Lupa Kata Sandi? Klik di Sini

atau Masuk melalui

Belum Memiliki Akun Daftar di Sini


atau Daftar melalui

Sudah Memiliki Akun Masuk di Sini

Konfirmasi Email

Kami telah mengirimkan link aktivasi melalui email ke rudihamdani@gmail.com.

Klik link aktivasi dan dapatkan akses membaca 2 artikel gratis non Laput di koran dan Majalah Tempo

Jika Anda tidak menerima email,
Kirimkan Lagi Sekarang

Jangan Sembarang Ikut Tren Diet Gluten

Reporter

Editor

Dini Pramita

image-gnews
Ilustrasi Diet Gluten Free. Shutterstock
Ilustrasi Diet Gluten Free. Shutterstock
Iklan

TEMPO.CO, Jakarta - Beberapa selebriti ternama seperti Gwyneth Paltrow, Jessica Alba, Victoria Beckham, dan Miley Cyrus, menghindari makanan dari bahan dasar gandum, atau diet gluten, untuk menjaga performa dan kesehatan mereka. Namun, diet gluten ini tidak dapat dilakukan sembarangan tanpa rekomendasi oleh ahlinya.

Baca: Ini Sebabnya Gandum Baik untuk Kesehatan,Tilik Penelitiannya

Profesor Epidemiologi Medis dan Biostatistik di Karolinska Institutet, Swedia, Jonas F. Ludvigsson, mengatakan diet ini tidak dapat dijalankan oleh semua orang. "Bahkan untuk orang yang sudah didiagnosis menderita penyakit coeliac harus dites terlebih dahulu untuk memulai perjalanan diet bebas gluten," kata dia. Ludvigsson menegaskan diet ini berlaku dengan cara mengganti konsumsi sepotong cake dengan sebuah apel setiap hari, bukan menggantinya dengan cake rendah gluten.

Gluten merupakan protein khas yang terdapat dalam berbagai produk gandum, baik tepung maupun sereal. Gluten ini yang membuat adonan menjadi lengket, kenyal, dan elastis. Adapun beberapa jenis makanan yang mengandung gluten antara lain sereal, kue, wafer, roti, mi, pasta, saus, bumbu salad hingga kecap. 

Baca juga: Kenali Hidangan Lebaran Tinggi Gluten

Iklan
Scroll Untuk Melanjutkan

Orang-orang yang disarankan menjalani diet ini, menurut Ludvigsson, hanya orang yang menderita penyakit coeliac. Sebab, konsumsi gluten dapat menyebabkan peradangan dan gangguan metabolisme bagi mereka didiagnosis dengan penyakit tersebut. Diet ini juga dianjurkan bagi orang-orang yang menderita alergi gluten.

Bagi mereka yang tidak sensitif terhadap gluten, diet ini harus dihindari karena akan menyingkirkan berbagai manfaat dari makanan yang mengandung gluten. Beberapa penelitian menunjukkan makanan yang kaya gandum terbukti mengurangi risiko kardiovaskular, dan melindungi diri dari diabetes tipe 2.

KAROLINSKA INSTITUTET

Iklan

Berita Selanjutnya



Rekomendasi Artikel

Konten sponsor pada widget ini merupakan konten yang dibuat dan ditampilkan pihak ketiga, bukan redaksi Tempo. Tidak ada aktivitas jurnalistik dalam pembuatan konten ini.

 

Video Pilihan


Kandungan Plastik dalam Makanan dan Minuman: Dampak Kesehatan dan Cara Kurangi Konsumsi Mikroplastik

4 jam lalu

Kandungan mikroplastik dari hasil penelitian atas tiga merek air mineral dalam kemasan saat diteliti di laboratorium FMIPA-Universitas Indonesia, Depok, Rabu (14/3). (foto: TEMPO/ Gunawan Wicaksono)
Kandungan Plastik dalam Makanan dan Minuman: Dampak Kesehatan dan Cara Kurangi Konsumsi Mikroplastik

Penelitian menunjukkan bahwa hampir semua makanan kita mengandung mikroplastik, dalam bentuk apa saja? Apa bahaya bagi kesehatan?


BPS: Impor Beras pada Maret 2024 Melonjak 29 Persen

3 hari lalu

Buruh pelabuhan membongkar beras impor asal Thailand dari kapal kargo di Pelabuhan Boom Baru, Palembang, Sumatera Selatan, Jumat 1 Maret 2024. Perum Bulog Kantor Wilayah Sumatera Selatan-Bangka Belitung mendapatkan pasokan beras impor sebanyak 42.000 ton beras dari Thailand, Vietnam, Myanmar yang akan didistribusikan ke dua provinsi yaitu Sumatera Selatan dan Kepulauan Bangka Belitung sebagai cadangan beras pemerintah untuk menjamin ketersediaan dan stabilitas harga.  ANTARA FOTO/Nova Wahyudi
BPS: Impor Beras pada Maret 2024 Melonjak 29 Persen

Badan Pusat Statistik atau BPS mengungkapkan terjadi lonjakan impor serealia pada Maret 2024. BPS mencatat impor beras naik 2,29 persen. Sedangkan impor gandum naik 24,54 persen.


Pola Makan yang Perlu Diperhatikan Pasien Parkinson

6 hari lalu

Ilustrasi makanan sehat. (Canva)
Pola Makan yang Perlu Diperhatikan Pasien Parkinson

Sejumlah hal perlu diperhatikan dalam pola makan penderita Parkinson, seperti pembuatan rencana makan. Berikut yang perlu dilakukan.


Penelitian Sebut Diet Ini Bisa Turunkan Risiko Gagal Jantung

9 hari lalu

Ilustrasi wanita diet. Freepik.com/Schantalao
Penelitian Sebut Diet Ini Bisa Turunkan Risiko Gagal Jantung

Diet sayur dan rendah gula, yang dikenal sebagai diet EAT-Lancet, membantu mengurangi risiko gagal jantung. Bagaimana hubungannya?


7 Tips Ajak Anak Pola Makan Sehat

12 hari lalu

Ilustrasi makanan sehat. (Canva)
7 Tips Ajak Anak Pola Makan Sehat

Kebiasaan makan yang buruk dapat berdampak negatif pada kesehatan anak. Simak 5 tips anak ajak pola makan sehat


Tips Aman Konsumsi Makanan buat Penderita Diabetes saat Lebaran

26 hari lalu

Ilustrasi diabetes. Freepik.com
Tips Aman Konsumsi Makanan buat Penderita Diabetes saat Lebaran

Ahli gizi dari RSUPN Dr. Cipto Mangunkusumo membagikan kiat konsumsi makanan yang aman bagi pengidap diabetes saat hari raya lebaran.


Bagus untuk Kesehatan Jantung, Apa Saja Manfaat Alpukat

29 hari lalu

Ilustrasi alpukat (Pixabay.com)
Bagus untuk Kesehatan Jantung, Apa Saja Manfaat Alpukat

Alpukat dikenal karena sifat anti-inflamasi dan baik untuk kesehatan jantung. Apa lagi manfaat alpukat yang perlu Anda ketahui?


8 Menu Sahur Sehat untuk Ibu Hamil yang Baik untuk Janin

34 hari lalu

Ada beberapa menu sahur sehat untuk ibu hamil yang bagus untuk janin. Menu ini kaya akan protein dan serat, serta kandungan nutrisi penting lainnya. Foto: Canva
8 Menu Sahur Sehat untuk Ibu Hamil yang Baik untuk Janin

Ada beberapa menu sahur sehat untuk ibu hamil yang bagus untuk janin. Menu ini kaya akan protein dan serat, serta kandungan nutrisi penting lainnya.


Saran Pakar Gizi untuk Lengkapi MPASI dengan Aneka Nutrisi Telur

34 hari lalu

Ilustrasi telur. Sumber: iStock/foxnews.com
Saran Pakar Gizi untuk Lengkapi MPASI dengan Aneka Nutrisi Telur

Telur merupakan sumber protein hewani yang serbaguna untuk memenuhi kebutuhan gizi anak saat diolah menjadi MPASI.


Bisa Kenyang Lama, Ini 10 Camilan Sehat Cocok untuk Sahur

38 hari lalu

Ilustrasi yoghurt, granola, dan raspberry. Foto: Unsplash/Alisha Hieb
Bisa Kenyang Lama, Ini 10 Camilan Sehat Cocok untuk Sahur

Berikut 10 camilan sehat dan lezat untuk waktu sahur.