Lupa Kata Sandi? Klik di Sini

atau Masuk melalui

Belum Memiliki Akun Daftar di Sini


atau Daftar melalui

Sudah Memiliki Akun Masuk di Sini

Konfirmasi Email

Kami telah mengirimkan link aktivasi melalui email ke rudihamdani@gmail.com.

Klik link aktivasi dan dapatkan akses membaca 2 artikel gratis non Laput di koran dan Majalah Tempo

Jika Anda tidak menerima email,
Kirimkan Lagi Sekarang

Gisella Anastasia Gugat Cerai Suami, Netizen: Keluarga Idaman

Reporter

Editor

Yunia Pratiwi

Gisella Anastasia bersama suami, Gading Marten, dan putrinya Gempita Nora Marten. Instagram.com/@gise_la
Gisella Anastasia bersama suami, Gading Marten, dan putrinya Gempita Nora Marten. Instagram.com/@gise_la
Iklan

TEMPO.CO, Jakarta - Gisella Anastasia dan Gading Marten dikenal sebagai pasangan yang serasi. Mereka kerap terlihat kompak dan harmonis. Pasangan yang menikah pada 14 September 2013 di Bali dikaruniai seorang anak, Gempita Nora Marten. Namun, diam-diam Gisella Anastasia menggungat cerai Gading Marten.

Baca juga: Heboh Gisella Anastasia, Sebab Istri Lebih Sering Gugat Cerai

Mengutip laman Tabloid Bintang, gugatan cerai itu didaftarkan pada 19 November 2018. Tidak diketahui apa penyebab rumah tangga Gisella Anastasia dan Gading Marten harus dipertaruhkan di meja pengadilan. Masalah perceraian ini tentu mengejutkan banyak pihak, tak terkecuali netizen. Di Instagram Gisella Anastasia misalnya, mereka ramai-ramai memberikan dukungan agar pasangan itu tidak bercerai.

Hal itu terlihat dalam unggahan foto Gisella Anastasia dan Gading Marten serta anak mereka Gempita Nora Marten. Ketiganya bergandengan tangan, dengan posisi Gempita di antara mereka. Keluarga ini tampak sedang mengikuti sebuah acara pernikahan seorang kerabat.

Iklan
Scroll Untuk Melanjutkan

Gisella Anastasia mengunggah serangkaian foto dari acara itu. Gading Marten terlihat mengenakan setelan jas rapi berwarna hitam. Ia terlihat anggun mengenakan dress putih dengan kerah off shoulder dan high heels, sedangkan Gempita tampak menggemaskan memakai gaun yang bagian bawahnya berbentuk rok tutu. “Pasukan pendamping Gempita,” tulis wanita yang berusia 28 tahun itu, dalam keterangan foto mereka bertiga yang diunggah pada 15 Oktober 2018.

Foto itu merupakan foto mereka bertiga yang terakhir kali diunggah di Instagram. Melihat unggahan itu, netizen pun memberikan dukungan positif agar mereka tidak bercerai dan mempertimbangkan sang anak, Gempita. “Keluarga idaman please jangan pisaah kasian gempi..,” tulis seorang netizen lain.

Jangan sampe pisaaahhhh mami gisela dan papi gading, kalian itu termasuk role model pasangan muda yang punya anak satu!!,” kata netizen lainnya. Tak sedikit yang ikut bersedih mendengar isu perceraian Gisella Anastasia dan Gading Marten, bahkan ikut memperhatikan tanda-tanda keretakan rumah tangga mereka dari unggahan itu.

Iklan




Rekomendasi Artikel

Konten sponsor pada widget ini merupakan konten yang dibuat dan ditampilkan pihak ketiga, bukan redaksi Tempo. Tidak ada aktivitas jurnalistik dalam pembuatan konten ini.




Video Pilihan


7 Cara Mencegah Perceraian dalam Rumah Tangga

2 hari lalu

Ilustrasi cerai. dailymail.co.uk
7 Cara Mencegah Perceraian dalam Rumah Tangga

Menjalani hubungan rumah tangga bukan hal yang mudah. Berikut cara mencegah perceraian.


7 Inspirasi Tatanan Rambut Pendek untuk Pernikahan

6 hari lalu

Ilustrasi rambut pendek. Freepik.com/lookstudio
7 Inspirasi Tatanan Rambut Pendek untuk Pernikahan

Jika berambut pendek cobalah gaya klasik dengan sanggul elegan atau sanggul rendah, atau beralihlah ke sesuatu yang sedikit lebih canggih


Enzy Storia Terima Mahar Emas 8 Gram, Begini Aturan Mahar Pernikahan dalam Islam

6 hari lalu

Enzy Storia menikah. Foto: Instagram Enzy Storia.
Enzy Storia Terima Mahar Emas 8 Gram, Begini Aturan Mahar Pernikahan dalam Islam

Enzy Storia menerima mahar emas 8 gram dari Maulana Kasetra. Begini aturan pemberian mahar pernikahan dalam Islam.


Tips agar Pernikahan Awet sampai Akhir Hayat

8 hari lalu

Ilustrasi Pernikahan/Alissha Bride
Tips agar Pernikahan Awet sampai Akhir Hayat

Berbagai masalah sering menjadi beban dalam pernikahan. Berikut tips dari terapis untuk membantu melewati masa-masa sulit pernikahan.


Enzy Storia Anggun Berkebaya Earth Tone saat Akad Nikah

8 hari lalu

Enzy Storia menikah dengan Maulana Kasetra di Jakarta, Sabtu, 20 Mei 2023. Instagram.com/@enzystoria
Enzy Storia Anggun Berkebaya Earth Tone saat Akad Nikah

Pernikahan Enzy Storia dan Maulana Kasetra berlangsung pada Sabtu, 20 Mei 2023


Pernikahan Tak Akan Bahagia bila Tipe Pasangan seperti Ini

9 hari lalu

Ilustrasi pasangan menikah. Shutterstock
Pernikahan Tak Akan Bahagia bila Tipe Pasangan seperti Ini

Berhati-hatilah bila memiliki tipe pasangan berikut karena bisa jadi pernikahan tak akan berakhir bahagia.


Tak Ada Pengumuman, Enzy Storia Kejutkan dengan Menikahi Kekasihnya, Dihadiri Keluarga Terdekat

9 hari lalu

Enzy Storia menikah. Foto: Instagram Enzy Storia.
Tak Ada Pengumuman, Enzy Storia Kejutkan dengan Menikahi Kekasihnya, Dihadiri Keluarga Terdekat

Enzy Storia mengunggah foto-foto pernikahannya dengan Maulana Kasetra atau Molen Kasetra yang berlangsung tadi pagi.


Viral Pernikahan Mewah Gus Musa dan Ning Nafisa, Penerus 2 Ponpes Besar di Jateng dan Jatim

23 hari lalu

Pondok pesantren Al-Fatah Temboro. Wikisantri.id
Viral Pernikahan Mewah Gus Musa dan Ning Nafisa, Penerus 2 Ponpes Besar di Jateng dan Jatim

Pernikahan mewah Gus Musa dan Ning Nafisa pada 5 Maret 2023 jadi viral di media sosiall. Keduanya penerus 2 ponpes besar di Jateng dan Jatim.


5 Fakta Kisah Perjalanan Asmara Tri Suaka dan Nabila Maharani

29 hari lalu

Tri Suaka dan Nabila Maharani. Foto: Instagram @m,.production.official.
5 Fakta Kisah Perjalanan Asmara Tri Suaka dan Nabila Maharani

Fakta menarik kisah asmara Tri Suaka dengan Nabila Mahari yang baru saja menikah pada 27 April 2023. Simak selengkapnya.


Valencia Tanoesoedibjo Anggun Pakai Dress Kebaya untuk Pernikahan Sipilnya dengan Kevin Sanjaya

43 hari lalu

Kevin Sanjaya dan Valencia Tanoesoedibjo menggelar pernikahan sipil di Park Hyatt Jakarta, Sabtu, 15 April 2023 (Instagram/@valenciatanoe)
Valencia Tanoesoedibjo Anggun Pakai Dress Kebaya untuk Pernikahan Sipilnya dengan Kevin Sanjaya

Kevin Sanjaya dan Valencia Tanoesoedibjo sebelumnya menggelar upacara pernikahan di Paris pada 23 Maret.