Lupa Kata Sandi? Klik di Sini

atau Masuk melalui

Belum Memiliki Akun Daftar di Sini


atau Daftar melalui

Sudah Memiliki Akun Masuk di Sini

Konfirmasi Email

Kami telah mengirimkan link aktivasi melalui email ke rudihamdani@gmail.com.

Klik link aktivasi dan dapatkan akses membaca 2 artikel gratis non Laput di koran dan Majalah Tempo

Jika Anda tidak menerima email,
Kirimkan Lagi Sekarang

Libur Lebaran Pakai Sepeda Motor, Cek Persiapanmu  

Editor

Rini Kustiani

image-gnews
Ilustrasi naik sepeda motor berboncengan. shutterstock.com
Ilustrasi naik sepeda motor berboncengan. shutterstock.com
Iklan

TEMPO.CO, Jakarta - Kamu yang hendak mengisi libur Lebaran dengan jalan-jalan atau kembali ke Ibu Kota menggunakan sepeda motor membutuhkan persiapan khusus. Cuaca panas, kondisi fisik, dan jalan menjadi tantangan tersendiri.

Terlalu banyak terpapar panas dan sinar ultraviolet bisa berdampak buruk bagi tubuh, terutama kulit. Udara panas yang berlebihan bisa membuat tubuh kesulitan menjaga tekanan darah.

Selain itu, udara yang panas dapat membuat dehidrasi dan menyebabkan suhu tubuh naik. Kondisi ini bisa menyebabkan kamu terkena sengatan panas yang disebut heat stroke. Heat stroke atau sengatan panas matahari sangat umum terjadi saat cuaca panas dan berpotensi merusak otak dan organ dalam, bahkan terkadang bisa berakibat kematian.

Heat stroke dapat menyebabkan gangguan pada sistem saraf pusat, kulit kering, denyut nadi cepat, dan berhentinya keringat. Dengan naiknya suhu, ada kemungkinan tubuh mengalami mual, pusing, kesulitan bernapas, hipertensi, detak jantung cepat, dan kejang. Jika kamu bepergian dalam kondisi panas, ikuti beberapa tip berikut ini untuk mencegah sengatan matahari, seperti dikutip Tempo dari Boldsky.

1. Tetap terhidrasi
Selain minum delapan gelas air putih per hari, kamu dapat menghidrasi tubuh dengan makanan tertentu. Asupan cairan seperti buttermilk dan air kelapa adalah pilihan yang baik untuk menjaga cairan tubuh.

Tomat adalah makanan ringan yang dapat menghidrasi. Kamu bisa memakannya sebagai camilan. Semua jenis buah beri juga bagus untuk menghidrasi tubuh. Sebab, rasberi, beri hitam, dan blueberry mengandung sekitar 85-86 persen air. Namun yang terbaik di antara kelompok itu adalah stroberi.

Mentimun termasuk salah satu sayuran yang secara alami memiliki kandungan air yang tinggi. Selain itu, ada semangka yang mengandung sumber potasium serta vitamin A dan C.

2. Pakai baju longgar
Semakin longgar pakaianmu saat bepergian, semakin baik bagi kulit untuk bernapas. Selalu pilih kain yang ringan dan hindari bahan yang tipis. Kain yang ringan tidak akan pernah melekat pada tubuh saat berkeringat. Pilih pakaian yang terbuat dari bahan katun.

3. Pakai baju warna terang
Warna gelap menyerap cahaya dan ini bisa membuatmu merasa jauh lebih panas. Sebaliknya, warna terang akan memantulkan cahaya dan membuatmu tetap sejuk.

Iklan
Scroll Untuk Melanjutkan

4. Perhatikan kondisi tubuh
Pastikan kondisi tubuh terus diperhatikan. Jika kamu mengalami pusing, mual, atau sulit bernapas, segera hentikan perjalanan dan beristirahat. Jangan memaksakan diri bepergian saat kondisi tubuh menurun.

5. Mandi air hangat
Mandi air hangat bagus jika ingin menurunkan suhu tubuh. Mandi air hangat bisa membilas kotoran atau debu dan sel kulit mati. Mandi air dingin sangat menyegarkan, terutama saat bepergian. Namun tubuhmu akan bereaksi buruk bila mandi air dingin karena bisa menaikkan suhu dalam tubuh.

6. Tutupi diri dari sinar ultraviolet
Kenakan topi, syal, atau jaket yang bisa melindungi kulit dari sinar ultraviolet. Ini bisa membantu agar tak terlalu banyak terpapar sinar matahari.

7. Jangan abaikan tabir surya
Tabir surya bisa menghalau sinar ultraviolet sinar matahari sekaligus mencegah kanker kulit. Orang dewasa disarankan memilih tabir surya tidak kurang dari SPF15, sementara anak-anak menggunakan tabir surya tidak kurang dari SPF30.

8.Hindari makanan pedas
Ketika melakukan perjalanan jauh, sebaiknya hindari makanan pedas karena hal itu bisa membuat tubuh terasa panas dan perut tak nyaman. Rasa pedas makanan biasanya berasal dari cabai atau bumbu rempah tertentu. Konsumsi makanan pedas selama perjalanan dapat menyebabkan ketidaknyamanan, bahkan bisa membahayakan.

9. Pakai kacamata hitam
Sinar matahari tidak baik untuk kulit dan mata. Karena itu, pakailah kacamata untuk menangkal sinar ultraviolet.

LUCIANA

Berita lainnya:
7-Eleven Tutup, Ada 5 Hal yang Bakal Bikin Kangen
Zat Kimia pada Shampo Bisa Membuat Bayi Lahir Cacat?

Gaya Parenting Asri Welas: Tak Ada Nangis Guling-guling di Mal

Iklan

Berita Selanjutnya



Rekomendasi Artikel

Konten sponsor pada widget ini merupakan konten yang dibuat dan ditampilkan pihak ketiga, bukan redaksi Tempo. Tidak ada aktivitas jurnalistik dalam pembuatan konten ini.

 

Video Pilihan


Tol Yogya-Solo Kembali Ditutup Pasca Libur Lebaran, Berapa Total Kendaraan yang Melintas ?

1 jam lalu

Sejumlah kendaraan melewati jalan tol fungsional Solo-Yogyakarta yang mulai dibuka untuk pemudik Lebaran 2024 mulai hari ini, Jumat, 5 April 2024. TEMPO/SEPTHIA RYANTHIE
Tol Yogya-Solo Kembali Ditutup Pasca Libur Lebaran, Berapa Total Kendaraan yang Melintas ?

Akses keluar yang menjadi favorit pengguna Jalan Tol Yogya-Solo adalah arah Ngawen sebanyak total 40.965 kendaraan.


Tiga Hari usai Libur Lebaran, Penumpang Harian Commuterline Sudah 954 Ribu Lebih

12 jam lalu

Sejumlah calon penumpang memasuki gerbong kereta rel listrik (KRL) Commuter Line Jabodetabek di Stasiun KA Tanah Abang, Jakarta, Rabu, 5 Januari 2022. Kondisi stasiun tersebut terpantau padat penumpang saat jam pulang kerja di tengah kembali ditetapkannya status Pemberlakuan Pembatasan Kegiatan Masyarakat (PPKM) level 2 di Jakarta oleh pemerintah. ANTARA/Aditya Pradana Putra
Tiga Hari usai Libur Lebaran, Penumpang Harian Commuterline Sudah 954 Ribu Lebih

Tiga hari kerja setelah libur panjang Lebaran, rata-rata pengguna Commuterline Jabodetabek mencapai 954.715 orang per hari.


126 Ribu Wisatawan Berkunjung ke Banyuwangi Selama Libur Lebaran

12 jam lalu

Pantai Pulau Merah Banyuwangi, Jawa Timur (TEMPO/Lourentius EP)
126 Ribu Wisatawan Berkunjung ke Banyuwangi Selama Libur Lebaran

Destinasi yang paling banyak dikunjungi di Banyuwangi selama libur Lebaran salah satunya Pantai Marina Boom


Segini Uang yang Dibelanjakan Wisatawan Lokal dan Asing Saat Periode Libur Lebaran di Yogyakarta

13 jam lalu

Wisatawan memadati kawasan Malioboro Yogyakarta, Jumat 12 April 2024. TEMPO/Pribadi Wicaksono
Segini Uang yang Dibelanjakan Wisatawan Lokal dan Asing Saat Periode Libur Lebaran di Yogyakarta

Pergerakan wisatawan baik domestik maupun mancanegara yang menyambangi Kota Yogyakarta selama 10 hari libur Lebaran, 5-15 April 2024 totalnya bekisar 277 ribu lebih wisatawan.


Pentingnya Cek Gula Darah dan Kolestereol Setelah LIbur Lebaran

17 jam lalu

Ilustrasi tes gula darah penderita diabetes (pixabay.com)
Pentingnya Cek Gula Darah dan Kolestereol Setelah LIbur Lebaran

Di hari raya, masyarakat cenderung mengonsumsi makanan yang kaya lemak dan gula, yang berdampak negatif kesehatan jantung. Maka perlu cek gula darah.


KAI Daop 1 Jakarta: 75 Ribu Kursi Kereta Masih Tersedia untuk Keberangkatan Pasca Libur Lebaran

22 jam lalu

Penumpang Kereta Api Menoreh dari Semarang saat tiba di Stasiun Pasar Senen, Jakarta, Sabtu, 13 April 2024. Arus Balik Lebaran 2024 sebanyak 46.474 penumpang tiba di Jakarta dengan rincian turun di Stasiun Pasar Senen 17.000 penumpang, Stasiun Gambir 15,500 penumpang, Bekasi 6.600 penumpang dan sisanya turun di beberapa stasiun Jakarta. Puncak arus balik lebaran 2024 sendiri diprediksi pada tanggal 13, 14, dan 15 April 2024. TEMPO/M Taufan Rengganis
KAI Daop 1 Jakarta: 75 Ribu Kursi Kereta Masih Tersedia untuk Keberangkatan Pasca Libur Lebaran

Total perjalanan selama masa angkutan lebaran periode 31 Maret hingga 21 April 2024 sebanyak 1.693 kereta api.


Daftar Tanggal Merah dan Cuti Bersama Usai Lebaran 2024

1 hari lalu

Ketahui daftar tanggal merah dan cuti bersama usai lebaran yang bisa digunakan untuk mempersiapkan liburan bersama keluarga. Foto: Canva
Daftar Tanggal Merah dan Cuti Bersama Usai Lebaran 2024

Ketahui daftar tanggal merah dan cuti bersama usai lebaran yang bisa digunakan untuk mempersiapkan liburan bersama keluarga.


Pasca Lebaran 2024 Tak Ada Salahnya Cek Kesehatan

1 hari lalu

Ilustrasi cek kesehatan (Pixabay,com)
Pasca Lebaran 2024 Tak Ada Salahnya Cek Kesehatan

Kenaikan berat badan seringkali diikuti dengan kenaikan kolesterol karena pola konsumsi yang berlebihan saat berlibur panjang dan menu Lebaran 2024.


Selama Libur Lebaran, Ratusan Wisatawan di Malioboro Ditegur Petugas Karena Merokok Sembarangan

2 hari lalu

Malioboro Yogyakarta menjadi satu area yang dilalui garis imajiner Sumbu Filosofis. (Dok. Pemkot Yogyakarta)
Selama Libur Lebaran, Ratusan Wisatawan di Malioboro Ditegur Petugas Karena Merokok Sembarangan

Wisatawan banyak yang belum mengetahui bahwa Malioboro termasuk kawasan tanpa rokok sejak 2018.


Kenali 3 Tipe Burnout dan Cara untuk Mengatasinya Masing-masing

2 hari lalu

Ilustrasi perempuan alami social burnout. Foto: Freepik.com/Jcomp
Kenali 3 Tipe Burnout dan Cara untuk Mengatasinya Masing-masing

Burnout memiliki jenis yang beragam, dan masing-masing memiliki cara yang berbeda untuk mengatasinya