Lupa Kata Sandi? Klik di Sini

atau Masuk melalui

Belum Memiliki Akun Daftar di Sini


atau Daftar melalui

Sudah Memiliki Akun Masuk di Sini

Konfirmasi Email

Kami telah mengirimkan link aktivasi melalui email ke rudihamdani@gmail.com.

Klik link aktivasi dan dapatkan akses membaca 2 artikel gratis non Laput di koran dan Majalah Tempo

Jika Anda tidak menerima email,
Kirimkan Lagi Sekarang

Pilih 'Aliran' Make Up-mu: Barat atau Timur  

Editor

Yunia Pratiwi

image-gnews
ilustrasi make-up atau mrias wajah. REUTERS/David Mdzinarishvili
ilustrasi make-up atau mrias wajah. REUTERS/David Mdzinarishvili
Iklan

TEMPO.CO, Jakarta - “Makeup is booming!” Demikian cetus Lisa Eldridge, salah satu make up artist (MUA) terbaik dunia saat ini, ketika mendeskripsikan bagaimana tren kosmetika kekinian berkembang dan meledak di seluruh penjuru dunia.

Global Creative Director Lancôme tersebut mengatakan perkembangan tren make up saat ini semakin tak terbendung. Padahal, dulu tidak semua perempuan nyaman atau merasa perlu menggunakan kosmetika untuk sehari-hari.

Namun, masifnya pergerakan beauty society di media daring mendorong industri kecantikan ke sebuah pencapaian yang memecahkan rekor sejarah. Saat ini,make up dipandang sebagai kebutuhan wajib dan kaum Hawa semakin tak segan memakainya untuk keseharian.

Meledaknya industri kecantikan semakin mengerucutkan dikotomi tren tata rias dunia ke arah Barat dan Timur. Standar cantik dan tren makeup kini tidak lagi didominasi oleh satu pakem bersama, tetapi lebih menyesuaikan selera pasar di masing-masing belahan bumi.

Jika dulunya tren makeup dikuasai oleh tata rias ala Barat, kini perempuan di Timur pun mampu membuat fenomenanya sendiri di dunia kosmetika. Hal tersebut tentunya semakin memperkaya referensi kecantikan bagi para penikmat mode.

Lisa—yang juga penulis buku Facepaint: The Story of Makeup—membagi tren Barat yang terinspirasi oleh fenomena makeup di Amerika Utara dan Eropa Barat. Sementara itu, tren Timur lebih didominasi oleh tata rias apa yang sedang populer di Korea Selatan dan Jepang.

Menurutnya, tata rias Barat yang sedang digandrungi saat ini sebenarnya terinspirasi dari makeup teater dan produk kosmetika pada awal 1990-an. Pada dasarnya, riasan teater membuat kontur wajah terlihat dominan dan tegas melalui teknik shading dan highlighting.

Sebaliknya, tren riasan di Timur lebih berorientasi pada sapuan natural yang bertujuan untuk membuat penampilan seseorang lebih muda dari usia aslinya. Oleh karena itu, riasan Timur lebih fokus pada bagaimana ‘menangkap’ cahaya semaksimal mungkin pada wajah.

MUA Profesional dari Puspita Martha International Beauty School, Citra Adityana,  menjelaskan tren makeup di Timur tidak banyak berubah beberapa tahun belakangan. Peminat produk-produk cushion dan BB cream dengan hasil glowy masih sangat banyak.

“Tata rias Timur banyak juga menggunakan highlighter untuk menciptakan efek agyeo sal alias kantung mata. Ini sangat fenomenal di Korea, karena mereka beranggapan bahwa memiliki kantung mata itu manis dan membuat kesan wajah lebih innocent,” jelasnya.

Belakangan ini, lanjutnya, beberapa produsen kosmetika di Asia Timur mulai mempopulerkan tren baru, yaitu peel off cosmetics. Konsep kosmetika peel off adalah kepraktisan penggunaan dan daya tahan pigmen yang tinggi.

Selanjutnya: Kosmetik yang sedang banyak dicari 

Iklan

Berita Selanjutnya



Rekomendasi Artikel

Konten sponsor pada widget ini merupakan konten yang dibuat dan ditampilkan pihak ketiga, bukan redaksi Tempo. Tidak ada aktivitas jurnalistik dalam pembuatan konten ini.

 

Video Pilihan


Cara Mudah Menghilangkan Notifikasi Google Chrome di HP dan Laptop

3 menit lalu

Notifikasi Google Chrome bisa mengganggu pengguna saat sedang asyik menggunakan HP atau Laptop. Ini cara menghilangkan notifikasi Chrome. Foto: Canva
Cara Mudah Menghilangkan Notifikasi Google Chrome di HP dan Laptop

Notifikasi Google Chrome bisa mengganggu pengguna saat sedang asyik menggunakan HP atau Laptop. Ini cara menghilangkan notifikasi Chrome.


Pengguna LRT Jabodebek Mencapai 1,4 Juta di April 2024

3 menit lalu

Warga menggunakan transportasi umum LRT Jabodebek, Jakarta. TEMPO/Subekti
Pengguna LRT Jabodebek Mencapai 1,4 Juta di April 2024

Jumlah penumpang Light Rail Transit atau LRT Jakarta, Bogor, Depok, dan Bekasi (Jabodebek) selama April 2024 sebanyak 1.402.933 orang.


Bupati Sidoarjo Gus Muhdlor Mangkir tanpa Alasan, KPK: Praperadilan Tak Hentikan Penyidikan

4 menit lalu

Bupati Sidoarjo Ahmad Muhdlor Ali alias Gus Muhdlor di gedung Komisi Pemberantasan Korupsi, Jakarta, Jumat, 16 Februari 2024.  TEMPO/Imam Sukamto
Bupati Sidoarjo Gus Muhdlor Mangkir tanpa Alasan, KPK: Praperadilan Tak Hentikan Penyidikan

KPK mengatakan, kuasa hukum Bupati Sidoarjo Gus Muhdlor seharusnya berperan mendukung kelancaran proses hukum.


Rupiah Menguat di Angka Rp 16.088

8 menit lalu

Karyawan menunjukkan uang pecahan 100 dolar Amerika di penukaran mata uang asing di Jakarta, Selasa 16 April 2024, Nilai tukar rupiah tercatat melemah hingga menembus level Rp16.200 per dolar Amerika Serikat (AS) setelah libur Lebaran 2024. Kepala Departemen Pengelolaan Moneter dan Aset Sekuritas Bank Indonesia (BI) Edi Susianto menyampaikan bahwa pelemahan nilai tukar rupiah terjadi seiring dengan adanya sejumlah perkembangan global saat libur Lebaran. TEMPO/Tony Hartawan
Rupiah Menguat di Angka Rp 16.088

Nilai tukar rupiah terhadap dolar Amerika Serikat (AS) menguat di angka Rp 16.088 pada perdagangan akhir pekan ini.


3 Fakta Menarik Love Reset, Film Jung So Min dan Kang Ha Neul yang Tayang di Vidio

9 menit lalu

Kang Ha Neul dan Jung So Min dalam film Love Reset. (Instagram/@mindmark.movie)
3 Fakta Menarik Love Reset, Film Jung So Min dan Kang Ha Neul yang Tayang di Vidio

Setelah dirilis di bioskop akhir tahun lalu, film Love Reset yang dibintangi Jung So Min dan Kang Ha Neul tayang di Vidio mulai 5 Mei 2024.


Anies-Muhaimin ke Aceh Meski Timnas Amin Sudah Bubar, Ada Apa?

10 menit lalu

Mantan paslon nomor urut 01 di pilpres 2024, Anies Baswedan dan Muhaimin Iskandar (tengah), usai halal bihalal dan pembubaran Timnas AMIN di kawasan Lebak Bulus, Jakarta Selatan pada Selasa, 30 April 2024. TEMPO/Amelia Rahima Sari
Anies-Muhaimin ke Aceh Meski Timnas Amin Sudah Bubar, Ada Apa?

Anies-Muhamin dikabarkan menuju ke Aceh untuk mengikut agenda bersama meski Timnas Amin sudah bubar.


Shin Tae-yong Bicara Peluang Panggil Elkan Baggott untuk Laga Timnas U-23 Indonesia vs Guinea

14 menit lalu

Pemain Timnas Indonesia Elkan Baggott. (Instagram/@elkanbaggott)
Shin Tae-yong Bicara Peluang Panggil Elkan Baggott untuk Laga Timnas U-23 Indonesia vs Guinea

Elkan Baggott berpeluang dipanggil Shin Tae-yong untuk laga playoff Olimpiade Paris 2024 Timnas U-23 Indonesia vs Guinea.


7 Rekomendasi Game Google Play 2024 yang Seru untuk Dimainkan

16 menit lalu

Berikut ini beberapa rekomendasi game Google yang bisa Anda install dan mainkan. Ada banyak game seru dan menantang. Foto: Google Play
7 Rekomendasi Game Google Play 2024 yang Seru untuk Dimainkan

Berikut ini beberapa rekomendasi game Google yang bisa Anda install dan mainkan. Ada banyak game seru dan menantang.


Tips Bantu Mengatasi Ruang Penyimpanan Google yang Penuh

21 menit lalu

geektech.in
Tips Bantu Mengatasi Ruang Penyimpanan Google yang Penuh

Langkah selanjutnya adalah menghapus data yang tidak lagi diperlukan atau relevan dengan mengakses https://drive.google.com/#quota.


Delegasi World Water Forum akan Diajak Wisata Melukat dan Meninjau Museum di Bali

24 menit lalu

Wisatawan mancanegara melakukan ritual melukat atau pembersihan diri di Pura Tirta Empul, Tampaksiring, Gianyar, Bali, Rabu, 24 April 2024. Ritual tersebut direncanakan masuk dalam agenda World Water Forum (WWF) ke-10 di Bali yang akan diselenggarakan pada 18-25 Mei 2024 mendatang. ANTARA/Nyoman Hendra Wibowo
Delegasi World Water Forum akan Diajak Wisata Melukat dan Meninjau Museum di Bali

Bali menyiapkan tiga tempat penglukatan di Bali, salah satunya Pura Tirta Empul di Tampaksiring, untuk delegasi World Water Forum.