Lupa Kata Sandi? Klik di Sini

atau Masuk melalui

Belum Memiliki Akun Daftar di Sini


atau Daftar melalui

Sudah Memiliki Akun Masuk di Sini

Konfirmasi Email

Kami telah mengirimkan link aktivasi melalui email ke rudihamdani@gmail.com.

Klik link aktivasi dan dapatkan akses membaca 2 artikel gratis non Laput di koran dan Majalah Tempo

Jika Anda tidak menerima email,
Kirimkan Lagi Sekarang

Ajang Miss Universe 2018 Diwarnai Bullying

Reporter

Editor

Rini Kustiani

image-gnews
Miss Amerika Sarah Rose Summers di ajang Miss Universe 2018. Instagram sarahrosesummers
Miss Amerika Sarah Rose Summers di ajang Miss Universe 2018. Instagram sarahrosesummers
Iklan

TEMPO.CO, Jakarta - Kontes kecantikan Miss Universe 2018 diwarnai perisakan oleh sesama kontestan. Miss Amerika Sarah Rose Summers, Miss Kolombia Valeria Morales, dan Miss Australia Francesca Hung diketahuimengejek kemampuan bahasa Inggris Miss Vietnam H’Hen Nie dan Miss Kamboja Rern Sinat.

Mengutip laman People, bullying itu diketahui setelah Summers, Morales, dan Hung membicarakan respons dari Nie dan Sinat setelah berbincang-bincang. Mereka membicarakan dua kontestan itu dan percakapan tersebut diunggah ke Instagram Stories Morales.

Awalnya Summers menceritakan saat dia berbincang dengan Miss Vietnam H'Hen Nie. "Dia itu manis sekali dan berpura-pura memahami apa yang saya bicarakan. Dan setelah percakapan panjang lebar lalu kamu menanyakan sesuatu kepadanya, dia akan tersenyum manis, mengangguk, dan pergi meninggalkanmu," kata Summers sembari menirukan senyum dan anggukan Nie.

Miss Kolombia Valeria Morales di ajang Miss Universe 2018. Instagram valeriamoralesd

Morales lantas meminta Summers mengulangi respons Nie ketika diberi pertanyaan. Tanpa ragu, kontestan asal Amerika itu memberikan senyum dan anggukan lalu memalingkan kepalanya. Mereka bertiga lantas tertawa.

Miss Australia Francesca Hung di ajang Miss Universe 2018. Instagram francesca.hung

Summers juga menceritakan bagaimana Miss Kamboja, Rern Sinat tidak berbicara dalam bahasa Inggris. "Kamu bisa bayangkan itu? Francesca bilang ini akan membuat dia seperti terisolasi. Saya setuju dengan pendapat itu," ucap Summers.

Iklan
Scroll Untuk Melanjutkan

Setelah video tersebut viral, Summers meminta maaf di Instagram. Dia menyatakan Miss Universe adalah kesempatan untuk belajar dan mengenal budaya, pengalaman, serta latar belakang setiap peserta yang berbeda.

Miss Vietnam H’Hen Nie di ajang Miss Universe 2018. Instagram

"Saya mengagumi keberanian saudari-saudari saya di sini. Saya sadar mungkin ada ucapan saya dianggap tidak menghormati, dan saya minta maaf untuk itu. Saya tidak bermaksud menyakiti siapapun," tulis Summers. "Saya bersyukur atas kesempatan untuk berbicara dengan Miss Kamboja Rern Sinat dan Miss Vietnam H'Hen Nie."

Miss Kamboja Rern Sinat di ajang Miss Universe 2018. Instagram

Ajang Miss Universe 2018 dilaksanakan di Thailand. Final kontes kecantikan ini berlangsung pada Minggu, 16 Desember 2018.

Baca: Okenya Kostum Nasional Sonia Fergina Citra di Miss Universe 2018

Iklan



Rekomendasi Artikel

Konten sponsor pada widget ini merupakan konten yang dibuat dan ditampilkan pihak ketiga, bukan redaksi Tempo. Tidak ada aktivitas jurnalistik dalam pembuatan konten ini.

 

Video Pilihan


Manfaat CO2 Carboxy Therapy, Mencerahkan Kulit Hingga Tingkatkan Elastisitas

42 hari lalu

Ilustrasi Carboxy Therapy/ Pyfasthetic
Manfaat CO2 Carboxy Therapy, Mencerahkan Kulit Hingga Tingkatkan Elastisitas

CO2 Carboxy Therapy adalah prosedur dermatologis non-invasive pertama di Indonesia. Apa saja manfaatnya?


KemenKopUKM Dorong X Beauty Jadi Agregator Pengembangan UMKM Kecantikan

50 hari lalu

KemenKopUKM Dorong X Beauty Jadi Agregator Pengembangan UMKM Kecantikan

Kementerian Koperasi dan UKM (KemenKopUKM) menyatakan produk UMKM di bidang kecantikan sangat prospektif dan berpotensi dapat terus berkembang dengan pesat.


Jangan Sembarang Pilih Dokter Bedah Plastik, Ini Saran Pakar

22 Mei 2024

Ilustrasi bedah plastik. nypost.com
Jangan Sembarang Pilih Dokter Bedah Plastik, Ini Saran Pakar

Bedah plastik bukan hanya tentang mengubah penampilan tetapi juga dapat membantu mengatasi berbagai masalah kesehatan dan pilih tenaga yang kompeten.


BeautyFest Asia 2024 Hadir Mengusung Tema 'Sheroes'

27 April 2024

Suasana Beautyfest Asia
BeautyFest Asia 2024 Hadir Mengusung Tema 'Sheroes'

BeautyFest Asia 2024 akan dilaksanakan di 5 kota di Indonesia, yaitu Jakarta, Yogyakarta, Bandung, Medan, dan Surabaya.


Mooryati Soedibyo Berpulang di Usia 96 Tahun, Modal Rp 25 Ribu Mulai Bangun Mustika Ratu

24 April 2024

Mooryati Soedibyo. TEMPO/Tony Hartawan
Mooryati Soedibyo Berpulang di Usia 96 Tahun, Modal Rp 25 Ribu Mulai Bangun Mustika Ratu

Pendiri Mustika Ratu Mooryati Soedibyo wafat. Berikut kisah jatuh bangunnya membangun usaha kecantikan Mustika Ratu, modal awal Rp 25 ribu.


Profil Rumy Alqahtani, Wakil Arab Saudi di Miss Universe untuk Pertama Kalinya

1 April 2024

Perwakilan Miss Universe Pertama dari Arab Saudi, Rumy Alqahtani/Foto: Instagram/Rumy Alqahtani
Profil Rumy Alqahtani, Wakil Arab Saudi di Miss Universe untuk Pertama Kalinya

Profil Rumy Alqahtani, veteran berbagai ratu kecantikan yang akan mewakili Arab Saudi untuk pertama kalinya mengikuti Miss Universe.


Top 3 Dunia: 8 Musibah Jembatan Ambruk Paling Mematikan di Dunia

30 Maret 2024

Bagian dari jembatan Francis Scott Key yang runtuh setelah ditabrak kapal kontainer Dali di Baltimore, Maryland, AS, 26 Maret 2024. Insiden ini menyebabkan sebagian besar Jembatan Francis Scott Key runtuh yang menyebabkan beberapa kendaraan yang melintasi terperosok ke Sungai Patapsco. U.S. Army Corps of Engineers/Handout via REUTERS
Top 3 Dunia: 8 Musibah Jembatan Ambruk Paling Mematikan di Dunia

Top 3 Dunia, Jembatan Francis Scott Key di Baltimore yang ambuk, mengingatkan pada kejadian serupa di negara lain yang juga gugurnya korban jiwa.


Ini 7 Reformasi Arab Saudi, termasuk Mengirim Wakil Miss Universe untuk Pertama Kali

29 Maret 2024

Perwakilan Miss Universe Pertama dari Arab Saudi, Rumy Alqahtani/Foto: Instagram/Rumy Alqahtani
Ini 7 Reformasi Arab Saudi, termasuk Mengirim Wakil Miss Universe untuk Pertama Kali

Sejak di bawah kepemimpinan Putra Mahkota Pangeran Mohammed bin Salman (MbS), Arab Saudi banyak melakukan reformasi yang mencengangkan dunia.


Profil Krystyna Pyszkov Pemenang Miss World 2024 Asal Republik Ceko

12 Maret 2024

Picture Courtesy - Krystyna Pyszkova's Instagram
Profil Krystyna Pyszkov Pemenang Miss World 2024 Asal Republik Ceko

Krystyna Pyszkova sebelumnya adalah pemenang kontestasi Miss Europe yang dinobatkan menjadi Miss World 2024.


Sekilas tentang Anita Roddick dan The Body Shop yang Dikabarkan Bangkut

12 Maret 2024

Suasana pengunjung belanja di stan The Body Shop dalam Jakarta X Beauty 2023 part 2 di Jakarta Convention Center (JCC), Jakarta Pusat, Kamis, 14 Desember 2023. Foto: CANTIKA/Silvy Riana Putri
Sekilas tentang Anita Roddick dan The Body Shop yang Dikabarkan Bangkut

Didirikan Dame Anita Roodick pada 1976, The Body Shop dimulai dengan keyakinan sesuatu revolusioner, bisnis menjadi kekuatan untuk kebaikan.