Lupa Kata Sandi? Klik di Sini

atau Masuk melalui

Belum Memiliki Akun Daftar di Sini


atau Daftar melalui

Sudah Memiliki Akun Masuk di Sini

Konfirmasi Email

Kami telah mengirimkan link aktivasi melalui email ke rudihamdani@gmail.com.

Klik link aktivasi dan dapatkan akses membaca 2 artikel gratis non Laput di koran dan Majalah Tempo

Jika Anda tidak menerima email,
Kirimkan Lagi Sekarang

5 Aturan Makan yang Sehat, Mudah Diterapkan di Rumah

Reporter

Editor

Mila Novita

image-gnews
Ilustrasi wanita makan. Freepik.com/Senivpetro
Ilustrasi wanita makan. Freepik.com/Senivpetro
Iklan

TEMPO.CO, Jakarta - Selama pandemi Covid-19, banyak orang yang bekerja dari rumah dan cenderung makan junk food karena praktis dan cenderung lebih murah. Padahal makanan tersebut berdampak buruk pada kesehatan.

Makan sehat tidak boleh bikin susah atau mahal. Berikut 5 aturan emas untuk makan sehat yang mudah diikuti menurut Tejas Limaye, Ahli Gizi Klinis di India, yang dilansir dari Pink Villa.

1. Bervariasi

Sertakan campuran makanan pokok dari lima kelompok makanan dalam diet termasuk sayuran, buah-buahan, biji-bijian, kacang-kacangan, biji-bijian, daging tanpa lemak, yogurt, keju dan produk susu lainnya untuk mendapatkan semua nutrisi penting.

2. Cukup minum

Orang terkadang tidak bisa membedakan rasa haus dengan lapar. Sering kali haus dikira lapar dan akhirnya makan kalori ekstra. Untuk menghindari itu, minum air agar tetap terhidrasi dan hindari makan berlebihan.

3. Kenali makanan

Pahami makanan dikonsumsi. Seberapa sehat atau tidak sehatnya makanan itu untuk tubuh. Pemahaman ini penting untuk menentukan diet dan jumlah makanan yang ideal. Selalu baca label ketika membeli makanan kemasan.

4. Hindari makanan tinggi gula dan garam

Iklan
Scroll Untuk Melanjutkan

Terlalu banyak makan makanan manis meningkatkan risiko kenaikan berat badan yang tidak sehat dan obesitas yang dapat menyebabkan masalah kesehatan serius dalam jangka panjang. Demikian pula terlalu banyak garam dapat meningkatkan tekanan darah yang merupakan faktor risiko utama penyakit jantung dan stroke. Jadi batasi konsumsi makanan dan minuman tinggi gula dan garam.

5. Makan sedikit tapi sering

Jika makan lebih sedikit kalori daripada yang dibakar, maka berat badan bisa turun. Tapi sering kali sulit menahan rasa lapar. Lebih baik makan 4-5 kali atau camilan dalam sehari untuk mengendalikan nafsu makan dan berat badan.

6. Menyenangkan

Makan sehat harus nyaman dan menyenangkan. Cobalah bereksperimen dengan rasa baru, resep dan makanan baru di rumah. Sertakan beberapa perubahan kecil yang tercantum di atas untuk membuat diet lebih sehat.

Baca juga: 6 Hal yang Perlu Dilakukan setelah Makan Makanan Penyebab Kolesterol Tinggi

 

Iklan

Berita Selanjutnya



Rekomendasi Artikel

Konten sponsor pada widget ini merupakan konten yang dibuat dan ditampilkan pihak ketiga, bukan redaksi Tempo. Tidak ada aktivitas jurnalistik dalam pembuatan konten ini.

 

Video Pilihan


Nabi Larang Makan Sambil Berdiri, Ini 5 Bahayanya untuk Kesehatan

4 jam lalu

Pengunjung berdiskusi sambil makan dan menikmati minuman kopi di Warung Kopi (Warkop) Nan Yo, Pondok, Padang, Sumatera Barat, Kamis 5 Oktober 2023. Warkop legendaris yang berdiri sejak 1932 itu menyajikan kopi robusta yang diseduh gaya Hainan dengan nuansa warung ala zaman dulu namun tetap dikunjungi konsumen dari berbagai usia. ANTARA FOTO/Iggoy el Fitra
Nabi Larang Makan Sambil Berdiri, Ini 5 Bahayanya untuk Kesehatan

Makan sambil berdiri dilarang Nabi, bisa beradampak buruk pada kesehatan


5 Tips Menjaga Bau Mulut saat Puasa

21 jam lalu

Ilustrasi bau mulut. shutterstock.com
5 Tips Menjaga Bau Mulut saat Puasa

Bau mulut yang tidak sedap bisa menjadi masalah, terutama saat berinteraksi dengan orang lain.


Bahaya Pewarna Makanan bagi Kesehatan, Alergi sampai Kanker

1 hari lalu

Ilustrasi camilan manis atau permen (Pixabay.com)
Bahaya Pewarna Makanan bagi Kesehatan, Alergi sampai Kanker

Masyarakat disarankan untuk menghindari pewarna makanan untuk mencegah risiko kesehatan seperti reaksi alergi atau bahkan kanker.


4 Makanan-Minuman yang Harus Dihindari bagi Penderita Penyakit Ginjal Kronis

1 hari lalu

Ilustrasi ginjal. Shutterstock
4 Makanan-Minuman yang Harus Dihindari bagi Penderita Penyakit Ginjal Kronis

Empat makanan-minumuman ini sebaiknya dihindari penderita penyakit ginjal kronis karena dapat memperburuk kondisi ginjal.


Baznas Salurkan Bantuan Kemanusiaan Rp60 Miliar ke Gaza

2 hari lalu

Rizaludin Kurniawan, Pemimpin bidang Pengumpulan BAZNAS. sumber: TEMPO/Suci Sekar
Baznas Salurkan Bantuan Kemanusiaan Rp60 Miliar ke Gaza

Baznas sejak erangan 7 Oktober 2024 sudah mengirimkan delapan tahap bantuan kemanusiaan ke Gaza atau total sekitar 60 truk.


Kapal Bantuan Pertama Tiba di Gaza, 200 Ton Makanan Siap Dibagikan untuk Warga Palestina

2 hari lalu

Tongkang World Central Kitchen (WCK) berisi makanan yang tiba di lepas pantai Gaza, di mana terdapat risiko kelaparan setelah lima bulan kampanye militer Israel, dalam gambar selebaran yang dirilis pada 15 Maret 2024. REUTERS
Kapal Bantuan Pertama Tiba di Gaza, 200 Ton Makanan Siap Dibagikan untuk Warga Palestina

Sebanyak 200 ton bahan makan telah tiba di Gaza oleh badan amal Amerika Serikat untuk dibagikan kepada warga Palestina


5 Daftar Makanan yang Bikin Cepat Haus Saat Berpuasa

3 hari lalu

Saat berpuasa, sebaiknya hindari makanan yang bikin cepat haus, seperti makanan manis hingga makanan tinggi garam. Ini daftarnya. Foto: Canva
5 Daftar Makanan yang Bikin Cepat Haus Saat Berpuasa

Saat berpuasa, sebaiknya hindari makanan yang bikin cepat haus, seperti makanan manis hingga makanan tinggi garam. Ini daftarnya.


Israel Klaim Serangan ke Pusat Distribusi Makanan UNRWA di Rafah Tewaskan Anggota Hamas

4 hari lalu

Ketua UNRWA Philippe Lazzarini. REUTERS
Israel Klaim Serangan ke Pusat Distribusi Makanan UNRWA di Rafah Tewaskan Anggota Hamas

IDF menyebut serangan udara yang kena gudang UNRWA itu, ditujukan untuk menyerang Hamas dan telah secara presisi menghantam markas Hamas.


Kapal Bantuan Penguji Koridor Laut dari Siprus Mulai Berlayar ke Gaza

6 hari lalu

Open Arms, kapal penyelamat milik LSM Spanyol, berangkat dengan bantuan kemanusiaan ke Gaza dari Larnaca, Siprus, pada 12 Maret 2024. REUTERS/Yiannis Kourtoglou
Kapal Bantuan Penguji Koridor Laut dari Siprus Mulai Berlayar ke Gaza

Kapal ini menjadi proyek percontohan untuk membuka rute laut baru guna mengirimkan bantuan kepada warga Palestina yang kelaparan di Gaza


Jenis Makanan Super untuk Pola Makan Harian dan Kandungannya

6 hari lalu

Ilustrasi sayuran. Unsplash.com/Inigo De la Maza
Jenis Makanan Super untuk Pola Makan Harian dan Kandungannya

Makanan super diklaim tinggi nutrisi penting sehingga perlu dimasukkan ke dalam pola makan haria. Berikut 10 jenisnya.