Lupa Kata Sandi? Klik di Sini

atau Masuk melalui

Belum Memiliki Akun Daftar di Sini


atau Daftar melalui

Sudah Memiliki Akun Masuk di Sini

Konfirmasi Email

Kami telah mengirimkan link aktivasi melalui email ke rudihamdani@gmail.com.

Klik link aktivasi dan dapatkan akses membaca 2 artikel gratis non Laput di koran dan Majalah Tempo

Jika Anda tidak menerima email,
Kirimkan Lagi Sekarang

Mimpi Catherine Hindra Sutjahyo di Bisnis E-Commerce

image-gnews
Direktur Pengelola Zalora Indonesia, Catherine Hindra Sutjahyo. Dok/TEMPO/Dasril Roszandi
Direktur Pengelola Zalora Indonesia, Catherine Hindra Sutjahyo. Dok/TEMPO/Dasril Roszandi
Iklan

TEMPO.COJakarta - Dengan jumlah penduduk lebih dari 240 juta jiwa, Indonesia menjadi pasar yang potensial untuk e-commerce. Tak heran, banyak market place online dan retail online tumbuh subur di Tanah Air.

“Sebagai negara kepulauan yang luas, Indonesia sangat cocok untuk e-commerce. Jika harus membuat toko retail di seluruh wilayah RI, butuh investasi dan waktu yang tidak sedikit,” kata Catherine Hindra Sutjahyo, CEO Alfaonline (PT Sumber Trijaya Lestari).

Mengawali karier sebagai konsultan di McKinsey Singapura, Catherine yang merupakan lulusan Bachelor of Business (Banking & Finance) dari Nanyang Technological University ini sempat meniti karier di perusahaan IT di Bungalor, India dan start-up di Amerika Serikat. Puncak kariernya adalah menjadi orang nomor satu Zalora.

“Masalah perbedaan harga yang sangat tinggi antara di Jakarta dan Papua seperti sekarang tidak akan ada lagi. Dengan e-commerce, harga barang menjadi lebih equal di wilayah Indonesia yang berbeda-beda,” kata wanita yang diberikan amanah sebagai CEO Alfaonline sejak April 2016 ini.

Wanita berusia 33 tahun tersebut mempunyai mimpi besar, yakni membuat e-commerce menjadi solusi agar konsumen memiliki akses terhadap produk retail dengan cara yang lebih mudah, harga bersaing, juga berkualitas. Ia beruntung bisa menjajal profesi sebagai konsultan di perusahaan ternama seperti McKinsey.

Alfaonline kini telah memiliki lebih dari 200 orang karyawan. Padahal, ketika berdiri pada Februari 2013, karyawannya tidak lebih dari 10 orang. Kinerja Grup Alfa itu melaju kencang berkat pesatnya pertumbuhan e-commerce dan tingkat kesadaran masyarakat untuk berbelanja online yang terus naik.

Iklan
Scroll Untuk Melanjutkan

“Tantangan selanjutnya adalah bagaimana membuat pie atau kue ini lebih besar, agar jumlah orang yang mau berbelanja online lebih besar lagi. Saat ini, yang berbelanja online sebenarnya orangnya itu-itu saja. Saat ini yang melek online belum besar,” kata Catherine.

Ia beruntung merek Alfa sudah sangat dipercaya di Indonesia. Buktinya, di setiap sudut wilayah RI ada gerai Alfamart. Inilah yang kemudian dimanfaatkan untuk melebarkan pasar Alfaonline. Gerai fisik Alfamart dijadikan sebagai delivery point, pick-up, payment point, dan drop-off point untuk para pembeli Alfaonline.

SWA

Baca juga:
Move On Setelah Putus Cinta? Basi!
8 Alasan Wanita Menolak Berhubungan Seks
Tanda yang Kasat Mata Si Dia Hebat di Ranjang

Iklan



Rekomendasi Artikel

Konten sponsor pada widget ini merupakan konten yang dibuat dan ditampilkan pihak ketiga, bukan redaksi Tempo. Tidak ada aktivitas jurnalistik dalam pembuatan konten ini.

 

Video Pilihan


Prediksi Ritel Tumbuh 4,2 Persen hingga Akhir 2023, Aprindo: Kalau Suasana Kondusif

15 hari lalu

Ketua Umum Asosiasi Pengusaha Ritel Indonesia (Aprindo) Roy Nicholas Mandey saat ditemui di Hypermart Puri Indah, Jakarta Barat pada Rabu, 8 Februari 2023. TEMPO/Riani Sanusi Putri
Prediksi Ritel Tumbuh 4,2 Persen hingga Akhir 2023, Aprindo: Kalau Suasana Kondusif

Aprindo memprediksi pertumbuhan usaha ritel nasional tumbuh hingga 4,2 persen hingga akhir tahun.


Indomaret, Alfamart, dan Indogrosir Bersaing Tawarkan Promo, Ini Daftar Lengkapnya

20 hari lalu

Indomaret, Alfamart, dan Indogrosir Bersaing Tawarkan Promo, Ini Daftar Lengkapnya

Tiga perusahaan waralaba asal Indonesia, yaitu Indomaret, Alfamart, dan Indogrosir bersaing menawarkan sejumlah promo menarik selama November 2023.


Diduga Kalah Judi Online, Kepala Toko Alfamart Rampok Alfamart Tetangga di Bogor

21 hari lalu

Ilustrasi Perampokan. roadsafety.co.za
Diduga Kalah Judi Online, Kepala Toko Alfamart Rampok Alfamart Tetangga di Bogor

AY, 40 tahun, pria yang bekerja sebagai kepala toko minimarket Alfamart di Bogor Utara mencoba merampok toko Alfamart yang berdekatan


Biaya Admin Top Up DANA di Alfamart Beserta Caranya

22 hari lalu

Ada biaya admin top up DANA di Alfamart yang harus dibayar. Di Alfamart, minimal top up aplikasi DANA adalah Rp50.000. Berikut ini biaya adminnya. Foto: Canva
Biaya Admin Top Up DANA di Alfamart Beserta Caranya

Ada biaya admin top up DANA di Alfamart yang harus dibayar. Di Alfamart, minimal top up aplikasi DANA adalah Rp50.000. Berikut ini biaya adminnya.


Promo Indomaret, Alfamart, dan McDonald's Oktober 2023: Minyak Goreng hingga Susu Formula

49 hari lalu

Minimarket Alfamart dan minimarket Indomaret. TEMPO/Prima Mulia
Promo Indomaret, Alfamart, dan McDonald's Oktober 2023: Minyak Goreng hingga Susu Formula

Daftar promo Indomaret, Alfamart, dan McDonald's Indonesia selama Oktober 2023


Cara Bayar Iuran BPJS Kesehatan di Alfamart, Indomaret, dan Alfamidi

55 hari lalu

Ilustrasi BPJS Kesehatan. Dok.TEMPO/Aditia Noviansyah
Cara Bayar Iuran BPJS Kesehatan di Alfamart, Indomaret, dan Alfamidi

Cara bayar iuran BPJS Kesehatan di Alfamart, Indomaret, dan Alfamidi dengan menunjukkan nomor tagihan.


Pembelian Beras SPHP Dibatasi, Ini Aturan di Sejumlah Toko Ritel

58 hari lalu

Bapanas Batasi Pembelian Beras: Supaya Masyarakat Bijak Berbelanja
Pembelian Beras SPHP Dibatasi, Ini Aturan di Sejumlah Toko Ritel

Pembelian beras Stabilisasi Pasokan dan Harga Pangan (SPHP) dibatasi. Ini aturan di sejumlah toko ritel.


Konsumen Mafhum Ada Akamsi di Balik Uang Parkir di Minimarket, Beri Solusi Ini ke Manajemen

8 September 2023

Lokasi pengeroyokan pemuda di Alfamidi, Bintaro Jalan Bintaro Utama, Sektor V, Kelurahan Jurangmangu Timur, Kecamatan Pondok Aren, Kota Tangerang Selatan. Foto: TEMPO/Muhammad Iqbal
Konsumen Mafhum Ada Akamsi di Balik Uang Parkir di Minimarket, Beri Solusi Ini ke Manajemen

Seorang konsumen minimarket sudah mengetahui bahwa ada akamsi di balik uang parkir di minimarket. Ia mengajukan solusi.


Terpopuler: Aturan Parkir di Alfamidi dan Alfamart, Respons Erick Thohir soal Lonjakan Harga Beras

8 September 2023

Lokasi pengeroyokan pemuda di Alfamidi, Bintaro Jalan Bintaro Utama, Sektor V, Kelurahan Jurangmangu Timur, Kecamatan Pondok Aren, Kota Tangerang Selatan. Foto: TEMPO/Muhammad Iqbal
Terpopuler: Aturan Parkir di Alfamidi dan Alfamart, Respons Erick Thohir soal Lonjakan Harga Beras

Berita terpopuler bisnis pada Kamis, 7 September 2023 dimulai dari aturan parkir di Alfamidi dan Alfamart usai konsumen dikeroyok tukang parkir liar.


Konsumen Dikeroyok Tukang Parkir, Begini Aturan Parkir di Alfamidi dan Alfamart

7 September 2023

Lokasi pengeroyokan pemuda di Alfamidi, Bintaro Jalan Bintaro Utama, Sektor V, Kelurahan Jurangmangu Timur, Kecamatan Pondok Aren, Kota Tangerang Selatan. Foto: TEMPO/Muhammad Iqbal
Konsumen Dikeroyok Tukang Parkir, Begini Aturan Parkir di Alfamidi dan Alfamart

Ramai soal pengeroyokan konsumen, bagaimana aturan parkir di Alfamidi dan Alfamart yang sama-sama di bawah satu manajemen PT Sumber Alfaria Trijaya?