Lupa Kata Sandi? Klik di Sini

atau Masuk melalui

Belum Memiliki Akun Daftar di Sini


atau Daftar melalui

Sudah Memiliki Akun Masuk di Sini

Konfirmasi Email

Kami telah mengirimkan link aktivasi melalui email ke rudihamdani@gmail.com.

Klik link aktivasi dan dapatkan akses membaca 2 artikel gratis non Laput di koran dan Majalah Tempo

Jika Anda tidak menerima email,
Kirimkan Lagi Sekarang

Studi: Pengidap Gangguan Makan Rentan Kecanduan Olahraga

Reporter

Editor

Mila Novita

image-gnews
Gangguan Makan dari Media Sosial
Gangguan Makan dari Media Sosial
Iklan

TEMPO.CO, Jakarta - Gangguan makan merupakan kebiasaan makan abnormal yang secara negatif mempengaruhi kesehatan fisik atau mental seseorang. Gangguan ini bentuknya beragam, termasuk anoreksia dan bulimia. Orang yang makan dalam jumlah besar dalam waktu singkat juga bisa dikategorikan mengalami gangguan atau kelainan makan.

Sebuah studi mengungkapkan, pengidap gangguan makan empat kali lebih mungkin mengalami kecanduan olahraga atau beraktivitas fisik yang bisa berujung masalah kesehatan mental.

Studi yang dimuat dalam jurnal Eating and Disorders - Studies on Anorexia, Bulimia and Obesity menggunakan data 2.140 orang dalam sembilan studi berbeda di Inggris, Amerika Serikat, Australia dan Italia.

Para peneliti menemukan, orang yang menunjukkan karakteristik kelainan makan 3,7 kali lebih mungkin menderita kecanduan beraktivitas fisik daripada orang yang tidak menunjukkan indikasi kelainan makan.

Iklan
Scroll Untuk Melanjutkan

"Mereka yang memiliki kelainan makan lebih cenderung menunjukkan kepribadian yang adiktif dan perilaku obsesif-kompulsif," kata Mike Trott dari Anglia Ruskin University (ARU) di Inggris.

Para peneliti mencatat pentingnya memoderasi perilaku dan tidak menjadi korban 'diet ketat' atau apa pun yang sepenuhnya menghilangkan makanan tertentu, karena ini dapat dengan mudah menyebabkan gangguan makan.

"Studi kami menunjukkan, tanda gangguan makan secara signifikan meningkatkan kemungkinan hubungan yang tidak sehat dengan olahraga, dan ini dapat memiliki konsekuensi negatif, termasuk masalah kesehatan mental dan cedera," ujar Trott seperti dilansir Indian Express.

Iklan

Berita Selanjutnya



Rekomendasi Artikel

Konten sponsor pada widget ini merupakan konten yang dibuat dan ditampilkan pihak ketiga, bukan redaksi Tempo. Tidak ada aktivitas jurnalistik dalam pembuatan konten ini.

 

Video Pilihan


Cara Membantu Penderita Hoarding Disorder, Gangguan Mental Suka Menimbun Barang

1 hari lalu

Ilustrasi wanita dengan lemari yang berantakan. shutterstock.com
Cara Membantu Penderita Hoarding Disorder, Gangguan Mental Suka Menimbun Barang

Hoarding disorder adalah gangguan kesehatan mental yang membuat orang ingin terus mengumpulkan barang hingga menumpuk.


Kelola Stres Setiap Hari untuk Redakan Emosi

2 hari lalu

Ilustrasi mengurangi stress. Freepik.com/fabrikasimf
Kelola Stres Setiap Hari untuk Redakan Emosi

Mengelola stres adalah cara meredakan emosi yang harus terus dilatih setiap hari agar tidak mudah emosional si situasi yang buruk.


Mana yang Lebih Baik, Makan Sebelum atau Setelah Olahraga?

2 hari lalu

Ilustrasi wanita berjalan kaki. Freepik.com
Mana yang Lebih Baik, Makan Sebelum atau Setelah Olahraga?

Masih seringkali terjadi kebingungan di banyak orang tentang apakah sebaiknya makan sebelum atau sesudah melakukan olahraga.


5 Jenis Olahraga Sederhana yang Bisa Dilakukan Tiap Hari

3 hari lalu

Ilustrasi push up. Freepik.com
5 Jenis Olahraga Sederhana yang Bisa Dilakukan Tiap Hari

Olahraga atau aktivitas fisik secara teratur bermanfaat untuk tubuh dan kesehatan mental


Apa Manfaat Minuman Isotonik Ketika Berolahraga?

4 hari lalu

Jangan Asal Teguk Minuman Isotonik
Apa Manfaat Minuman Isotonik Ketika Berolahraga?

Minuman isotonik merupakan minuman yang memiliki komposisi yang menyerupai cairan tubuh manusia sehingga memperoleh tekanan osmosis yang seimbang.


Mengenal Jenis-jenis Olahraga Kardio

4 hari lalu

Ilustrasi jump squat. Foto: Freepik.com/diana.grytsku
Mengenal Jenis-jenis Olahraga Kardio

Konsep kardio berasal dari istilah "kardiovaskular" yang merujuk pada sistem jantung dan pembuluh darah dalam tubuh.


Tanda Ibu Hamil Alami Gangguan Mental

5 hari lalu

Ilustrasi wanita depresi. (Pixabay.com)
Tanda Ibu Hamil Alami Gangguan Mental

Gangguan mental pada ibu hamil perlu dikenali karena membuat perasaan tidak nyaman dan ada gangguan pada aktivitas sehari-hari.


6 Olahraga ini Dapat Memulihkan Kebugaran Anda

5 hari lalu

Wanita menggunakan Skipping atau lompat tali. shutterstock.com
6 Olahraga ini Dapat Memulihkan Kebugaran Anda

Banyak orang yang rela mengikuti diet ketat, melakukan olahraga intens, bahkan menahan diri dari makanan favorit mereka demi meraih kebugaran tubuh.


Penelitian Sebut Diet Ini Bisa Turunkan Risiko Gagal Jantung

9 hari lalu

Ilustrasi wanita diet. Freepik.com/Schantalao
Penelitian Sebut Diet Ini Bisa Turunkan Risiko Gagal Jantung

Diet sayur dan rendah gula, yang dikenal sebagai diet EAT-Lancet, membantu mengurangi risiko gagal jantung. Bagaimana hubungannya?


Pakar Tak Anjurkan Hadiahi Diri dengan Makanan, Ini Alasannya

10 hari lalu

Ilustrasi wanita makan cokelat. Freepik.com/Kroshka__Nastya
Pakar Tak Anjurkan Hadiahi Diri dengan Makanan, Ini Alasannya

Anda mungkin merasa perlu menghadiahi diri dengan makanan enak setelah hari berat dan panjang. Namun pakar mengingatkan cara ini tak baik buat mental.