Lupa Kata Sandi? Klik di Sini

atau Masuk melalui

Belum Memiliki Akun Daftar di Sini


atau Daftar melalui

Sudah Memiliki Akun Masuk di Sini

Konfirmasi Email

Kami telah mengirimkan link aktivasi melalui email ke rudihamdani@gmail.com.

Klik link aktivasi dan dapatkan akses membaca 2 artikel gratis non Laput di koran dan Majalah Tempo

Jika Anda tidak menerima email,
Kirimkan Lagi Sekarang

Cara Asyik Hailey Baldwin dan Justin Bieber Rayakan Dua Tahun Pernikahan

Reporter

Editor

Mila Novita

image-gnews
Justin Bieber dan Hailey Baldwin (Instagram/@justnbieber)
Justin Bieber dan Hailey Baldwin (Instagram/@justnbieber)
Iklan

TEMPO.CO, JakartaHailey Baldwin dan Justin Bieber merayakan dua tahun pernikahan pada 13 September 2020. Di tengah pandemi Covid-19, keduanya punya cara sederhana untuk merayakannya, yaitu piknik asyik dengan aneka jajanan. 

Perayaan ini dimulai dengan jalan-jalan sore ke Bay Cities Italian Deli & Bakery di Santa Monica, California, Amerika Serikat. Di sana mereka membeli semua keperluan piknik, termasuk sup, sandwich, keripik aneka rasa dan beberapa batang cokelat Ritter Sport bertabur kacang.

Hailey mengunggah foto-foto perayaan sederhana itu di Instagram. Di foto terlihat Hailey yang sedang bersantai di atas tikar di halaman belakang rumah mereka.

"Picnic lady,” tulis Hailey di keterangan foto.

Sementara, Justin juga mengunggah video sang istri lip-sync lagu Jhené Aiko "Never Call Me", dan memberinya judul "2 tahun hari ini @haileybieber .. xoxo."

Sebelumnya pada hari itu, dia mengunggah selfie manis dan konyol mereka bersama dengan teks "Sunday funday".

Hailey dan Justin Bieber menikah di gedung pengadilan New York City pada bulan 2018. Pada September tahun berikutnya, mereka mengadakan pesta yang lebih besar dengan keluarga dan teman di resor mewah Montage Palmetto Bluff di Carolina Selatan.

Iklan
Scroll Untuk Melanjutkan

Kehidupan pernikahan mereka agak menantang di tahun pertama karena Justin Bieber tengah berjuang melawan penyakit Lyme, yaitu infeksi bakteri Borrelia burgdorferi dan ditularkan ke manusia melalui gigitan kutu. Gejalanya antara lain kelelahan, sakit kepala, nyeri sendi, dan jantung berdebar-debar. Banyak juga yang akhirnya tidak dapat berpikir jernih, mengalami kehilangan ingatan, atau bahkan mengalami masalah psikologis, seperti depresi dan kecemasan.

Dalam sebuah wawancara dengan Elle untuk cerita sampul Maret 2020, Hailey mengakui bahwa pergulatan kesehatan inilah yang menyebabkan pasangan itu menunda pernikahan formal mereka.

"Kami langsung mencari tahu hal-hal yang sulit," katanya kepada majalah itu. “Karena Anda tidak pernah tahu apa yang bisa terjadi dengan kesehatan seseorang. Ketika Anda tidak tahu apa yang terjadi, itu benar-benar menakutkan. Kemudian Anda memiliki pendapat semua orang dari luar, dan itu menyebalkan. "

Sejak itu, pernikahan mereka tampaknya berjalan mulus. Hailey Bieber bahkan bercerita tentang karantina dengan suaminya di musim semi dan merasa lebih bahagia.

"Saya lebih bahagia daripada yang saya rasakan dalam beberapa bulan hanya karena bisa rendah hati dan hanya bertahan, dan tidak memiliki jadwal ... Saya merasa benar-benar terhubung kembali dengan diri saya sendiri dan itu tak terduga membuatku sangat bahagia."

Hailey juga harus mengatasi para haters yang meragukan pernikahan mereka akan bertahan lama. Ia mengaku mendapat ratusan ribu komentar di media sosial yang mengatakan bahwa mereka tidak bisa menjalani bersama atau akan segera bercerai.

"Itu mulai mengacaukan pikiran Anda. Tapi dalam suatu hubungan hanya ada dua orang di dalamnya. Saya telah melatih ulang proses berpikir saya untuk memahami itu,” kata dia dalam cerita sampul Vogue Australia edisi September 2019.

Untungnya, hubungan pasangan itu tampaknya berkembang pesat akhir-akhir ini.

Iklan

Berita Selanjutnya



Rekomendasi Artikel

Konten sponsor pada widget ini merupakan konten yang dibuat dan ditampilkan pihak ketiga, bukan redaksi Tempo. Tidak ada aktivitas jurnalistik dalam pembuatan konten ini.

 

Video Pilihan


3 Contoh Sambutan Lamaran Pihak Wanita Singkat dan Romantis

1 hari lalu

Saat momen lamaran, jangan lupa menyiapkan sambutan lamaran pihak wanita yang singkat dan juga romantis. Berikut ini contoh sambutannya. Foto: Canva
3 Contoh Sambutan Lamaran Pihak Wanita Singkat dan Romantis

Saat momen lamaran, jangan lupa menyiapkan sambutan lamaran pihak wanita yang singkat dan juga romantis. Berikut ini contoh sambutannya.


Deretan Tokoh Nasional Hadiri Resepsi Pernikahan Puteri Kelima Bamsoet

4 hari lalu

Deretan Tokoh Nasional Hadiri Resepsi Pernikahan Puteri Kelima Bamsoet

Bambang Soesatyo dan keluarga berterima kasih atas doa restu dan kehadiran para tamu undangan dalam resepsi pernikahan puteri kelimanya, Saras Shintya Putri (Cacha) dengan Avicenna Athalla Zaki Ghani Alli (Athalla).


Petasan Pernikahan Hancurkan Rumah Calon Pengantin di Madura, Seorang Kerabat Tewas

5 hari lalu

Rumah hancur akibat petasan di di Dusun Sembilangan Timur, Desa Sembilangan, Kecamatan Kota, Kabupaten Bangkalan, Jawa Timur, Jumat, 19 April 2024. TEMPO/Musthofa Bisri
Petasan Pernikahan Hancurkan Rumah Calon Pengantin di Madura, Seorang Kerabat Tewas

Petasan yang hendak dibawa ke rumah calon mempelai wanita tersebut meledak hingga menghancurkan rumah dan menewaskan seorang kerabat.


Jelang Pernikahan Anaknya, Bamsoet Gelar Pengajian dan Siraman

7 hari lalu

Jelang Pernikahan Anaknya, Bamsoet Gelar Pengajian dan Siraman

Bamsoet bersama keluarga menyelenggarakan prosesi pengajian dan siraman menggunakan adat Sunda untuk putri ke limanya, Saras Shintya Putri atau Cacha yang akan menikah dengan Avicenna Athalla Zaki Ghani Alli atau Athalla, pada Sabtu, 20 April 2024.


Saran buat Pasangan Usia Paruh Baya yang Tengah Membangun Hubungan dan Ingin Menikah

9 hari lalu

Pasangan paruh baya berjalan bergandengan di bawah pohon saat musim gugur di Sheffield Park Garden, Haywards Heath, Inggris, Senin 20 Oktober 2014. REUTERS/Luke MacGregor
Saran buat Pasangan Usia Paruh Baya yang Tengah Membangun Hubungan dan Ingin Menikah

Membangun hubungan baru di umur yang sudah tidak muda atau usia paruh baya punya tantangan unik tersendiri. Berikut hal yang perlu dipahami.


Gerhana Matahari Total Dirayakan Besar-besaran di Amerika Utara

16 hari lalu

Penampakan Gerhana Matahari Total yang diamati dari Pantai Airleu, Com, Distrik Lautem, Timor Leste, Kamis 20 April 2023. FOTO : Observatorium Astronomi ITERA Lampung  atau OAIL
Gerhana Matahari Total Dirayakan Besar-besaran di Amerika Utara

Perayaan gerhana matahari di Amerika Utara dilakukan besar-besaran. Ada pesta pernikahan hingga pertunjukan musik.


10 Takhayul Terkait Pernikahan, Masih Percaya?

25 hari lalu

Ilustrasi pasangan menikah/pernikahan. Shutterstock
10 Takhayul Terkait Pernikahan, Masih Percaya?

Selain tradisi pernikahan, pilihan tema dan nuansa yang berbeda, takhayul yang dipercaya setiap pasangan dan kerabatnya juga tak selalu sama.


1001 Alasan Pasangan Enggan Menikah, Ini 10 Sinyal di Antaranya

36 hari lalu

Ilustrasi pasangan jenuh. Shutterstock
1001 Alasan Pasangan Enggan Menikah, Ini 10 Sinyal di Antaranya

Pasangan selalu menunda tanggal pernikahan tanpa sebab yang jelas meski sudah lama berhubungan. Berikut 10 sinyal ia enggan menikah.


5 Konflik Umum dalam Pernikahan yang Bisa Berbahaya bila Didiamkan

42 hari lalu

Ilustrasi pasangan bertengkar. Foto: Freepik.com/Drazen Zigic
5 Konflik Umum dalam Pernikahan yang Bisa Berbahaya bila Didiamkan

Pernikahan yang tampak bahagia sekali pun pasti ada saja masalah. Berikut kata terapis tentang berbagai masalah yang berpotensi serius bila didiamkan.


Wacana KUA Layani Nikah Semua Agama, Wakil Ketua Komisi VIII DPR: Perlu Ubah Undang-undang

50 hari lalu

Wakil Ketua Komisi VIII DPR RI Ace Hasan Syadzily
Wacana KUA Layani Nikah Semua Agama, Wakil Ketua Komisi VIII DPR: Perlu Ubah Undang-undang

Wakil Ketua Komisi VIII DPR RI, Ace Hasan Syadzily, menanggapi wacana perluasan layanan KUA agar menjadi tempat menikah semua agama.