan

Jaringan profesional LinkedIn merilis daftar Top Companies 2024 edisi ketiga untuk Indonesia.

Baca Selengkapnya

Mengenal Kutu Loncat dalam Dunia Kerja dan Dampaknya pada Karier

16 Januari 2024

Mengenal Kutu Loncat dalam Dunia Kerja dan Dampaknya pada Karier

Kutu loncat adalah istilah yang diberikan pada seseorang yang suka berpindah pekerjaan dalam waktu singkat. Ini dampaknya untuk karier.

Baca Selengkapnya

Mengenal Quarter Life Crisis, Ciri-Ciri, dan Cara Menghadapinya

8 Januari 2024

Mengenal Quarter Life Crisis, Ciri-Ciri, dan Cara Menghadapinya

Memasuki usia dewasa, seseorang seringkali mengalami quarter life crisis yang membuatnya jadi tak percaya diri. Apa itu quarter life crisis?

Baca Selengkapnya

Jauh dari Kontroversi, Lee Dong Wook Punya Mantra Khusus untuk Menjaga Kariernya

31 Desember 2023

Jauh dari Kontroversi, Lee Dong Wook Punya Mantra Khusus untuk Menjaga Kariernya

Baru-baru ini wawancara lama Lee Dong Wook viral. Dia mengungkapkan caranya mempertahankan karier 25 tahun di inudstri hiburan

Baca Selengkapnya

Dekat dengan Dunia Digital, Sebaiknya Gen Z Miliki Keahlian Ini

8 Desember 2023

Dekat dengan Dunia Digital, Sebaiknya Gen Z Miliki Keahlian Ini

Pentingnya gen Z memiliki pola pikir yang peka serta kepedulian tinggi dalam kesehariannya.

Baca Selengkapnya

Career Hallway 2.0 Membuka Pintu Rahasia Bagi Masa Depan Karier

11 November 2023

Career Hallway 2.0 Membuka Pintu Rahasia Bagi Masa Depan Karier

Acara difokuskan pada berbagai tips dan trik merencanakan karier

Baca Selengkapnya