Lupa Kata Sandi? Klik di Sini

atau Masuk melalui

Belum Memiliki Akun Daftar di Sini


atau Daftar melalui

Sudah Memiliki Akun Masuk di Sini

Konfirmasi Email

Kami telah mengirimkan link aktivasi melalui email ke rudihamdani@gmail.com.

Klik link aktivasi dan dapatkan akses membaca 2 artikel gratis non Laput di koran dan Majalah Tempo

Jika Anda tidak menerima email,
Kirimkan Lagi Sekarang

Ratu Elizabeth II Hanya Makan Buah Musiman, Tolak Hasil Rekayasa

Reporter

Editor

Mila Novita

image-gnews
Ratu Elizabeth II saat memakai lipstik warna fuchsia. HelloMagazine.com
Ratu Elizabeth II saat memakai lipstik warna fuchsia. HelloMagazine.com
Iklan

TEMPO.CO, Jakarta - Buah-buahan tertentu seperti mangga, rambutan, atau durian, akan melimpah pada musimnya. Tapi bukan berarti di musim lain buah-buahan itu tidak tersedia. Anda tetap bisa mendapatkannya di supermarket, tentu harganya lebih mahal.

Namun, semahal apa pun sebenarnya tak masalah bagi Ratu Elizabeth II jika dia mau menikmati buah favoritnya. Tapi sang Ratu dilaporkan hanya mau makan makanan sesuai musim.

Mantan koki kerajaan, Darren McGrady, dalam wawancara dengan Recipe Plus mengatakan bahwa perempuan 94 tahun itu sangat perhatian pada menu yang disodorkan padanya. Salah satu buah kesukaannya adalah stroberi, tapi tidak akan memakannya di luar musim atau ketika sudah mengalami rekayasa genetika.

sxc.hu

"Anda dapat mengirim stroberi setiap hari ke Ratu selama musim panas di Balmoral dan dia tidak akan pernah mengatakan sepatah kata pun. Coba sertakan stroberi pada menu di Januari dan dia akan membatalkannya dan mengatakan jangan berani mengirimi saya stroberi yang dimodifikasi secara genetik. Dia benar-benar hanya makan makanan musiman,” kata Darren.

Iklan
Scroll Untuk Melanjutkan

Di Inggris, musim stroberi terjadi pada musim panas. Tapi teknologi membuat buah ini bisa berbuah di musim dingin sehingga bisa tersedia sepanjang waktu. 

Ia melanjutkan, ada satu hal yang dimakan Ratu sepanjang tahun, yaitu cokelat. Bahkan, Darren yang bekerja untuk Keluarga Kerajaan selama 15 tahun mengatakan bahwa Ratu Elizabeth  chocoholic alias penggila cokelat.

Dalam sebuah wawancara dengan Hello! Magazine, Darren mengatakan makanan apa pun mengandung cokelat yang dimasukkan pada menu, dia akan memilihnya.

Iklan

Berita Selanjutnya



Rekomendasi Artikel

Konten sponsor pada widget ini merupakan konten yang dibuat dan ditampilkan pihak ketiga, bukan redaksi Tempo. Tidak ada aktivitas jurnalistik dalam pembuatan konten ini.

 

Video Pilihan


10 Buah Paling Mahal di Dunia, Ada yang Mencapai Rp700 Jutaan

4 hari lalu

Berikut ini deretan buah paling mahal di dunia, didominasi oleh buah hasil budidaya petani di Jepang. Harganya mencapai Rp700 juta. Foto: Canva
10 Buah Paling Mahal di Dunia, Ada yang Mencapai Rp700 Jutaan

Berikut ini deretan buah paling mahal di dunia, didominasi oleh buah hasil budidaya petani di Jepang. Harganya mencapai Rp700 juta.


Pilihan Camilan Sehat di Malam Hari Saat Bulan Puasa

37 hari lalu

Ilustrasi buah angggur. Foto: Pixabay.com/Nickype11
Pilihan Camilan Sehat di Malam Hari Saat Bulan Puasa

Dokter gizi sarankan makan camilan pada malam hari untuk memenuhi kebutuhan gizi dalam sehari di kala berpuasa. Ini pilihan camilannya.


10 Buah untuk Mengembalikan Cairan Tubuh yang Hilang saat Berpuasa

43 hari lalu

Ilustrasi buah-buahan/ toko buah. REUTERS/Lucas Jackson
10 Buah untuk Mengembalikan Cairan Tubuh yang Hilang saat Berpuasa

Berpuasa seharian membuat cairan tubuh berkurang drastis. Berikut adalah 10 buah untuk mengembalikan cairan tubuh yang hilang.


Musim Durian Dianggap Bisa Meningkatkan Potensi Pariwisata

59 hari lalu

ilustrasi panen durian (pixabay.com)
Musim Durian Dianggap Bisa Meningkatkan Potensi Pariwisata

Festival durian sebagai upaya untuk memperkenalkan makanan lokal lainnya


7 Buah yang Mengandung Vitamin B, Mulai dari Pisang hingga Bluberi

18 Februari 2024

Vitamin B kompleks memainkan peranan penting untuk memecah nutrisi. Berikut ini buah yang mengandung vitamin B yang bisa dikonsumsi. Foto: Canva
7 Buah yang Mengandung Vitamin B, Mulai dari Pisang hingga Bluberi

Vitamin B kompleks memainkan peranan penting untuk memecah nutrisi. Berikut ini buah yang mengandung vitamin B yang bisa dikonsumsi.


10 Buah yang Mengandung Vitamin A, Mulai dari Pepaya hingga Markisa

18 Februari 2024

Vitamin A diperlukan oleh tubuh karena berfungsi untuk meningkatkan sistem kekebalan hingga kesehatan mata. Berikut 10 buah yang mengandung vitamin A. Foto: Canva
10 Buah yang Mengandung Vitamin A, Mulai dari Pepaya hingga Markisa

Vitamin A diperlukan oleh tubuh karena berfungsi untuk meningkatkan sistem kekebalan hingga kesehatan mata. Berikut 10 buah yang mengandung vitamin A.


Raja Charles III Bukan Satu-satunya, Ini Keluarga Kerajaan Inggris Lain yang Mengidap Kanker

7 Februari 2024

Istana Buckingham juga tidak menjelaskan lebih lanjut mengenai stadium kanker atau prognosis yang diderita Raja Charles. Namun Istana mengatakan bahwa Raja tetap bersikap sepenuhnya positif mengenai perawatannya dan menantikan untuk secepatnya kembali bertugas di hadapan publik. REUTERS/Hannah McKay
Raja Charles III Bukan Satu-satunya, Ini Keluarga Kerajaan Inggris Lain yang Mengidap Kanker

Bukan hanya Raja Charles III, beberapa anggota keluarga kerajaan lain juga pernah mengalaminya, termasuk mendiang sang ibu, Ratu Elizabeth II.


Raja Charles Sakit Kanker, Siapa yang Menggantikan Tugasnya?

7 Februari 2024

Istana Buckingham juga tidak menjelaskan lebih lanjut mengenai stadium kanker atau prognosis yang diderita Raja Charles. Namun Istana mengatakan bahwa Raja tetap bersikap sepenuhnya positif mengenai perawatannya dan menantikan untuk secepatnya kembali bertugas di hadapan publik. REUTERS/Hannah McKay
Raja Charles Sakit Kanker, Siapa yang Menggantikan Tugasnya?

Raja Charles sedang menjalani pengobatan kanker, dan putranya, William, diharapkan bisa membantu menjalankan tugas publik selama dia tidak ada.


Bisa Dinikmati Sepanjang Tahun, Inilah 7 Buah yang Tak Mengenal Musim

31 Januari 2024

Ilustrasi buah-buahan/ toko buah. REUTERS/Lucas Jackson
Bisa Dinikmati Sepanjang Tahun, Inilah 7 Buah yang Tak Mengenal Musim

Beberapa buah hanya ada pada musim tertentu saja. Namun banyak pula buah yang tak kenal musim. Berikut adalah tujuh di antaranya.


Ada 116 Ribu Jenis Lalat di Dunia, Ini 7 Jenis yang Populer di Indonesia

14 Januari 2024

Ilustrasi lalat di atas makanan. Shutterstock.com
Ada 116 Ribu Jenis Lalat di Dunia, Ini 7 Jenis yang Populer di Indonesia

Setiap jenis lalat di Indonesia memiliki kebiasaan dan lingkungannya sendiri.