Lupa Kata Sandi? Klik di Sini

atau Masuk melalui

Belum Memiliki Akun Daftar di Sini


atau Daftar melalui

Sudah Memiliki Akun Masuk di Sini

Konfirmasi Email

Kami telah mengirimkan link aktivasi melalui email ke rudihamdani@gmail.com.

Klik link aktivasi dan dapatkan akses membaca 2 artikel gratis non Laput di koran dan Majalah Tempo

Jika Anda tidak menerima email,
Kirimkan Lagi Sekarang

Kelly Rowland Hamil 9 Bulan, Aktif Olahraga Dari Bodyweight Hingga Yoga

Reporter

Editor

Yunia Pratiwi

image-gnews
Kelly Rowland. Instagram.com/@kellyrowland
Kelly Rowland. Instagram.com/@kellyrowland
Iklan

TEMPO.CO, Jakarta - Kelly Rowland sedang hamil anak kedua. Usia kehamilannya kini sudah 9 bulan. Namun dan dia tetap berdedikasi pada tujuan kebugaran pribadinya sambil menunggu bayinya lahir. Penyanyi berusia 39 tahun itu mem-posting banyak video ke Instagram Story-nya yang menunjukkan dirinya melakukan latihan bodyweight, termasuk duduk di dinding, squat, dan tendangan keledai, semuanya sambil mengenakan bra olahraga dan legging hitam.

"Dia masih hamil, jadi kami masih bekerja," pelatih Kelly Rowland, Rebecca Broxterman, memberi keteranagan pada salah satu video Instagram Story tentang olahraga mereka. 

Mantan anggota grup perempuan era 90-an Destiny's Child ini mengaku bahwa dia juga aktif berolahraga saat hamil anak pertamanya, Titan, yang sekarang berusia 6 tahun "Saya berenang, saya melakukan yoga, saya melakukannya angkat beban, saya berlari dan berjalan," katanya seperti dilansir dari laman Women's Health. Tetapi selama trimester pertama kehamilannya saat ini, Kelly Rowland menghabiskan sebagian besar waktunya untuk beristirahat di tempat tidur.

Iklan
Scroll Untuk Melanjutkan

Karena dia sudah merasa lebih baik, istri Tim Weatherspoon itu telah kembali rutin olahraga yang dirancang untuk kehamilan yang diawasi dengan pelatihnya di gym. Selain latihannya dengan Broxterman, Kelly juga fokus pada yoga, jalan-jalan, dan peregangan. Ditambah lagi, dia juga tetap aktif selama kehamilannya dengan menari. Kelly Rowland kerap memamerkan gerakan mulusnya di video Instagram dan TikTok.

Baca juga: Jelang 40 Tahun, Kelly Rowland Hamil Anak Kedua Lelah dan Banyak Istirahat

Selain olahraga, dan dia juga makan dengan baik. Kelly berbagi diet kehamilannya bahwa dia sekarang minum empat liter air sehari, dan makan lebih sedikit dan lebih sering. Dia juga suka makan oatmeal, protein shake, atau sarden, putih telur, bayam, dan buah, untuk sarapan.

Iklan

Berita Selanjutnya



Rekomendasi Artikel

Konten sponsor pada widget ini merupakan konten yang dibuat dan ditampilkan pihak ketiga, bukan redaksi Tempo. Tidak ada aktivitas jurnalistik dalam pembuatan konten ini.

 

Video Pilihan


Digelar Awal Mei, Festival Yoga BaliSpirit Festival Diharapkan Dongkrak Wellness Tourism Indonesia

2 hari lalu

Ilustrasi wanita melakukan senam yoga. shutterstock.com
Digelar Awal Mei, Festival Yoga BaliSpirit Festival Diharapkan Dongkrak Wellness Tourism Indonesia

BaliSpirit Festival 2024 menghadirkan lebih dari 150 lokakarya dalam bidang yoga, tari, pengembangan pribadi, penyembuhan dan seni bela diri.


Mana yang Lebih Baik, Makan Sebelum atau Setelah Olahraga?

2 hari lalu

Ilustrasi wanita berjalan kaki. Freepik.com
Mana yang Lebih Baik, Makan Sebelum atau Setelah Olahraga?

Masih seringkali terjadi kebingungan di banyak orang tentang apakah sebaiknya makan sebelum atau sesudah melakukan olahraga.


5 Jenis Olahraga Sederhana yang Bisa Dilakukan Tiap Hari

3 hari lalu

Ilustrasi push up. Freepik.com
5 Jenis Olahraga Sederhana yang Bisa Dilakukan Tiap Hari

Olahraga atau aktivitas fisik secara teratur bermanfaat untuk tubuh dan kesehatan mental


Apa Manfaat Minuman Isotonik Ketika Berolahraga?

4 hari lalu

Jangan Asal Teguk Minuman Isotonik
Apa Manfaat Minuman Isotonik Ketika Berolahraga?

Minuman isotonik merupakan minuman yang memiliki komposisi yang menyerupai cairan tubuh manusia sehingga memperoleh tekanan osmosis yang seimbang.


Mengenal Jenis-jenis Olahraga Kardio

4 hari lalu

Ilustrasi jump squat. Foto: Freepik.com/diana.grytsku
Mengenal Jenis-jenis Olahraga Kardio

Konsep kardio berasal dari istilah "kardiovaskular" yang merujuk pada sistem jantung dan pembuluh darah dalam tubuh.


6 Olahraga ini Dapat Memulihkan Kebugaran Anda

5 hari lalu

Wanita menggunakan Skipping atau lompat tali. shutterstock.com
6 Olahraga ini Dapat Memulihkan Kebugaran Anda

Banyak orang yang rela mengikuti diet ketat, melakukan olahraga intens, bahkan menahan diri dari makanan favorit mereka demi meraih kebugaran tubuh.


Bagaimana Risiko Kehamilan pada Usia Terlalu Muda dan Terlalu Tua? Ini Penjelasan Wakil Dekan Kedokteran UI

5 hari lalu

Ilustrasi Kehamilan. TEMPO/Aditia Noviansyah
Bagaimana Risiko Kehamilan pada Usia Terlalu Muda dan Terlalu Tua? Ini Penjelasan Wakil Dekan Kedokteran UI

Wakil Dekan Fakultas Kedokteran UI memaparkan sejumlah risiko kehamilan di luar usia 20-35 tahun. Kondisi itu memerlukan antisipasi lebih dini.


Pemeriksaan Kehamilan Rutin Bantu Cegah Penularan Sifilis dari Ibu ke Janin

6 hari lalu

Ilustrasi ibu hamil berbaring. Freepik.com/Valuavitaly
Pemeriksaan Kehamilan Rutin Bantu Cegah Penularan Sifilis dari Ibu ke Janin

Penyakit sifilis bisa menular dari ibu yang terinfeksi ke janinnya melalui plasenta. Pemeriksaan kehamilan bantu mencegah penularan itu.


Penelitian Sebut Diet Ini Bisa Turunkan Risiko Gagal Jantung

9 hari lalu

Ilustrasi wanita diet. Freepik.com/Schantalao
Penelitian Sebut Diet Ini Bisa Turunkan Risiko Gagal Jantung

Diet sayur dan rendah gula, yang dikenal sebagai diet EAT-Lancet, membantu mengurangi risiko gagal jantung. Bagaimana hubungannya?


Risiko Kehamilan setelah Usia 35 Tahun dan Perawatannya

15 hari lalu

Ilustrasi perawatan ibu hamil. Shutterstock.com
Risiko Kehamilan setelah Usia 35 Tahun dan Perawatannya

Seiring bertambahnya usia, risiko komplikasi terkait kehamilan mungkin meningkat, terutama pada yang berumur di atas 35 tahun.