Lupa Kata Sandi? Klik di Sini

atau Masuk melalui

Belum Memiliki Akun Daftar di Sini


atau Daftar melalui

Sudah Memiliki Akun Masuk di Sini

Konfirmasi Email

Kami telah mengirimkan link aktivasi melalui email ke rudihamdani@gmail.com.

Klik link aktivasi dan dapatkan akses membaca 2 artikel gratis non Laput di koran dan Majalah Tempo

Jika Anda tidak menerima email,
Kirimkan Lagi Sekarang

6 Kesalahan Saat Berolahraga

image-gnews
Ilustrasi wanita berolahraga. shutterstock.com
Ilustrasi wanita berolahraga. shutterstock.com
Iklan

TEMPO.CO, Jakarta - Latihan fisik sangat baik untuk menjaga bentuk tubuh dan mengurangi risiko penyakit, seperti jantung, kanker, dan depresi. Latihan tersebut juga bisa meningkatkan energi, membuat pikiran lebih jernih, bahkan memperlambat proses penuaan.

Alhasil, makin banyak saja orang yang meluangkan waktu untuk berolahraga dan berlatih di pusat kebugaran. Sayangnya, tak semua orang melakukannya dengan benar.

Ada orang yang berlatih di atas treadmill yang berputar dengan kecepatan tinggi selama 30 sampai 50 menit. Latihan tersebut dipercaya bisa membakar kalori dan menurunkan berat badan. Tapi pada kenyataannya latihan seperti itu justru bisa membahayakan kesehatan.

"Kemungkinan ada saja orang yang berlatih fisik dengan cara yang salah dan sebenarnya bisa membuat kita sakit," kata Christopher Wahl, kepala bagian ilmu kedokteran olahraga bidang bedah ortopedik di  Universitas California di San Diego, AS, kepada Everyday Health.

Sebelum melakukan latihan kebugaran atau berolahraga, ada baiknya memperhatikan faktor-faktor berikut ini untuk mendapatkan efek yang lebih optimal dan menghindari risiko cedera.

1. Pemanasan dan peregangan
Lakukan pemanasan dan peregangan dengan tepat sebelum berolahraga, 10 menit sudah cukup.

2. Makan dan minum
Makan dan minum yang benar karena setelah bekerja keras "baterai" badan perlu diisi lagi. Kurang minum selama latihan dapat mengakibatkan dehidrasi, terutama bila berolahraga dalam cuaca panas atau di bawah terik matahari. Kekurangan cairan juga bisa menyebabkan kelelahan luar biasa dan kram otot.

Iklan
Scroll Untuk Melanjutkan

3. Pakaian
Gantilah pakaian bila sudah basah oleh keringat.

4. Variasi latihan
Jika ingin melakukan latihan kardio, ingatlah kalau lari bukanlah latihan terbaik. Variasi latihan lain tetap diperlukan.

5. Memaksakan diri
Terlalu memaksakan diri sampai di luar kemampuan.

6. Dengarkan musik
Mendengarkan musik saat berlatih memang baik karena membuat kita lebih rileks sehingga bisa berlari atau bersepeda lebih jauh tanpa terasa. Tapi suara musik yang terlalu keras, terutama melalui headphone bisa merusak pendengaran.

PIPIT

Berita terpopuler lainnya:

Mamah Dedeh Semprot Yusril: Pret, Enggak Percaya Gua!
Tamara Bleszynski Bertemu Penjambaknya, Inilah yang Terjadi
Cara Unik Agar Make-Up Makin Kinclong

Iklan

Berita Selanjutnya



Rekomendasi Artikel

Konten sponsor pada widget ini merupakan konten yang dibuat dan ditampilkan pihak ketiga, bukan redaksi Tempo. Tidak ada aktivitas jurnalistik dalam pembuatan konten ini.

 

Video Pilihan


7 Manfaat Makan Buah Semangka bagi Kesehatan Tubuh

2 hari lalu

Ilustrasi Semangka
7 Manfaat Makan Buah Semangka bagi Kesehatan Tubuh

Semangka menjadi buah yang pas sebagai pilihan di bulan Ramadhan. Pada kondisi tubuh yang mengalami dehidrasi, buah ini menjaga kesehatan dan keseimbangan nutrisi.


Benarkah Kolesterol Tinggi Bisa Menimbulkan Rasa lelah?

4 hari lalu

Ilustrasi kolesterol. Shutterstock
Benarkah Kolesterol Tinggi Bisa Menimbulkan Rasa lelah?

Tingginya tingkat kolesterol biasanya dibarengi dengan gejala yang meningkatkan risiko penyakit jantung, stroke, dan masalah kesehatan lainnya.


5 Manfaat Minum Air Kelapa Hijau saat Berbuka Puasa

9 hari lalu

Ilustrasi kelapa muda (Pixabay.com)
5 Manfaat Minum Air Kelapa Hijau saat Berbuka Puasa

Tidak hanya segar, air kelapa hijau juga memiliki sejumlah manfaat yang signifikan bagi kesehatan tubuh.


6 Bahaya Konsumsi Santan secara Berlebihan

9 hari lalu

Ilustrasi santan kelapa. shutterstock.com
6 Bahaya Konsumsi Santan secara Berlebihan

Penting untuk menyadari bahwa santan juga memiliki sejumlah bahaya yang perlu diwaspadai, terutama jika dikonsumsi secara berlebihan.


Penelitian Menunjukkan: Banyak Penyakit yang Bisa Timbul karena Kurang Tidur

11 hari lalu

Ilustrasi tidur. Pixabay
Penelitian Menunjukkan: Banyak Penyakit yang Bisa Timbul karena Kurang Tidur

Kekurangan waktu tidur akan menyebabkan tubuh seseorang mengalami beberapa masalah. Apa saja?


5 Manfaat Mengurangi Konsumsi Gula bagi Tubuh

12 hari lalu

Ilustrasi gula di dalam wadah. Foto: Freepik.com
5 Manfaat Mengurangi Konsumsi Gula bagi Tubuh

Mengurangi konsumsi gula dapat memberikan dampak yang baik untuk tubuh. Apa saja?


Ketahui Suhu AC untuk Bayi yang Ideal Berdasarkan Usianya

15 hari lalu

Suhu AC untuk bayi perlu disesuaikan sesuai dengan usianya. Hal ini agar suhu tidak terlalu dingin atau panas. Berikut ini informasinya. Foto: Canva
Ketahui Suhu AC untuk Bayi yang Ideal Berdasarkan Usianya

Suhu AC untuk bayi perlu disesuaikan sesuai dengan usianya. Hal ini agar suhu tidak terlalu dingin atau panas. Berikut ini informasinya.


5 Manfaat Makan Pepaya

15 hari lalu

Ilustrasi buah pepaya. Unsplash.com/Pranjall Kumar
5 Manfaat Makan Pepaya

Pepaya mengandung berbagai nutrisi dan bermanfaat bagi kesehatan. Apa saja?


Bolehkah Makan Gorengan Saat Berbuka Puasa? Ini Penjelasannya

16 hari lalu

Bolehkah makan gorengan saat berbuka puasa? Jawabannya adalah boleh, namun tetap mempertimbangkan asupannya. Ini penjelasan lengkapnya. Foto: Canva
Bolehkah Makan Gorengan Saat Berbuka Puasa? Ini Penjelasannya

Bolehkah makan gorengan saat berbuka puasa? Jawabannya adalah boleh, namun tetap mempertimbangkan asupannya. Ini penjelasan lengkapnya.


Benarkah Olahraga Berlebihan Bisa Menyebabkan Disfungsi Ereksi?

20 hari lalu

ilustrasi olahraga treadmill (pixabay.com)
Benarkah Olahraga Berlebihan Bisa Menyebabkan Disfungsi Ereksi?

Meski dapat meningkatkan risiko kesehatan tertentu, namun olahraga berlebihan tidak menyebabkan impoten atau disfungsi ereksi (DE).