Lupa Kata Sandi? Klik di Sini

atau Masuk melalui

Belum Memiliki Akun Daftar di Sini


atau Daftar melalui

Sudah Memiliki Akun Masuk di Sini

Konfirmasi Email

Kami telah mengirimkan link aktivasi melalui email ke rudihamdani@gmail.com.

Klik link aktivasi dan dapatkan akses membaca 2 artikel gratis non Laput di koran dan Majalah Tempo

Jika Anda tidak menerima email,
Kirimkan Lagi Sekarang

Rinaldy Yunardi Bikin Mahkota Madonna di Met Gala Tanpa Panduan

Reporter

Editor

Rini Kustiani

image-gnews
Madonna, saat menghadiri acara pembukaan Heavenly Bodies: Fashion and the Catholic Imagination di The Metropolitan Museum of Art's Costume Institute di New York, 8 Mei 2018. REUTERS/Eduardo Munoz
Madonna, saat menghadiri acara pembukaan Heavenly Bodies: Fashion and the Catholic Imagination di The Metropolitan Museum of Art's Costume Institute di New York, 8 Mei 2018. REUTERS/Eduardo Munoz
Iklan

TEMPO.CO, Jakarta - Perancang Rinaldy Yunardi membuat sebuah aksesoris yang dipakai oleh penyanyi Madonna di acara Met Gala 2018. Aksesoris itu berupa mahkota lengkap dengan penutup kepala beserta simbol salib.

Baca juga:
Nicky Minaj Memakai Topeng Rancangan Rinaldy Yunardi
Katy Perry Pakai Sepatu Desainer Indonesia Rinaldy Yunardi

Rinaldy Yunardi menceritakan bagaimana cara dan dari mana dia mendapatkan inspirasi membuat aksesoris itu. "Awalnya aku mendapat kabar dari manajemen internasionalku, The Clique, ada permintaan dari Madonna untuk menghadiri acara Met Gala 2018. Tema kali ini adalah Heavenly Bodies," katanya.

Rinaldy Yunardi kemudian memikirkan bentuk aksesoris yang sesuai untuk tema tersebut. Tak ada panduan terkait busana, model rambut, atau permintaan khusus dari Madonna tentang aksesoris tersebut. "Waktu yang sangat singkat menjadi tantangan yang sangat sulit, juga tak ada penjelasan seperti moodboard. Aku tidak tahu rambut dia nanti seperti apa, gaunnya bagaimana, warnanya apa dan sebagainya," ucap Rinaldy.

Madonna berpose di pembukaan Met Gala 2018, di New York, 7 Mei 2018. Rinaldy A. Yunardi juga menuliskan kebahagiaannya saat rancangannya dikenakan Madonna lewat caption Instagram. AP/Charles Sykes

Dari tema Heavenly Bodies, yang terpikir oleh Rinaldy Yunardi adalah salib yang selaras dengan tema Met Gala kali ini. "Keperluan seperti apa juga tidak diberitahu. Maunya anting, kalung, atau hiasan kepala, atau apa?" ujarnya.

Artikel lainnya:
Sisi Keibuan Madonna dan Caranya Tanamkan Nilai pada Anak

Iklan
Scroll Untuk Melanjutkan

Dalam waktu singkat, Rinaldy Yunardi memutuskan membuat sebuah mahkota salib dan kalung rosario. "Aku harus berkarya untuk Madonna. Yang terlintas adalah mahkota karena Madonna adalah Queen of Pop, juga kalung dengan detail salib," kata dia. Pembuatan kedua aksesoris dibuat dalam tempo 4 hari.

Desainer aksesoris Rinaldy Yunardi. Instagram

Rinaldi Yunardi begitu gembira setelah melihat hasilnya. Terlebih aksesoris yang dia buat cocok dengan gaun, tema, dan keseluruhan penampilan Madonna di Met Gala 2018. "Bahagia dan merasa terhormat karyaku dikenakan seorang Queen of Pop karena aku mengaguminya. Aku ngefans berat sama Madonna," ucapnya.

Selain Madonna, sejumlah selebriti Hollywood yang pernah memakai karya Rinaldy Yunardi adalah Zoe Saldana, Mariah Carey, Kylie Jenner, Nicki Minaj, Katy Perry, dan Aaron Kwok.

TEEN

Iklan

Berita Selanjutnya



Rekomendasi Artikel

Konten sponsor pada widget ini merupakan konten yang dibuat dan ditampilkan pihak ketiga, bukan redaksi Tempo. Tidak ada aktivitas jurnalistik dalam pembuatan konten ini.

 

Video Pilihan


Tampil Menarik Itu Menyakitkan, Ternyata Penyebabnya Pakaian

1 hari lalu

Ilustrasi wanita mengenakan celana jeans ketat. AP/Alastair Grant
Tampil Menarik Itu Menyakitkan, Ternyata Penyebabnya Pakaian

Dalam beberapa kasus ingin tampil menarik dengan pakaian tertentu tapi justru berdampak pada kesehatan. Berikut penyebabnya.


Tampil Kasual dengan Baju Flanel

7 hari lalu

Tampil Kasual dengan Baju Flanel

Baju flanel dapat dibeli baik di toko fisik ataupun toko online seperti Shopee


Gaya Fesyen Boho Chic Jika Memenuhi 3 Aspek Ini

15 hari lalu

Seorang gadis dengan blus ala boho chic menghadiri Coachella Valley Music & Arts Festival 2016, di Indio, California.  Matt Cowan/Getty Images for Coachella
Gaya Fesyen Boho Chic Jika Memenuhi 3 Aspek Ini

Gaya Boho Chic pada dasarnya adalah gaya santai yang menggabungkan unsur-unsur hippie, nomaden, dan vintage. Begini lebih jelasnya.


Kolaborasi Victoria Beckham dan Mango, Apa Koleksi Terbarunya?

20 hari lalu

Victoria Beckham. Instagram.com/@victoriabeckham
Kolaborasi Victoria Beckham dan Mango, Apa Koleksi Terbarunya?

Koleksi Victoria Beckham dan Mango yang terbaru dari rangkaian kolaborasi para penggemar street fashion


Profil Jared Leto, Musisi Rock yang akan Absen di Met Gala 2024

23 hari lalu

Jared Leto berpose dalam acara gala penggalangan dana tahunan yang diadakan untuk kepentingan Metropolitan Museum of Art's Costume Institute dengan tema tahun ini
Profil Jared Leto, Musisi Rock yang akan Absen di Met Gala 2024

Musisi rock 30 Seconds to Mars, Jared Leto akan melewatkan perayaan Met Gala 2024, karena band dia memulai tur Eropa


Sejarah Peci Ratusan Tahun Lalu, Disebar Pedagang Hingga Populer Jadi Busana Lebaran

24 hari lalu

Terdakwa kasus pencemaran nama baik, Ahmad Dhani mengenakan peci hitam saat menjalani sidang lanjutan di PN Surabaya, Selasa, 12 Februari 2019. Saat ini Dhani sedang menjalani sidang atas kasus yang terjadi di Surabaya. ANTARA/HO/Ali Masduki
Sejarah Peci Ratusan Tahun Lalu, Disebar Pedagang Hingga Populer Jadi Busana Lebaran

Peci yang identik dengan busana lebaran telah dikenal masyarakat sejak ratusan tahun lalu.


Ramadan, Komunitas di Yogyakarta Edukasi Pecinta Fashion Rintis Karya Pemikat Wisatawan

35 hari lalu

Pegiat industri fashion di Yogyakarta mengikuti event  Ramadhan Runway 2024 yang digagas Indonesia Fashion Chamber di Yogyakarta 15-24 Maret 2024. Tempo/Pribadi Wicaksono
Ramadan, Komunitas di Yogyakarta Edukasi Pecinta Fashion Rintis Karya Pemikat Wisatawan

Komunitas Indonesia Fashion Chamber (IFC) Yogyakarta meyakini, besarnya pasar wisatawan di Yogyakarta menjadi anugerah tersendiri untuk terus menghidupkan ekonomi kreatif di Kota Gudeg.


Tiga Tips Gaya Berpakaian untuk Jurnalis ala Didiet Maulana

53 hari lalu

Desainer, pengusaha, dan direktur kreatif IKAT Indonesia, Didiet Maulana/Foto: Doc. Pribadi
Tiga Tips Gaya Berpakaian untuk Jurnalis ala Didiet Maulana

Didiet Maulana, Direktur Kreatif Ikat Indonesia memberikan tips padupadankan gaya berpakaian ala jurnalis.


Madonna Jatuh di Panggung karena Penari yang Membawanya Tergelincir, Tetap Slay

21 Februari 2024

Madonna terjatuh di panggung. pagesix.com
Madonna Jatuh di Panggung karena Penari yang Membawanya Tergelincir, Tetap Slay

Meski terjatuh di panggung, Madonna tetap melanjutkan nyanyiannya dan tertawa.


IDFES2024: Revolusi Fashion Lokal

6 Februari 2024

Revolusi Fashion Lokal dalam Indonesia Fashion Ecosystem Summit  (IDFES 2024)
IDFES2024: Revolusi Fashion Lokal

IDFES 2024 yang pertama di Indonesia ini bertema "Revolusi Fashion Lokal" yang akan menjadi creative hub untuk mendorong inspirasi.