Lupa Kata Sandi? Klik di Sini

atau Masuk melalui

Belum Memiliki Akun Daftar di Sini


atau Daftar melalui

Sudah Memiliki Akun Masuk di Sini

Konfirmasi Email

Kami telah mengirimkan link aktivasi melalui email ke rudihamdani@gmail.com.

Klik link aktivasi dan dapatkan akses membaca 2 artikel gratis non Laput di koran dan Majalah Tempo

Jika Anda tidak menerima email,
Kirimkan Lagi Sekarang

Ulang Tahun ke-26, Frank & co. Perkenalkan 26 Perhiasan Berlian Frank Fire

Reporter

Editor

Mila Novita

image-gnews
Alegria, salah satu koleksi Frank Fire dari Frank & co. (Istimewa)
Alegria, salah satu koleksi Frank Fire dari Frank & co. (Istimewa)
Iklan

TEMPO.CO, Jakarta - Merayakan ulang tahun ke-26 pada 21 April, Frank & co., memperkenalkan 26 koleksi legendaris Frank Fire. Koleksi ini merupakan bagian dari kampanye #NyatakanDenganFranknco yang telah lebih dulu diluncurkan. Seri Frank Fire dari merek perhiasan di bawah naungan PT Central Mega Kencana itu menawarkan konsep dan arti yang berbeda yang sesuai untuk beragam momen penting dalam kehidupan seseorang.

Chief Operating Officer PT Central Mega Kencana, Petronella Soan, mengatakan kampanye ini bertujuan menambah keistimewaan momen berharga seperti lamaran, pernikahan, juga ungkapan isi hatimu seperti rindu, pernyataan cinta, kasih sayang bahkan permintaan maaf.

“Cerita bagaimana Frank & co. menjadi bagian dari banyak momen penting, menginspirasi kami membuat 26 design koleksi legendaris Frank Fire yang sarat dengan makna dan cerita. Kami berharap koleksi Frank Fire dapat mewakili perasaan cinta kasih yang dapat diberikan di momen istimewa setiap pengguna Frank & co.,” kata dia dalam peluncurannya, Rabu, 20 April 2022 di Jakarta.

Sebelumnya, Merchandise Director PT Central Mega Kencana Tanya Alissia mengatakan koleksi ini terdiri dari 5 seri baru Frank Fire untuk melengkapi 21 koleksi yang sudah ada sebelumnya. Jadi, total ada 26 seri Frank Fire yang sesuai dengan usia ritel perhiasan ini.

Frank Fire merupakan koleksi perhiasan istimewa dari merek ini, menggunakan berlian kualitas premium yang dipilih dengan parameter yang ketat. Selain menggunakan parameter Cut, Color, Clarity dan Carat (4 C), Tanya mengatakan masih ada 12 parameter lainnya yang menujukkan kualitas berlian yang layak disebut Frank Fire.

“Kenapa kami harus memakai Frank Fire? Karena kami percaya bahwa berlian adalah lambang cinta abadi sehingga harus disimbolkan dengan sesuatu yang sangat spesial,” kata dia dalam kunjungan ke pabrik CMK di Ciracas, Jakarta Timur, Senin, 18 April 2022.

Iklan
Scroll Untuk Melanjutkan

Berlian juga merupakan substansi yang paling keras di dunia dan tak ada yang bisa menghancurkannya selain berlian itu sendiri. Itu sebabnya, pada saat proses pengasahan, alat yang digunakan pun terbuat dari berlian.

“Itulah filosofinya mengapa 26 tahun Frank & Co. mengeluarkan 26 koleksi Frank Fire. Kami mau menunjukkan, nih kami sudah menjalani 26 tahun penuh cinta dan dari tahun pertama kami ada di industri ritel perhiasan berlian di Indonesia, kami sudah mengeluarkan perhiasan soliter yang kami sebut Alegria, yang mungkin sudah dipakai oleh jutaan orang dalam melamar, menikah, udah jadi saksi cinta. Akhirnya 26 tahun, kami keluarkan 26 seri,” kata dia.

Koleksi Frank Fire dari Frank & co. terdiri dari Serendipity, Vow, Allure, Posy, Rain, Leona, Benita, Alegria, Uno, Alexa, Armonia, Alpha, Regale, Electa, Stellar, Frances, Madison, Chelsea, Brooklyn, Canyon, Union, Verse dan New Verse, Clover, Halo, Opera, Peony.

Baca juga: Mengintip Proses Pembuatan Perhiasan Berlian di Ciracas

Selalu update info terkini. Simak breaking news dan berita pilihan dari Tempo.co di kanal Telegram “Tempo.co Update”. Klik Tempo.co Update untuk bergabung. Anda perlu meng-install aplikasi Telegram lebih dulu. 

 
Iklan

Berita Selanjutnya



Rekomendasi Artikel

Konten sponsor pada widget ini merupakan konten yang dibuat dan ditampilkan pihak ketiga, bukan redaksi Tempo. Tidak ada aktivitas jurnalistik dalam pembuatan konten ini.

 

Video Pilihan


Terkini: Jokowi Instruksikan Menteri Basuki Ubah Desain Istana Wapres di IKN, Pedagang Emas Cerita Banyak Pelanggan Jual Perhiasan untuk Sekolah dan Mudik

54 hari lalu

Presiden Joko Widodo mengencangkan baut saat pemasangan bilah pertama Garuda disaksikan Menteri PUPR Basuki Hadimuljono di Kantor Presiden, Ibu Kota Nusantara (IKN), Penajam Paser Utara, Kalimantan Timur, Jumat, 22 September 2023. Presiden Jokowi menyebut progres pembangunan Kantor Presiden sudah mencapai 38 persen. ANTARA FOTO/Sigid Kurniawan
Terkini: Jokowi Instruksikan Menteri Basuki Ubah Desain Istana Wapres di IKN, Pedagang Emas Cerita Banyak Pelanggan Jual Perhiasan untuk Sekolah dan Mudik

Menteri PUPR Basuki Hadimuljono mengatakan Presiden Joko Widodo atau Jokowi meminta perubahan soal desain Istana Wakil Presiden di IKN Nusantara.


Harga Emas Melejit, Pedagang Cerita Banyak Pelanggan Jual Perhiasan untuk Sekolah, Mudik dan..

54 hari lalu

Salah satu toko emas di Pasar Kebayoran Lama, Jakarta Selatan yang dikunjungi Rabu, 13 Maret 2024. Tempo/Annisa Febiola.
Harga Emas Melejit, Pedagang Cerita Banyak Pelanggan Jual Perhiasan untuk Sekolah, Mudik dan..

Tren harga emas terus menanjak dalam beberapa waktu belakangan ini. Seperti apa cerita para pedagang di toko emas? Simak informasinya berikut ini.


Jangan Salah Beli Perhiasan, Ini Perbedaan Emas Putih dengan Perak

4 Maret 2024

Jika Anda membeli emas putih, sangat penting mengetahui cara cek emas putih asli atau palsu. Berikut langkah-langkah yang dapat Anda ikuti. Foto: Canva
Jangan Salah Beli Perhiasan, Ini Perbedaan Emas Putih dengan Perak

Emas putih dan perak sekilas terlihat mirip, namun ada beberapa ciri khas yang membedakan keduanya.


Nilai Ekspor Januari 2024 Jeblok 8,34 Persen jadi USD 20,52 Miliar, Apa Saja Pemicunya?

15 Februari 2024

Aktivitas bongkar muat peti kemas di Pelabuhan Tanjung, Priok, Jakarta, Senin. 15 Januari 2024. Angka ini naik 1,89 persen dibanding ekspor pada November 2023. . Tempo/Tony Hartawan
Nilai Ekspor Januari 2024 Jeblok 8,34 Persen jadi USD 20,52 Miliar, Apa Saja Pemicunya?

BPS mencatat nilai ekspor Indonesia pada Januari 2024 US$ 20,52 miliar, turun 8,34 persen dibandingkan Desember 2023. Apa saja penyebabnya?


Cina Jadi Konsumen Emas Terbesar di dunia

7 Februari 2024

Seorang petugas menunjukkan koleksi emas batangan di Galeri 24 Pegadaian, Jakarta. Tempo/Tony Hartawan
Cina Jadi Konsumen Emas Terbesar di dunia

Total secara keseluruhan, pembelian emas di Cina pada 2023 mencapai hampir 960 ton.


Terpopuler: Bahkan Pejabat OJK pun Pernah Diteror Debt Collector Perusahaan Pinjol, Kemenkeu Sebut Kenaikan Gaji ASN dan Pensiunan Cair Maret

2 Februari 2024

Kepala Eksekutif Pengawas Perilaku Pelaku Usaha Jasa Keuangan, Edukasi, dan Pelindungan Konsumen OJK, Friderica Widyasari Dewi (kiri) berdialog dengan pelajar saat Kegiatan Edukasi Keuangan di Indonesia Banking School, Jakarta, Senin, 22 Januari 2024. Otoritas Jasa Keuangan (OJK) menyelenggarakan kegiatan Edukasi Keuangan terkait investasi, pinjaman hingga perencanaan keuangan yang diikuti sekitar 1.500 pelajar secara luring dan daring guna meningkatkan literasi keuangan masyarakat khususnya bagi pelajar. TEMPO/Tony Hartawan
Terpopuler: Bahkan Pejabat OJK pun Pernah Diteror Debt Collector Perusahaan Pinjol, Kemenkeu Sebut Kenaikan Gaji ASN dan Pensiunan Cair Maret

Kepala Eksekutif OJK Friderica Widyasari Dewi mengaku sempat terkena teror debt collector dari sebuah perusahaan pinjol.


BPS Ungkap Inflasi Tahunan Meningkat Akibat Kenaikan Harga Emas Perhiasan dan Biaya Kontrak Rumah

1 Februari 2024

Pembeli tengah memilih perhiasan emas di Galeri 24 Pegadaian, Jakarta, Selasa, 29 Agustus 2023. Emas batangan Antam naik Rp 5.000 per gram setelah tidak bergerak pada hari sebelumnya. Tempo/Tony Hartawan
BPS Ungkap Inflasi Tahunan Meningkat Akibat Kenaikan Harga Emas Perhiasan dan Biaya Kontrak Rumah

BPS mencatat kenaikan inflasi tahunan disebabkan oleh naiknya harga emas perhiasan dan biaya kontrak rumah.


15 Inspirasi Kado Tahun Baru untuk Istri yang Spesial

2 Januari 2024

Momen tahun baru, tak ada salahnya memberikan kado spesial untuk istri agar senang. Berikut rekomendasi kado tahun baru untuk istri. Foto: Canva
15 Inspirasi Kado Tahun Baru untuk Istri yang Spesial

Momen tahun baru, tak ada salahnya memberikan kado spesial untuk istri agar senang. Berikut rekomendasi kado tahun baru untuk istri.


Giliran Berlian Rusia Kena Sanksi

1 Januari 2024

Ilustrasi cincin berlian. ANTARA/Prasetyo Utomo
Giliran Berlian Rusia Kena Sanksi

Negara anggota G7 dan anggota Uni Eropa tak boleh mengimpor berlian dari Rusia.


Demi Lovato Dilamar Jutes dengan Cincin Berbentuk Buah Pir Ditaksir Bernilai Rp 2,3 M

19 Desember 2023

Demi Lovato dan Jutes. Foto: Instagram.com/@ddlovato
Demi Lovato Dilamar Jutes dengan Cincin Berbentuk Buah Pir Ditaksir Bernilai Rp 2,3 M

Demi Lovato menunjukkan cincin tunangannya di Instagram