Lupa Kata Sandi? Klik di Sini

atau Masuk melalui

Belum Memiliki Akun Daftar di Sini


atau Daftar melalui

Sudah Memiliki Akun Masuk di Sini

Konfirmasi Email

Kami telah mengirimkan link aktivasi melalui email ke rudihamdani@gmail.com.

Klik link aktivasi dan dapatkan akses membaca 2 artikel gratis non Laput di koran dan Majalah Tempo

Jika Anda tidak menerima email,
Kirimkan Lagi Sekarang

Gegar Otak Bukan Gangguan Sepele, Waspadai Dampaknya Nanti

image-gnews
Foto: livescience.com
Foto: livescience.com
Iklan

TEMPO.COKanada - Jangan anggap enteng gegar otak. Hasil penelitian di Toronto, Kanada, menunjukkan mereka yang pernah mengalami gegar otak akan merasakan dampaknya dalam beberapa tahun kemudian.

Penelitian ini melibatkan 43 pelajar yang juga olahragawan, 22 di antaranya dengan sejarah gegar otak. Hasilnya, mereka yang pernah mengalami gegar otak menunjukkan ada perubahan pada ukuran otak dan pembuluh darah.

Perubahan itu terlihat beberapa tahun setelah para pelajar itu didiagnosis menderita gegar otak. Atlet yang tak punya sejarah gegar otak tidak mengalami perubahan seperti itu.

Hasil pemindaian terhadap otak menunjukkan, pada olahragawan yang pernah mengalami gegar otak, volume otak mereka mengecil hingga 10-20 persen di bagian frontal lobe, di mana pengambilan keputusan, penyelesaian masalah, dan kemampuan berbicara diolah.

Mengerutnya otak itu diikuti gejala seperti masalah emosional, sulit berkomunikasi, dan kesulitan saat berjalan dan berpikir. Begitu menurut National Institute of Health’s Alzheimer’s Disease Education and Referral Center. Namun pengecilan volume otak itu tak sampai menyebabkan alzheimer.

Iklan
Scroll Untuk Melanjutkan

“Gegar otak dalam olahraga masih dianggap sebagai cedera jangka pendek. Namun hasil penelitian ini menunjukkan perubahan ukuran otak bisa berdampak pada kesehatan di masa mendatang, termasuk risiko cedera kambuh, depresi, dan masalah kognitif,” tutur Nathan Churchill, anggota tim peneliti, kepada Fox News.

Para peneliti juga mempelajari berkurangnya aliran darah ke frontal lobe, yang biasanya dikaitkan dengan masa pemulihan yang lebih lama pada cedera otak yang diderita pasien gegar otak. Hasil penelitian ini diharapkan tidak membuat para atlet kampus enggan bertanding karena takut mengalami cedera kepala. Justru para atlet itu diharapkan lebih paham cara menangani gegar otak.

PIPIT

Baca juga:
Raisa Ungkap Masalah Kulitnya
Hati-hati Penularan Virus Zika Melalui Hubungan Intim
Lupakan Diet, Ingin Tetap Langsing maka Menikahlah

Iklan

Berita Selanjutnya



Rekomendasi Artikel

Konten sponsor pada widget ini merupakan konten yang dibuat dan ditampilkan pihak ketiga, bukan redaksi Tempo. Tidak ada aktivitas jurnalistik dalam pembuatan konten ini.

 

Video Pilihan


7 Manfaat Makan Buah Semangka bagi Kesehatan Tubuh

3 hari lalu

Ilustrasi Semangka
7 Manfaat Makan Buah Semangka bagi Kesehatan Tubuh

Semangka menjadi buah yang pas sebagai pilihan di bulan Ramadhan. Pada kondisi tubuh yang mengalami dehidrasi, buah ini menjaga kesehatan dan keseimbangan nutrisi.


Benarkah Kolesterol Tinggi Bisa Menimbulkan Rasa lelah?

5 hari lalu

Ilustrasi kolesterol. Shutterstock
Benarkah Kolesterol Tinggi Bisa Menimbulkan Rasa lelah?

Tingginya tingkat kolesterol biasanya dibarengi dengan gejala yang meningkatkan risiko penyakit jantung, stroke, dan masalah kesehatan lainnya.


Kanada Membekukan Izin Ekspor Senjata Baru ke Israel

8 hari lalu

Demonstran pro-Palestina berbaris untuk menyerukan gencatan senjata di Gaza, di tengah konflik yang sedang berlangsung antara Israel dan kelompok Islam Palestina Hamas, selama protes di Washington, AS, 2 Maret 2024. REUTERS/Bonnie Cash
Kanada Membekukan Izin Ekspor Senjata Baru ke Israel

Kanada menghentikan ekspor senjata baru ke Israel karena agresi militer yang dilakukan ke Gaza.


Ini 6 Negara yang Hentikan Penjualan Senjata kepada Israel

8 hari lalu

Presiden AS Joe Biden menyetujui rencana penjualan senjata berpemandu presisi senilai US$ 735 juta (Rp 10,4 triliun) ke Israel di tengah konflik yang kian memanas antara Palestina dan Israel. Joe Biden menjual bom pintar Joint Direct Attack Munition, atau JDAM, yang dibuat oleh Boeing senilai US dollar 735 juta atau sekitar Rp 10,4 triliun. ausairpower.net
Ini 6 Negara yang Hentikan Penjualan Senjata kepada Israel

Serangan militer brutal Israel di Gaza telah membuat banyak negara memutuskan untuk menghentikan penjualan senjata kepada negara Zionis itu.


5 Manfaat Minum Air Kelapa Hijau saat Berbuka Puasa

10 hari lalu

Ilustrasi kelapa muda (Pixabay.com)
5 Manfaat Minum Air Kelapa Hijau saat Berbuka Puasa

Tidak hanya segar, air kelapa hijau juga memiliki sejumlah manfaat yang signifikan bagi kesehatan tubuh.


6 Bahaya Konsumsi Santan secara Berlebihan

10 hari lalu

Ilustrasi santan kelapa. shutterstock.com
6 Bahaya Konsumsi Santan secara Berlebihan

Penting untuk menyadari bahwa santan juga memiliki sejumlah bahaya yang perlu diwaspadai, terutama jika dikonsumsi secara berlebihan.


Penelitian Menunjukkan: Banyak Penyakit yang Bisa Timbul karena Kurang Tidur

12 hari lalu

Ilustrasi tidur. Pixabay
Penelitian Menunjukkan: Banyak Penyakit yang Bisa Timbul karena Kurang Tidur

Kekurangan waktu tidur akan menyebabkan tubuh seseorang mengalami beberapa masalah. Apa saja?


5 Manfaat Mengurangi Konsumsi Gula bagi Tubuh

13 hari lalu

Ilustrasi gula di dalam wadah. Foto: Freepik.com
5 Manfaat Mengurangi Konsumsi Gula bagi Tubuh

Mengurangi konsumsi gula dapat memberikan dampak yang baik untuk tubuh. Apa saja?


Heboh Gerhana Matahari Total 8 April 2024, Bisakah Dilihat dari Indonesia?

14 hari lalu

Pengunjung memantau Gerhana Matahari Hibrida memakai kacamata pelindung di Taman Ismail Marzuki Jakarta, Kamis 20 April 2023. Gerhana Matahari Hibrida memiliki dua macam gerhana berbeda yaitu cincin dan total yang terjadi dalam satu waktu fenomena. TEMPO/MUHAMMAD FAHRUR ROZI.
Heboh Gerhana Matahari Total 8 April 2024, Bisakah Dilihat dari Indonesia?

Pada 8 April 2024, diprediksi akan terjadi gerhana matahari total. Apakah fenomena ini dapat disaksikan dari wilayah Indonesia?


Ketahui Suhu AC untuk Bayi yang Ideal Berdasarkan Usianya

16 hari lalu

Suhu AC untuk bayi perlu disesuaikan sesuai dengan usianya. Hal ini agar suhu tidak terlalu dingin atau panas. Berikut ini informasinya. Foto: Canva
Ketahui Suhu AC untuk Bayi yang Ideal Berdasarkan Usianya

Suhu AC untuk bayi perlu disesuaikan sesuai dengan usianya. Hal ini agar suhu tidak terlalu dingin atau panas. Berikut ini informasinya.