"

Tetap Bugar Meski Sibuk Kerja dan Sekolah? Ini Tip Kanaya Tabitha  

Editor

Susandijani

Desainer Kanaya Tabitha berbagi tips menjaga kesehatan saat wawancara dengan TEMPO di Butik Tenun LeViCo, Kamis 24 Agustus 2017.  TEMPO | ASTARI PINASTHIKA SAROSA
Desainer Kanaya Tabitha berbagi tips menjaga kesehatan saat wawancara dengan TEMPO di Butik Tenun LeViCo, Kamis 24 Agustus 2017. TEMPO | ASTARI PINASTHIKA SAROSA

TEMPO.CO, Jakarta - Bukan Kanaya Tabitha jika tak sibuk. Sejak Juni 2016, sosok yang dikenal sebagai perancang busana ini sekarang sibuk juga kuliah di Harvard University, Amerika Serikat.  "Mengambil program master di bidang humanitarian dan social science," katanya kepada Tempo, Kamis 24 Agustus 2017, di Butik Tenun LeViCo, Jakarta.

Februari 2017, Kanaya kembali dulu ke Indonesia dan langsung sibuk dengan Rumah Pandai Terang, yayasan pemberdayaan masyarakat prasejahtera dan terdampak bencana yang didirikannya pada 2014.  Kini, ia juga sibuk dengan persiapannya menggelar fashion show di New York, September 2017.  Meski sepertinya tak ada jeda untuk Ibu satu anak ini, sosoknya tampak tetap enerjik dan sehat.

Baca juga:
Kolesterol Baik Juga Bisa Ancam Kesehatan, Begini Risetnya
Minum Cespleng Bikin Kulit Sehat Bercahaya, Mitos atau Fakta?
Kanaya Tabitha Ketagihan Belajar, Melancong Demi Kuliah

Apa rahasianya? "Kalau di Jakarta, saya tak mau makan karbohidrat dan gula," ujar Kanaya. Ini untuk menyeimbangkan diri, katanya melanjutkan. "Kalau di daerah, saya tak punya banyak pilihan," katanya. Akibatnya dalam 4 tahun berkiprah di daerah, berat badannya naik 12 kilogram.

Diet karbohidrat sudah menjadi salah satu diet populer untuk mengurangi berat badan. Karena dengan mengurangi karbohidrat yang dikonsumsi, tubuh akan membakar lebih banyak lemak.

Jurus  Kanaya Tabitha lainnya, adalah jus buah lokal, seperti belimbing dan kedondong. “Menurut aku, badanku kan badan lokal, kalau aku lagi di lokal harus makan lokal. Terus kan harganya murah, daripada beli buah-buah impor,” kata Kanaya sumringah.  Walaupun jus segar mudah ditemukan di supermarket atau restoran, tapi Kanaya lebih suka membuatnya sendiri.

ASTARI PINASTHIKA SAROSA








Bella Hadid Jadi Duta Merek Charlotte Tilbury Tak Sabar Nantikan Koloborasi Kreatifnya

20 hari lalu

Bella Hadid dan Charlotte Tilbury. Instagram.com/@bellahadid
Bella Hadid Jadi Duta Merek Charlotte Tilbury Tak Sabar Nantikan Koloborasi Kreatifnya

Bella Hadid sebelumnya menjabat sebagai wajah makeup Christian Dior


Mengenal Apa itu Double Cleansing dan Tahapannya

40 hari lalu

Ilustrasi membersihkan wajah. Shutterstock.com
Mengenal Apa itu Double Cleansing dan Tahapannya

Double cleansing menjadi tahap penting bagi rangkaian penggunaan riasan atau setelah beraktivitas baik di dalam maupun luar rumah.


Manfaat Kesehatan dalam Sebuah Mentimun

47 hari lalu

Ilustrasi mentimun. Foto: Pixabay.com/ka_re
Manfaat Kesehatan dalam Sebuah Mentimun

Mentimun memiliki banyak manfaat buat kesehatan dan kecantikan sehingga dijuluki makanan super meski bentuknya sederhana dan harganya murah.


Selain untuk Kecantikan, Inilah 6 Manfaat Sedot Lemak bagi Kesehatan

56 hari lalu

Ireland Baldwin menunjukkan wajahnya usai menjalani prosedur sedot lemak. Instagram.com/@irelandbasingerbaldwin
Selain untuk Kecantikan, Inilah 6 Manfaat Sedot Lemak bagi Kesehatan

Sedot lemak bermanfaat bagi kesehatan selain untuk kecantikan. Apa saja?


Zoe Kravitz Ikuti Rutinitas Kecantikan Orang Tuanya, Lenny Kravitz dan Lisa Bonet

21 Januari 2023

Zoe Kravitz. Instagram.com/@zoeisabellakravitz
Zoe Kravitz Ikuti Rutinitas Kecantikan Orang Tuanya, Lenny Kravitz dan Lisa Bonet

Rutinitas kecantikan dan perawatan diri Zoe Kravitz mencakup beberapa nasihat bijak dari Lisa Bonet dan Lenny Kravitz.


Kekurangan Nutrisi Tertentu yang Bikin Kulit Berjerawat

17 Januari 2023

Ilustrasi jerawat di dahi. Freepik.com/Cookie_studio
Kekurangan Nutrisi Tertentu yang Bikin Kulit Berjerawat

Apa yang Anda konsumsi akan berdampak langsung pada kulit Anda


Ketahui 4 Manfaat Konsumsi Buah Semangka untuk Kecantikan Kulit

3 Januari 2023

Ilustrasi buah semangka. shutterstock.com
Ketahui 4 Manfaat Konsumsi Buah Semangka untuk Kecantikan Kulit

Selain manis dan segar saat dimakan, ternyata buah semangka isinya berwarna merah ini memiliki kegunaan dapat membatu perawatan kulit agar bersinar.


Selena Gomez Sempat Khawatir Merek Kecantikannya Rare Beauty Tak Laku

29 Desember 2022

Selena Gomez/Foto: Instagram/Selena Gomez
Selena Gomez Sempat Khawatir Merek Kecantikannya Rare Beauty Tak Laku

Menciptakan merek kecantikan untuk semua orang, tidak peduli jenis kulit, usia, warna kulit, atau kemampuan, bikin Selena Gomez gugup.


Kaleidoskop 2022, Inilah 6 Momen Kecantikan yang Paling Berkesan

18 Desember 2022

Hailey Bieber menunjukkan triknya membuat tampilan glazed donut skin. (Tiktok.com/@haileybieber
Kaleidoskop 2022, Inilah 6 Momen Kecantikan yang Paling Berkesan

Banyak selebritas dunia menunjukkan transformasi tingkat tinggi di Instagram, merek kecantikan pun tak mau kalah dengan membuat terobosan baru


Kiat Kate Hudson Menjaga Kecantikan Mengikuti Cara Ibunya

1 Desember 2022

Kate Hudson. Instagram.com/@katehudson
Kiat Kate Hudson Menjaga Kecantikan Mengikuti Cara Ibunya

Kate Hudson menentang suntik Botox dan filler, lebih percaya dengan gaya hidup sehat untuk memiliki kulit bercahaya.