Lupa Kata Sandi? Klik di Sini

atau Masuk melalui

Belum Memiliki Akun Daftar di Sini


atau Daftar melalui

Sudah Memiliki Akun Masuk di Sini

Konfirmasi Email

Kami telah mengirimkan link aktivasi melalui email ke rudihamdani@gmail.com.

Klik link aktivasi dan dapatkan akses membaca 2 artikel gratis non Laput di koran dan Majalah Tempo

Jika Anda tidak menerima email,
Kirimkan Lagi Sekarang

Love, Bonito Daur Ulang Pakaian untuk Dukung Pendidikan Perempuan

Reporter

Editor

Mila Novita

image-gnews
Love, Bonito mendaur ulang pakaian jadi tas laptop untuk mendukung pendidikan perempuan
Love, Bonito mendaur ulang pakaian jadi tas laptop untuk mendukung pendidikan perempuan
Iklan

TEMPO.CO, Jakarta - Merek pakaian wanita Love, Bonito membuat program sosial sebagai upaya untuk memperpanjang usia dari sisa pakaian yang didaur ulang. Ada sekitar 1.000 pakaian yang diproduksi namun tak memenuhi standar, mereka daur ulang menjadi 200 tas laptop yang dapat dibalik (reversible). 

Love, Bonito mengombinasikan program ini dengan kampanye anyar yang berfokus pada pemberdayaan perempuan di Asia, bernama Sponsor Girl. Hasil dari kampanye penjualan produknya bakal disumbangkan untuk membiayai pendidikan formal seputar literasi digital dan bahasa Inggris untuk 25 pelajar perempuan di Rumah Belajar Bangli selama satu tahun yang disalurkan melalui YCAB Foundation. “Mereka bisa berkesempatan mendapatkan pendidikan Bahasa Inggris dan komputer,” tutur Head of Country Love, Bonito Indonesia, Suzanne Sarah.

“Kami percaya pendidikan mempunyai peran penting untuk memberdayakan perempuan dalam mengejar impian mereka dan kami sangat mendukung YCAB untuk membuat perbedaan dan menciptakan masa depan yang lebih baik bagi perempuan dari latar belakang yang terpinggirkan di Indonesia,” lanjutnya. Dua keterampilan itu menurut Sarah sudah jadi kemampuan dasar yang kudu dikuasai di era sekarang. 

Love, Bonito menurut Astrid, Brand Marketing Lead Love, Bonito Indonesia, memang sedang fokus mengusung sejumlah isu yang ada di seputar perempuan seperti pendidikan dalam langkah pemberdayaan yang mereka jalankan. “Salah satu isu perempuan yang sedang kita fokuskan sekarang adalah pendidikan. Terutama untuk under privileged girls, karena di Indonesia masih banyak anak perempuan tidak ber-privileged yang pendidikannya kurang tercukupi. Kita mau bantu itu melalui proyek ini, makanya kita sebut proyek ini, Sponsor A Girl.”

Untuk menjalankan program ini, Love, Bonito menggandeng Setali, sebuah gerakan fashion berkelanjutan yang berfokus memperpanjang umur pakaian. Setali turut terlibat dalam pembuatan tas laptop yang dapat dibalik ini.

Iklan
Scroll Untuk Melanjutkan

Ada alasan mengapa Love, Bonito mengubah produk pakaian-pakaian mereka ini menjadi tas laptop. Para desainer, menurut Sarah hendak menghadirkan tas laptop yang bisa melengkapi gaya perempuan modern tanpa melupakan sejumlah fungsi yang bisa diberikan misal, sebagai fungsi utama sebagai tempat laptop, ia juga bisa membawa sejumlah dokumen penting, kartu perjalanan, dan aksesori di dalam tas. Tas yang diproduksi pun benar-benar bisa melengkapi kebutuhan harian.

AISHA

Pilihan editor: Cara H&M Mendaur ulang Pakaian Bekas Menjadi Baru

Selalu update info terkini. Simak breaking news dan berita pilihan dari Tempo.co di kanal Telegram “Tempo.co Update”. Klik https://t.me/tempodotcoupdate untuk bergabung. Anda perlu meng-install aplikasi Telegram lebih dulu.

Iklan

Berita Selanjutnya



Rekomendasi Artikel

Konten sponsor pada widget ini merupakan konten yang dibuat dan ditampilkan pihak ketiga, bukan redaksi Tempo. Tidak ada aktivitas jurnalistik dalam pembuatan konten ini.

 

Video Pilihan


3 Item Penting yang Selalu Dibawa Solo Backpacker

1 hari lalu

Solo backpacker, Claire Sturzaker. Instagram.com/@talesofabackpacker
3 Item Penting yang Selalu Dibawa Solo Backpacker

Solo backpacker bernama Claire Sturzaker membagikan tiga item penting yang selalu dia bawa saat bepergian


Jenis Sampah yang Tak Boleh Dibuang Sembarangan, Cek Solusinya

4 hari lalu

Ilustrasi tong sampah. Sumber: TurboSquid
Jenis Sampah yang Tak Boleh Dibuang Sembarangan, Cek Solusinya

Beberapa jenis barang tak bisa dibuang seenaknya ke tempat sampah atau sembarang tempat karena berbahaya bagi lingkungan. Apa saja?


Lestari Moerdijat: Perjuangan Perempuan Indonesia Belum Selesai

4 hari lalu

Lestari Moerdijat: Perjuangan Perempuan Indonesia Belum Selesai

Nilai-nilai dalam Pancasila yaitu ketuhanan, kemanusiaan, persatuan, kerakyatan, dan keadilan, harus menjadi dasar kehidupan bermasyarakat, berbangsa dan bernegara


Pamit Main, Wanita Muda di Bogor Ditemukan Penuh Luka di Wajah dan Tangan

4 hari lalu

Ilustrasi tewas atau jenazah atau jasad. shutterstock.com
Pamit Main, Wanita Muda di Bogor Ditemukan Penuh Luka di Wajah dan Tangan

Korban tewas dalam perjalanan ke rumah sakit. Polres Bogor Kota mengklaim sudah mengantongi identitas pelaku


Lenny Kravitz Punya Akun TikTok, Syal Besar Jadi Andalan

5 hari lalu

Lenny Kravitz. Tiktok.com/@lennykravitz
Lenny Kravitz Punya Akun TikTok, Syal Besar Jadi Andalan

Lenny Kravitz meniru kembali gaya lamanya dalam unggahan pertama di TikTok


Perempuan WNI Diculik di Malaysia, Polisi Tangkap 14 Tersangka

7 hari lalu

Ilustrasi penyanderaan / sandera / penculikan. Shutterstock
Perempuan WNI Diculik di Malaysia, Polisi Tangkap 14 Tersangka

Seorang perempuan WNI diculik di Penang, Malaysia. Pelaku meminta tebusan hingga Rp1,7 miliar


India Sahkan RUU Quota untuk Perempuan di Parlemen

7 hari lalu

Zarifa Ghafari merupakan wali kota perempuan pertama di Afganistan. Lulusan sarjana ekonomi di India yang sempat menjadi wirausaha itu pernah memiliki sebuah stasiun radio populer yang ditujukan untuk wanita di Wardak, Afganistan. Facebook/zarifa.ghafari
India Sahkan RUU Quota untuk Perempuan di Parlemen

Majelis tinggi India mensahkan RUU quota untuk perempuan di parlemen, yang selanjutnya, RUU menunggu ratifikasi dari majelis negara bagian.


Kolaborasi Venteny dan Plastic Bank Akan Kumpulkan 20 Ton Plastik Daur Ulang hingga 2024

10 hari lalu

Penandatanganan MoU kerja sama Venteny dan Plastic Bank dalam pengelolaan sampah plastik di Jakarta, 19 September 2023. (Tempo/Erwin Z)
Kolaborasi Venteny dan Plastic Bank Akan Kumpulkan 20 Ton Plastik Daur Ulang hingga 2024

Sampah plastik di laut merupakan masalah lingkungan di Indonesia yang sangat krusial untuk segera ditangani.


Melihat Museum Dior di Paris, Seni yang Berpadu dengan Fashion

10 hari lalu

Museum Dior, Paris. Foto : galeriedior.com.
Melihat Museum Dior di Paris, Seni yang Berpadu dengan Fashion

La Galerie Dior, museum di 30 Montaigne Paris yang menggabungkan seni dan fashion menjadi sebuah mahakarya elegan yang bisa dikunjungi.


Pakaian Adat Pernikahan Dinasti Joseon Dipamerkan di Korea, Ada Peran RM BTS

15 hari lalu

Kim Nam Joon atau RM BTS. Foto: Instagram @rkive.
Pakaian Adat Pernikahan Dinasti Joseon Dipamerkan di Korea, Ada Peran RM BTS

Pakaian adat pernikahan wanita Dinasti Joseon direstorasi dengan sumbangan RM BTS