Lupa Kata Sandi? Klik di Sini

atau Masuk melalui

Belum Memiliki Akun Daftar di Sini


atau Daftar melalui

Sudah Memiliki Akun Masuk di Sini

Konfirmasi Email

Kami telah mengirimkan link aktivasi melalui email ke [email protected].

Klik link aktivasi dan dapatkan akses membaca 2 artikel gratis non Laput di koran dan Majalah Tempo

Jika Anda tidak menerima email,
Kirimkan Lagi Sekarang

Melanie Griffith Rayakan Ulang Tahun Ke-65 Merasa Beruntung Dikeliling Sahabat

Reporter

Editor

Yunia Pratiwi

image-gnews
Melanie Griffith. Instagram.com/@melaniegriffith
Melanie Griffith. Instagram.com/@melaniegriffith
Iklan

TEMPO.CO, JakartaMelanie Griffith membagikan beberapa foto yang diambil selama pesta ulang tahunnya yang ke-65 ke akun Instagram-nya pada hari Kamis, 11 Agustus 2022. Dia nampak menikmati kebersamaan dengan teman dan keluarganya selama acara yang juga dihadiri oleh Eva Longoria.

"Makan malam ulang tahun ke-65 saya benar-benar luar biasa. Saya sangat beruntung memiliki, dan sangat bersyukur untuk, keluarga dan teman-teman saya. Tawa, cinta dan kebaikan," tulisnya dalam keterangan unggahannya. Beberapa tokoh lain dari industri hiburan, termasuk Mario Lopez, Kyle Richards dan Debi Mazar serta desainer perhiasan Loree Rodkin.

Griffith mengenakan gaun hitam polkadot yang cantik saat merayakan ulang tahun bersama orang yang dicintainya. Dia juga mengenakan sepasang sarung tangan renda yang serasi dengan warna pakaiannya. Penampilan aktris nominasi Academy Award itu dilengkapi dengan anting-anting cantik yang membuat pakaiannya sedikit berkilau. Rambut pirangnya yang indah diikat menjadi sanggul, meskipun beberapa helai rambut menjuntai ke dahinya dan turun ke sisi wajahnya.

Sementara Eva Longoria, memilih gaun oranye cantik yang memamerkan lengannya yang kencang selama pesta ulang tahun. Dia melengkapi penampilannya dengan beberapa perhiasan dan rambut cokelat panjangnya jatuh ke bahunya. Aktris itu juga meninggalkan komentar di postingan Griffith. "Sangat senang kami bisa merayakanmu cintaku!!!" tulisnya. 

Ulang tahun Melanie Griffith satu hari sebelum ulang tahun mantan suaminya, Antonio Banderas. Mereka bertemu saat syuting Two Much di tahun 1995. Griffith sebelumnya menikah dengan Don Johnson untuk dua periode waktu yang terpisah, dan dia juga menikah dengan Steven Bauer, meskipun mereka akhirnya bercerai.

Melanie Griffith dan Banderas memiliki seorang putri bernama Stella, yang berusia 25 tahun, yang muncul bersama ibunya di Crazy in Alabama, yang menjadi debut sutradara aktor tersebut. Pasangan ini kemudian membintangi film fiksi ilmiah Automata, yang memulai debutnya pada tahun 2014. Mantan pasangan itu mengumumkan bahwa mereka telah bercerai pada tahun berikutnya, meskipun sejak itu hubungan mereka tetap bersahabat.

Iklan
Scroll Untuk Melanjutkan

Pesta ulang tahun Griffith jadi bagian agenda musim panasnya yang sibuk. Dia mengunjungi klinik kesehatan Vivamayr di Austria bulan lalu bersama Rebel Wilson dan pembawa acara "Entertainment Tonight" Carly Steel, yang juga memposting ucapan selamat ulang tahun kepada Griffith di Instagram Story-nya kemarin. Selama kunjungannya, dia mengunggah beberapa foto dari resor tepi danau, dan tampak bugar dengan legging hitam saat dia bersantai di antara pegunungan Austria. Sekarang setelah dia kembali dari petualangannya di Austria, sepertinya dia terus berjuang untuk merayakan tahun ke-65nya.

PEOPLE | PAGESIX

Baca juga: Bulan Kesadaran Kanker Payudara, Melanie Griffith Unggah Foto Pakai Lingerie

Selalu update info terkini. Simak breaking news dan berita pilihan dari Tempo.co di kanal Telegram “Tempo.co Update”. Klik Tempo.co Update untuk bergabung. Anda perlu meng-install aplikasi Telegram lebih dulu.

Iklan



Rekomendasi Artikel

Konten sponsor pada widget ini merupakan konten yang dibuat dan ditampilkan pihak ketiga, bukan redaksi Tempo. Tidak ada aktivitas jurnalistik dalam pembuatan konten ini.

 

Video Pilihan


Putin Berulang Tahun ke-72, Terima Ucapan Selamat Bak Tsar Rusia

4 hari lalu

Presiden Rusia Vladimir Putin berbicara dengan murid-murid selama pelajaran
Putin Berulang Tahun ke-72, Terima Ucapan Selamat Bak Tsar Rusia

Presiden Vladimir Putin berulang tahun ke-72 pada Senin 7 Oktober 2024. Ia telah menjadi pemimpin terpenting Rusia selama hampir seperempat abad.


Ulang Tahun ke-20, Mie Sedaap Gelar Come See Mie Festival di Candi Prambanan

20 hari lalu

Mie Sedaap membawa konsep Don't Stop Me Now di Candi alam rayakan produk mereka yang berusia 2 dekade/Tempo-Mitra Tarogan
Ulang Tahun ke-20, Mie Sedaap Gelar Come See Mie Festival di Candi Prambanan

Wings Food menggelar Come See Mie Festival Yogyakarta 2024 di komplek Candi Prambanan pada 20-22 September 2024.


Ashraf Sinclair Ulang Tahun, BCL: Semoga Perayaanmu Indah di Surga

23 hari lalu

BCL mengunggah foto Ashraf Sinclair di hari ulang tahunnya. Foto: Instagram/@itsmebcl
Ashraf Sinclair Ulang Tahun, BCL: Semoga Perayaanmu Indah di Surga

BCL memperingati ulang tahun Ashraf Sinclair dengan menyampaikan terima kasih dan rindu yang mendalam.


Jurnalis Tempo Dapat Ucapan Ulang Tahun dan Hadiah dari Paus Fransiskus

29 hari lalu

Jurnalis Tempo, Francisca Christy Rosana, berfoto bersama Paus Fransiskus dalam penerbangan dari Dili menuju Singapura, Rabu, 11 September 2024. TEMPO
Jurnalis Tempo Dapat Ucapan Ulang Tahun dan Hadiah dari Paus Fransiskus

Cerita dari Francisca Christy alias Cica, jurnalis Tempo yang mendapat ucapan selamat ulang tahun langsung dari Paus Fransiskus.


Ulang Tahun ke-62, Bamsoet Luncurkan Lima Buku Terbaru

31 hari lalu

Ketua MPR RI Bambang Soesatyo bersama Ketua DPR RI Puan Maharani, saat peluncuran lima buku, di Parlemen Senayan Park, Jakarta, pada Selasa 10 September 2024. Dok. MPR
Ulang Tahun ke-62, Bamsoet Luncurkan Lima Buku Terbaru

Ketua MPR RI, Bambang Soesatyo alias Bamsoet meluncurkan lima buku terbaru dalam perayaan hari ulang tahunnya yang ke-62.


Sri Mulyani Ulang Tahun ke-62 Dapat Kado Mawar Merah dan Nyanyian Lagu The Beatles: Meleleh, Terharu, Terima Kasih..

45 hari lalu

Menteri Keuangan Sri Mulyani Indrawati membagikan momen ketika para pegawai Kemenkeu mengucapkan selamat pada hari ulang tahunnya ke-62 pada Senin, 26 Agustus 2024 (Sumber: Instagram).
Sri Mulyani Ulang Tahun ke-62 Dapat Kado Mawar Merah dan Nyanyian Lagu The Beatles: Meleleh, Terharu, Terima Kasih..

Menteri Keuangan Sri Mulyani berulang tahun ke-62 pada Senin, 26 Agustus 2024. Dia mendapatkan kado berupa nyanyian lagu dan bunga mawar merah dari para pegawai Kemenkeu.


Lansia di Inggris Rayakan Ulang Tahun ke-102 dengan Terjun Payung

46 hari lalu

Manette Baillie merayakan ulang tahunnya yang ke-102 dengan terjun payung. foto :X
Lansia di Inggris Rayakan Ulang Tahun ke-102 dengan Terjun Payung

Manette Baillie merayakan ulang tahunnya 102 tahun dengan cara yang bikin melongo, yakni terjun payung


Syahrini Rayakan Ulang Tahun Ke-44 Bertepatan dengan Kelahiran Anak Pertama

1 Agustus 2024

Syahrini dan Reino Barack. Instagram.com/@princesssyahrini
Syahrini Rayakan Ulang Tahun Ke-44 Bertepatan dengan Kelahiran Anak Pertama

Syahrini mengungkapkan bahwa dia melahirkan putri pertama bertepatan dengan hari ulang tahunnya ke-44, pada 1 Agustus 2024.


Kabupaten Lombok Utara Rayakan HUT Ke-16

22 Juli 2024

Bupati Lombok Utara Djohan Sjamsu, menjadi pembina upacara, saat merayakan HUT ke-16 Kabupaten Lombok Utara di halaman Kantornya, Senin, 22 Juli 2024. Dok. Pemkab Lombok Utara
Kabupaten Lombok Utara Rayakan HUT Ke-16

Banyak prestasi yang sudah diraih oleh Pemerintah Kabupaten (Pemkab) Lombok Utara selama 16 tahun terakhir.


Grand Whiz Poins Simatupang Rayakan Ulang Tahun Ke-8

16 Juli 2024

Acara perayaan ulang tahun ke-8 Grand Whiz Poins Simatupang Jakarta.
Grand Whiz Poins Simatupang Rayakan Ulang Tahun Ke-8

Perayaan ulang tahun ke-8 Grand Whiz Poins Simatupang Jakarta ini menjadi penanda perjalanan yang mengesankan.