Lupa Kata Sandi? Klik di Sini

atau Masuk melalui

Belum Memiliki Akun Daftar di Sini


atau Daftar melalui

Sudah Memiliki Akun Masuk di Sini

Konfirmasi Email

Kami telah mengirimkan link aktivasi melalui email ke [email protected].

Klik link aktivasi dan dapatkan akses membaca 2 artikel gratis non Laput di koran dan Majalah Tempo

Jika Anda tidak menerima email,
Kirimkan Lagi Sekarang

Cara Unik Memakai Deodoran  

Editor

Yunia Pratiwi

image-gnews
Ilustrasi wanita memakai deodorant. prozeny.cz
Ilustrasi wanita memakai deodorant. prozeny.cz
Iklan

TEMPO.CO, Jakarta - Jika Anda biasanya memakai deodoran ketika selesai mandi dan sebelum berpakaian. Anda sebaiknya mengganti kebiasaan ini. Deodoran dipakai pada malam hari sebelum tidur.

Hal ini karena zat antiperspirant yang bekerja menyumbat kelenjar keringat saat kulit lembap bekerja maksimal saat malam hari. Ketika malam hari kulit dalam keadaan sedikit kering dan kelenjar keringat kurang aktif, zat antiperspirant bisa bekerja lebih lama.

Selain pada bagian ketiak, apakah Anda tahu deodoran juga bisa dipakai pada daerah lain?

Pertama, Anda bisa memakai deodoran pada pipi, hidung, dan dahi atau setiap area yang cenderung berminyak. Formulanya akan menjaga kulit tetap kering dan mengontrol wajah dari minyak berlebih. Jenis deodoran yang mengandung garam mineral, bisa mengeringkan jerawat.

Iklan
Scroll Untuk Melanjutkan

Kedua, Anda bisa memakai deodoran pada bagian paha. Hal ini agar mencegah paha bergesekan, terutama ketika Anda sedang memakai rok pensil atau gaun yang ketat. Pemain film Amy Schumer menunjukkan cara ini dalam akun Instagram-nya. “Tidak ada gesekan,” tulisnya. Dia mengoleskan deodoran pada paha bagian dalam ketika memakai gaun.

Ketiga, Anda bisa memakai deodoran pada bagian kaki. Untuk mencegah kaki lecet saat memakai sepatu baru, oleskan deodoran pada bagian belakang hak, atau bagian mana saja pada kaki Anda. Deodoran bekerja seperti pembalut luka yang mencegah gesekan antara kulit dan bahan sepatu.

PUREWOW | NIA PRATIWI

Iklan



Rekomendasi Artikel

Konten sponsor pada widget ini merupakan konten yang dibuat dan ditampilkan pihak ketiga, bukan redaksi Tempo. Tidak ada aktivitas jurnalistik dalam pembuatan konten ini.

 

Video Pilihan


Sinopsis Film Horor Kemah Terlarang yang Tayang pada 10 Oktober 2024

24 detik lalu

Derby Romero. TEMPO/ Santirta M
Sinopsis Film Horor Kemah Terlarang yang Tayang pada 10 Oktober 2024

Film horor Kemah Terlarang: Kesurupan Massal dibintangi Callista Arum, Derby Romero


Menaker Ida Fauziyah Sebut Kumpulkan UMKM Bisa Lawan Sembilan Naga

7 menit lalu

Menteri Ketenagakerjaan sekaligus Wakil Ketua Umum Partai Kebangkitan Bangsa (PKB), Ida Fauziyah, usai salat Ied Hari Raya IdulAdha 1445 Hijriah di Masjid Istiqlal, Jakarta Pusat pada Senin, 17 Juni 2024. TEMPO/Desty Luthfiani.
Menaker Ida Fauziyah Sebut Kumpulkan UMKM Bisa Lawan Sembilan Naga

Menteri Tenaga Kerja Ida Fauziyah memuji kontribusi usaha mikro, kecil, dan menengah (UMKM) kepada Produk Domestik Bruto (PDB) Indonesia


5 Pakaian yang Harus Dihindari Saat Naik Pesawat

9 menit lalu

Seorang pramugari menata barang bawwan jamaah calon haji menaiki pesawat yang membawa ke Tanah Suci di Bandara Soekarno Hatta, Tangerang, Banten, Rabu 24 Mei 2023. Sebanyak 393 jamaah calon haji kloter pertama embarkasi Jakarta yang merupakan bagian dari 7.510 jamaah yang terbagi dalam 19 kloter dari delapan embarkasi diberangkatkan menuju Madinah, Arab Saudi pada 24 Mei 2023. ANTARA FOTO/Wahyu Putro A
5 Pakaian yang Harus Dihindari Saat Naik Pesawat

Ketahui beberapa pakaian yang harus dihindari saat naik pesawat. Hindari pakaian terlalu tebal dan terlalu ketat.


Menperin Dukung Pernyataan Bahlil Mengenai Pemanfaatan EBT untuk Smelter

20 menit lalu

Menteri Perindustrian Agus Gumiwang saat memberikan sambutan dalam acara Indonesia Halal Industry Awards (IHYA) 2024 di Indonesia Convention Exhibition (ICE) BSD Tangerang, Banten, Jumat, 26 September 2024. TEMPO/Oyuk Ivani Siagian
Menperin Dukung Pernyataan Bahlil Mengenai Pemanfaatan EBT untuk Smelter

Menperin Agus Gumiwang mendukung dorongan Menteri ESDM Bahlil Lahadalia untuk mendorong smelter menggunakan energi baru terbarukan.


2,6 Juta Pelaku UMKM Dapatkan KUR BRI Sepanjang 2024

22 menit lalu

Pedagang melayani pembelian sayuran disalah satu pasar tradisional. BRI menyalurkan KUR sebesar Rp126,12 triliun kepada 2,6 juta debitur UMKM hingga Agustus 2024, mencapai 76,44% dari target, dengan mayoritas penyaluran di sektor produksi dan rasio NPL KUR terjaga di 2,31%. Dok. BRI
2,6 Juta Pelaku UMKM Dapatkan KUR BRI Sepanjang 2024

Bank BRI terus mempertegas perannya sebagai mitra strategis pemerintah dalam menggerakkan perekonomian nasional dengan fokus pada pemberdayaan Usaha Mikro, Kecil, dan Menengah (UMKM).


Profil Para Pemeran What Comes After Love

30 menit lalu

What Comes After Love. (dok. Viu)
Profil Para Pemeran What Comes After Love

What Comes After Love menceritakan kisah cinta haru antara wanita Korea dan pria Jepang yang melintasi batas negara


Cara Membuat Link WA dari Nomor Langsung untuk Bio Instagram

31 menit lalu

Uji terbatas chatbot Meta AI di versi terbaru aplikasi WhatsApp. Foto : Gsmarena
Cara Membuat Link WA dari Nomor Langsung untuk Bio Instagram

Bagi pemilik bisnis, penting untuk mengetahui cara membuat link WA dari nomor langsung untuk bio Instagram. Ini informasinya.


Alasan Anies Baswedan Rilis Visi Misi dan Program untuk Jakarta Meski Tak Maju Pilgub Jakarta

31 menit lalu

Foto: Anies Baswedan (YouTube Anies Baswedan)
Alasan Anies Baswedan Rilis Visi Misi dan Program untuk Jakarta Meski Tak Maju Pilgub Jakarta

Anies Baswedan mengungkapkan, penyusunan visi misi itu dilakukan bersama dua tim dengan tugasnya masing-masing.


4 Sinyal Anda Susah Keluar dari Kesedihan

32 menit lalu

Ilustrasi perempuan sedih
4 Sinyal Anda Susah Keluar dari Kesedihan

Anda mungkin terjebak dalam kesedihan dan merasa tak bisa melanjutkan hidup, yang disebut juga kesedihan tak terujung. Terapis menyebut macamnya.


Program Makan Bergizi Gratis Perlu Hadirkan Keragaman Pangan Lokal

37 menit lalu

Menu makan bergizi gratis di SDN 04 Cipayung Pagi, Jakarta Timur pada Senin, 26 Agustus 2024 terdiri dari nasi, ayam, orek tempe, capcay, jagung dan buah anggur. TEMPO/Desty Luthfiani
Program Makan Bergizi Gratis Perlu Hadirkan Keragaman Pangan Lokal

Inisiator Nusantara Food Biodiversity, Ahmad Arif berharap program makan bergizi gratis Prabowo Gibran bisa mengakomodasi keragaman pangan lokal.