Lupa Kata Sandi? Klik di Sini

atau Masuk melalui

Belum Memiliki Akun Daftar di Sini


atau Daftar melalui

Sudah Memiliki Akun Masuk di Sini

Konfirmasi Email

Kami telah mengirimkan link aktivasi melalui email ke [email protected].

Klik link aktivasi dan dapatkan akses membaca 2 artikel gratis non Laput di koran dan Majalah Tempo

Jika Anda tidak menerima email,
Kirimkan Lagi Sekarang

Mengapa Orang Cerdas Lebih Suka Bekerja Sendirian?

Reporter

Editor

Mila Novita

image-gnews
Ilustrasi wanita bekerja dari rumah. Freepik.com/Jcomp
Ilustrasi wanita bekerja dari rumah. Freepik.com/Jcomp
Iklan

TEMPO.CO, Jakarta - Orang cerdas dan pintar memiliki pikiran yang berbeda. Mereka kebanyakan asyik dengan pekerjaan sendiri dan mereka bekerja sendiri sambil menetapkan tujuan untuk mencapainya. Hal yang membedakan mereka dari yang lain adalah cara kerjanya, mereka suka bekerja sendiri dan tidak suka ditemani orang lain.

Kenapa mereka suka bekerja sendiri? Simak beragam alasannya. 

1. Mempersiapkan masa depan

Ketika orang lebih suka bekerja sendiri, mereka dapat memiliki banyak waktu untuk memikirkan masa depan dan diri mereka sendiri. Mereka dapat merenungkan pilihan dan memikirkan segala sesuatu yang dapat berkontribusi untuk masa depan mereka. Ini juga membantu mereka melatih keterampilan konsentrasi.

2. Meningkatkan produktivitas

Ketika seseorang menghabiskan seluruh waktunya untuk bersosialisasi dengan orang lain, mereka kehilangan kesempatan untuk meningkatkan keterampilan produktivitas. Bekerja dengan produktivitas tinggi membantu seseorang untuk menyelesaikan pekerjaannya secara efisien dan cepat, tanpa membuang banyak waktu yang biasanya dilakukan orang.

3. Mendorong perspektif berbeda

Ketika sendirian, itu membantu mereka menavigasi situasi yang berbeda dengan berbagai cara. Pola pikir ini memungkinkan orang melihat berbagai hal secara berbeda dan lebih terbuka terhadap peluang. Ini menambah kemampuan intelektual mereka.

4. Meningkatkan kreativitas

Iklan
Scroll Untuk Melanjutkan

Orang cerdas suka bekerja sendiri karena memungkinkan mereka selaras dengan kreativitas. Mereka dapat mengintrospeksi bidang yang berbeda dan bahkan berpikir out the box. Ketika banyak orang di sekitarnya, sulit untuk berpikir tenang dan kreatif karena konsentrasi terganggu. 

5. Membantu menerima perbedaan dirinya

Orang cerdas sangat menarik karena mereka menerima diri mereka yang sebenarnya. Ketika mereka bekerja sendiri, mereka tidak harus berurusan dengan pendapat, penilaian, atau pandangan orang lain yang bertentangan. Ini membantu mereka untuk menerima keunikan mereka.

6. Menantang 

Untuk menjadi seseorang dalam versi yang lebih baik dari diri mereka sendiri butuh tantangan, dan orang cerdas menyukainya. Mereka suka akan kenyataan bahwa mereka dapat menghadapi masalah dan bahkan menyelesaikannya sendiri, tanpa harus terus-menerus diganggu oleh orang lain.

TIMES OF INDIA 

Baca juga: Tidak Selalu Diukur dengan IQ, Berikut Ciri-ciri Orang Cerdas

Selalu update info terkini. Simak breaking news dan berita pilihan dari Tempo.co di kanal Telegram “Tempo.co Update”. Klik https://t.me/tempodotcoupdate untuk bergabung. Anda perlu meng-install aplikasi Telegram lebih dulu.

Iklan



Rekomendasi Artikel

Konten sponsor pada widget ini merupakan konten yang dibuat dan ditampilkan pihak ketiga, bukan redaksi Tempo. Tidak ada aktivitas jurnalistik dalam pembuatan konten ini.

 

Video Pilihan


Tanda Awal Disleksia yang Bisa Dikenali pada Anak

1 hari lalu

Ilustrasi disleksia/belajar dengan anak. Shutterstock
Tanda Awal Disleksia yang Bisa Dikenali pada Anak

Para pakar itu meyakinkan orang tua dengan panduan yang tepat, anak-anak disleksia bisa mengatasi tantangan dan kemajuan akademis.


25 Situs untuk Cari Kerja Freelance Indonesia dan Luar Negeri

10 hari lalu

Pekerjaan freelance saat ini banyak diminati oleh anak muda. Simak apa itu freelance dan contoh freelance yang banyak dicari saat ini. Foto: Canva
25 Situs untuk Cari Kerja Freelance Indonesia dan Luar Negeri

Berikut beberapa situs khusus pencarian lowongan pekerjaan freelance bebas biaya admin hingga menyediakan pelatihan keterampilan.


Soroti Masalah Ketenagakerjaan, Jokowi: Terlalu Sedikit Pekerjaan untuk Terlalu Banyak Orang

16 hari lalu

Presiden Jokowi memberikan arahan saat hadir dalam Kongres ISEI XXII di Hotel Alila Solo, Jawa Tengah, Kamis, 19 September 2024. TEMPO/SEPTHIA RYANTHIE
Soroti Masalah Ketenagakerjaan, Jokowi: Terlalu Sedikit Pekerjaan untuk Terlalu Banyak Orang

Jokowi mengatakan bahwa ke depan, peluang kerja akan lebih sedikit dibanding jumlah tenaga kerja yang membutuhkan.


Airin Gagas Banten Cerdas untuk Tingkatkan Pemerataan Pendidikan

19 hari lalu

Bakal Calon Gubernur Banten Airin Rachmi Diany (kanan) saat menjadi pembicara pada diskusi Dialog Publik Calon Gubernur dan Wakil Gubernur Provinsi Banten di Universitas Muhammadiyah Tangerang, Senin, 16 September 2024. Dok. Pribadi
Airin Gagas Banten Cerdas untuk Tingkatkan Pemerataan Pendidikan

Melalui program Banten Cerdas, Airin bersama bakal calon Wakil Gubernur Ade Sumardi mendorong pemerataan pendidikan.


Ragam Masalah Kesehatan karena Sering Bekerja Malam Hari, Fisik dan Psikologis

38 hari lalu

Ilustrasi bekerja malam. Shutterstock
Ragam Masalah Kesehatan karena Sering Bekerja Malam Hari, Fisik dan Psikologis

Bekerja di malam hari butuh penyesuaian jam tidur dan makan, yang merupakan dua faktor kontributor pada masalah kesehatan yang terkait begadang.


Tips buat Pekerja Atasi Lesu di Sore Hari, Bukan dengan Kopi dan Camilan

40 hari lalu

Ilustrasi wanita lesu. shutterstock.com
Tips buat Pekerja Atasi Lesu di Sore Hari, Bukan dengan Kopi dan Camilan

Pakar mengatakan pukul 15.00 tak harus menjadi pembunuh produktivitas pekerja. Ia pun membagi tips untuk mengatasinya.


Pengertian Surat Lamaran Kerja dan Cara Membuatnya

44 hari lalu

Saat akan melamar pekerjaan, salah satu syarat yang umum diberikan adalah surat lamaran kerja. Berikut ini contoh surat lamaran kerja untuk berbagai posisi.  Foto: canva
Pengertian Surat Lamaran Kerja dan Cara Membuatnya

Bagi Anda yang berencana melamar pekerjaan, ketahui apa itu surat lamaran kerja, fungsi, dan cara membuatnya agar dilirik HRD.


20 Pertanyaan Interview Kerja yang Sering Ditanyakan HRD dan Tips Menjawabnya

46 hari lalu

Seorang pelamar kerja sedang melakukan interview, dengan seorang perwakilan dari sebuah perusahaan. Goyang, Korea Selatan, 21 April 2015. Seong Joon Cho/Getty Images
20 Pertanyaan Interview Kerja yang Sering Ditanyakan HRD dan Tips Menjawabnya

Sebelum melakukan wawancara kerja, sebaiknya pelajari beberapa pertanyaan interview kerja berikut ini yang sering ditanyakan oleh HRD.


Tak Hanya Gangguan Pendengaran, Bekerja di Lingkungan Bising Juga Berisiko Hipertensi

49 hari lalu

Ilustrasi Pekerjaan Konstruksi
Tak Hanya Gangguan Pendengaran, Bekerja di Lingkungan Bising Juga Berisiko Hipertensi

Pakar mendapati pekerjaan dengan suasana berisik menambah risiko hipertensi selain gangguan pendengaran.


Psikolog: Orang Tua Harus Luangkan Waktu untuk Mengasuh Anak meski Bekerja

49 hari lalu

Ilustrasi ibu bekerja dan anak di rumah. Freepik.com
Psikolog: Orang Tua Harus Luangkan Waktu untuk Mengasuh Anak meski Bekerja

Menjaga keseimbangan antara tanggung jawab pekerjaan dan pekerjaan rumah, termasuk mengasuh anak, tidak mudah tapi perlu dilakukan.