Lupa Kata Sandi? Klik di Sini

atau Masuk melalui

Belum Memiliki Akun Daftar di Sini


atau Daftar melalui

Sudah Memiliki Akun Masuk di Sini

Konfirmasi Email

Kami telah mengirimkan link aktivasi melalui email ke rudihamdani@gmail.com.

Klik link aktivasi dan dapatkan akses membaca 2 artikel gratis non Laput di koran dan Majalah Tempo

Jika Anda tidak menerima email,
Kirimkan Lagi Sekarang

5 Pekerjaan yang Telah Menjadi Gaya Hidup  

image-gnews
Stand Up Comedian, Arie Kriting, tampil dalam panggung
Stand Up Comedian, Arie Kriting, tampil dalam panggung "Tujuh Hari Untuk Kemenangan Rakyat" di Teater Salihara, Jakarta, 19 Juli 2014. TEMPO/Nurdiansah
Iklan

TEMPO.CO, Jakarta - Ternyata pekerjaan bukan hanya cara untuk mencari nafkah, tapi juga gaya hidup. Pada awalnya, pekerjaan jenis ini dipandang biasa, bahkan hanya merupakan hobi.

Seiring perkembangan zaman, jenis pekerjaan ini justru diminati banyak orang, terutama pekerja usia muda, dan akhirnya menjadi tren dan gaya hidup. Banyak yang tertarik untuk menekuni jenis pekerjaan ini karena rasanya menyenangkan bekerja sambil bersenang-senang.

Sebelum memutuskan pekerjaan mana yang cocok, ada baiknya untuk mengetahui apa saja jenis pekerjaan yang juga bisa menjadi gaya hidup.

Fotografer
Pada mulanya, bidang pekerjaan merekam gambar dengan menggunakan kamera ini jarang diminati. Selain peralatan yang dibutuhkan cukup rumit, pekerjaan ini membutuhkan bakat seni sehingga hanya orang-orang yang memiliki bakat atau keahlian senilah yang dapat menggelutinya. Pada akhirnya, pekerjaan ini memiliki kecenderungan dekat dengan dunia glamor dan semakin diminati terutama kawula muda perkotaan.

Model
Pekerjaan yang bertujuan untuk mempromosikan suatu produk ini akhirnya menjadi profesi yang diminati banyak orang, baik laki-laki maupun perempuan. Tentu saja, profesi ini membutuhkan keahlian tersendiri dan menuntut penampilan fisik yang menarik karena sang peragawan atau peragawati harus dapat mewakili produk yang diiklankan. Jenis pekerjaan ini juga identik dengan gaya hidup yang gemerlap atau glamor dan diminati, terutama oleh para perempuan dewasa.
 
Komedian Spontan
Profesi ini biasanya cocok untuk orang yang berjiwa komedian dan memiliki pengetahuan luas. Selain punya keahlian untuk membuat orang tertawa, pelawak harus luwes dan pintar bicara. Kita bisa tertawa mendengarkan orang ini bicara, bahkan dapat melupakan persoalan.
Biasanya, bahan dari lelucon banyak bertemakan kekurangan diri sendiri atau orang lain.

Iklan
Scroll Untuk Melanjutkan

Ada juga lelucon tentang kebangsaan dan kebiasaan orang. Komedian yang cerdas biasanya juga pintar mengait-ngaitkan satu isu dengan kondisi terkini, juga mengritik sesuatu. Namun tidak mudah menjadi komedian. Tidak heran profesi yang satu ini hanya digeluti sedikit orang.

Disc Jockey
Disc jockey atau lebih dikenal DJ adalah profesi yang identik dengan dunia malam. Seorang DJ dituntut untuk kreatif memilih dan memainkan rekaman suara atau musik yang telah ada. Pekerjaan ini sangat digandrungi remaja-remaja perkotaan, kepiawaian seorang DJ dapat ditemui di klub-klub malam atau acara-acara musik.
 
Pramubar
Peramu minuman bisa ditemui di bar, pub, atau sejenisnya. Seorang pramubar memiliki keahlian meramu minuman yang berbeda. Seiring kemajuan zaman, pekerjaan ini dikreasikan menjadi atraksi yang memukau. Salah satunya juggling atau memainkan botol minuman dan memikat banyak pengunjung. Atraksi tersebut menjadi tren tersendiri di kalangan remaja perkotaan.

TABLOIDBINTANG

Artikel lain:
Awet Muda Berkat Minyak Almond
Penjelasan tentang Vaping Vs Rokok Konvensional
Lagi, Ilmuwan Ingatkan Kaitan Garam dan Kematian

Iklan

Berita Selanjutnya



Rekomendasi Artikel

Konten sponsor pada widget ini merupakan konten yang dibuat dan ditampilkan pihak ketiga, bukan redaksi Tempo. Tidak ada aktivitas jurnalistik dalam pembuatan konten ini.

 

Video Pilihan


5 Tips Cari Kerja di Perusahaan Keren Lewat LinkedIn

2 hari lalu

Ilustrasi wanita karier. Shutterstock.com
5 Tips Cari Kerja di Perusahaan Keren Lewat LinkedIn

Kebanyakan perusahaan memerlukan kombinasi hardskill dan softskill yang baik untuk berkarier di dunia kerja. Ini tips cari kerja lewat LinkedIn.


15 Perusahaan Terbaik untuk Kembangkan Karier Versi LinkedIn, Banyak di Sektor Keuangan

2 hari lalu

Ilustrasi wanita karier atau bekerja. shutterstock.com
15 Perusahaan Terbaik untuk Kembangkan Karier Versi LinkedIn, Banyak di Sektor Keuangan

Jaringan profesional LinkedIn merilis daftar Top Companies 2024 edisi ketiga untuk Indonesia.


Mengenal Kutu Loncat dalam Dunia Kerja dan Dampaknya pada Karier

16 Januari 2024

Kutu loncat adalah istilah yang diberikan pada seseorang yang suka berpindah pekerjaan dalam waktu singkat. Ini dampaknya untuk karier. Foto: Canva
Mengenal Kutu Loncat dalam Dunia Kerja dan Dampaknya pada Karier

Kutu loncat adalah istilah yang diberikan pada seseorang yang suka berpindah pekerjaan dalam waktu singkat. Ini dampaknya untuk karier.


Mengenal Quarter Life Crisis, Ciri-Ciri, dan Cara Menghadapinya

8 Januari 2024

Memasuki usia dewasa, seseorang seringkali mengalami quarter life crisis yang membuatnya jadi tak percaya diri. Apa itu quarter life crisis? Foto: Canva
Mengenal Quarter Life Crisis, Ciri-Ciri, dan Cara Menghadapinya

Memasuki usia dewasa, seseorang seringkali mengalami quarter life crisis yang membuatnya jadi tak percaya diri. Apa itu quarter life crisis?


Jauh dari Kontroversi, Lee Dong Wook Punya Mantra Khusus untuk Menjaga Kariernya

31 Desember 2023

Lee Dong Wook. Instagram.com/@leedonwook_official
Jauh dari Kontroversi, Lee Dong Wook Punya Mantra Khusus untuk Menjaga Kariernya

Baru-baru ini wawancara lama Lee Dong Wook viral. Dia mengungkapkan caranya mempertahankan karier 25 tahun di inudstri hiburan


Dekat dengan Dunia Digital, Sebaiknya Gen Z Miliki Keahlian Ini

8 Desember 2023

Marina Beauty Journey 2023 di Lombok, Bintang Marina/Marina
Dekat dengan Dunia Digital, Sebaiknya Gen Z Miliki Keahlian Ini

Pentingnya gen Z memiliki pola pikir yang peka serta kepedulian tinggi dalam kesehariannya.


Career Hallway 2.0 Membuka Pintu Rahasia Bagi Masa Depan Karier

11 November 2023

Career Hallway AIESEC di Universitas Sumatera Utara
Career Hallway 2.0 Membuka Pintu Rahasia Bagi Masa Depan Karier

Acara difokuskan pada berbagai tips dan trik merencanakan karier


Cara Bekerja di Jepang, Syarat, dan Perkiraan Biaya Hidupnya

30 Oktober 2023

Ilustrasi orang kerja di Jepang. Foto : LKPN
Cara Bekerja di Jepang, Syarat, dan Perkiraan Biaya Hidupnya

Jepang menjadi salah satu negara tujuan favorit para pekerja asal Indonesia. Apa saja syarat dan cara bekerja di sana serta berapa biaya hidupnya?


Rayakan 31 Tahun Pernikahan Michelle dan Barack Obama Saling Memuji

4 Oktober 2023

Barack Obama dan Michelle Obama. Instagram.com/@barackobama
Rayakan 31 Tahun Pernikahan Michelle dan Barack Obama Saling Memuji

Michelle Obama dan Barack Obama menikah pada 3 Oktober 1992


Pejabat Tinggi ASN Kini Bisa Mutasi Kurang dari 2 Tahun untuk Akselerasi Kinerja

27 September 2023

MenPAN RB Abdullah Azwar Anas (kanan) dan Menkumham Yasonna H. Laoly (kiri) saat mengikuti rapat kerja dengan Komisi II DPR RI di Kompleks Parlemen, Senayan, Jakarta, Selasa, 26 September 2023. Rapat tersebut beragendakan pengambilan keputusan tingkat I terkait Rancangan Undang-undang (RUU) nomor 5 tahun 2014 tentang Aparatur Sipil Negara. TEMPO/M Taufan Rengganis
Pejabat Tinggi ASN Kini Bisa Mutasi Kurang dari 2 Tahun untuk Akselerasi Kinerja

Menteri Abdullah Azwar Anas menerbitkan surat edaran tentang mutasi Pejabat Pimpinan Tinggi ASN yang menduduki jabatan meski belum sampai dua tahun.