Lupa Kata Sandi? Klik di Sini

atau Masuk melalui

Belum Memiliki Akun Daftar di Sini


atau Daftar melalui

Sudah Memiliki Akun Masuk di Sini

Konfirmasi Email

Kami telah mengirimkan link aktivasi melalui email ke rudihamdani@gmail.com.

Klik link aktivasi dan dapatkan akses membaca 2 artikel gratis non Laput di koran dan Majalah Tempo

Jika Anda tidak menerima email,
Kirimkan Lagi Sekarang

Makeup Fashion Show Dior di Mumbai Terinspirasi dari Perempuan India

Reporter

Editor

Mila Novita

image-gnews
Dior menggelar peragaan busana pertamanya di India pada Kamis, 31 Maret 2023 (tangkapan layar Youtube)
Dior menggelar peragaan busana pertamanya di India pada Kamis, 31 Maret 2023 (tangkapan layar Youtube)
Iklan

TEMPO.CO, Jakarta - Fashion show Dior di Gateway of India, Mumbai, India, pada Kamis, 30 Maret 2023 tak hanya menampilkan kekayaan budaya India dari fashion, tetapi juga makeup. Kunci untuk tampilan kecantikan para model catwalk pra-musim gugur 2023 Dior adalah liner kohl hitam atau celak, riasan yang secara tradisional digunakan di negara tersebut.

“Eye shadow hitam, kohl liner hitam, dan riasan mata hitam tebal sangat khas India,” kata Peter Philips, direktur kreatif dan citra tata rias Christian Dior, tentang penampilan yang ia ciptakan untuk catwalk.

Tapi dia membuatnya jadi lebih modern. Dia mengatakan, Direktur Kreatif Dior, Maria Grazia Chiuri, meminta Philips untuk menciptakan smokey eyes hitam intens dengan tampilan basah. Dia telah membuat mood board atau kumpulan gambar dengan foto-foto vintage dari India.

Mempertimbangkan kondisi cuaca lembap Mumbai, dia memberikan daya pikat kelopak mata para model menjadi seolah-olah perempuan India. 

Philips menggunakan eye shadow hitam Dior Mono Couleur Couture pada kelopak mata dan Diorshow Khôl hitam di sekitar akar bulu mata, lalu membubuhkan sentuhan Vaseline di atas bayangan mata.

Pada kulit, dia menggunakan Dior Forever Skin Glow untuk hasil akhir yang bercahaya dan bedak di zona-T, di sekitar hidung model dan di atas alis mereka. Bibir dibiarkan nude.

Iklan
Scroll Untuk Melanjutkan

“Lalu [kami] biarkan cahaya alami yang bekerja,” katanya.

Sementara untuk rambut, hair stylist Guido Palau menciptakan gaya rambut unik untuk Dior. Rambut model memiliki gelombang jari yang dibuat alami. Tapi itu tidak terlalu retro, lanjut Philips. “Sepertinya agak jazzy. Seperti foto-foto lama klub malam tahun 20-an dan 30-an.”

WWD 

Pilihan Editor: Fashion Show Pertama di India, Dior Ubah Situs Bersejarah Gateway of India jadi Runway

Selalu update info terkini. Simak breaking news dan berita pilihan dari Tempo.co di kanal Telegram “Tempo.co Update”. Klik https://t.me/tempodotcoupdate untuk bergabung. Anda perlu meng-install aplikasi Telegram terlebih dahulu.

Iklan



Rekomendasi Artikel

Konten sponsor pada widget ini merupakan konten yang dibuat dan ditampilkan pihak ketiga, bukan redaksi Tempo. Tidak ada aktivitas jurnalistik dalam pembuatan konten ini.

 

Video Pilihan


Spotlight Indonesia 2023: Meriahnya Fesyen Berkelanjutan, Budaya, dan Kreasi Indonesia

9 hari lalu

Fashion Show SPOTLIGHT Indonesia Pos Bloc Jakarta  16-18 November 2023
Spotlight Indonesia 2023: Meriahnya Fesyen Berkelanjutan, Budaya, dan Kreasi Indonesia

Tak hanya menjadi ajang pameran, SPOTLIGHT juga menyuarakan kampanye fesyen berkelanjutan.


Cerita Siswi SMK NU Banat Kudus Merantau Demi Cita-cita Jadi Fashion Designer

10 hari lalu

Karya SMK NU Banat Kudus. Dok. Vokasi Kemendikbud
Cerita Siswi SMK NU Banat Kudus Merantau Demi Cita-cita Jadi Fashion Designer

SMK NU Banat Kudus berupaya untuk menghadirkan pendidikan berbasis industri, khususnya di bidang tata busana.


Jalanan di Bawah Pohon Kenari Jadi Catwalk Kenari Fashion Street 2023

15 hari lalu

Kenari Fashion Street diselenggarakan di sepanjang jalan Pejaggik mulai dari Taman Sangkareang hingga depan kantor Gubernur NTB, Minggu 18 November 2023. (Dok. Diskominfotik NTB)
Jalanan di Bawah Pohon Kenari Jadi Catwalk Kenari Fashion Street 2023

Kenari Fashion Street yang diselenggarakan Pemerintah Provinsi Nusa Tenggara Barat, sepanjang pagi- siang Sabtu 18 November 2023 berjalan meriah


Angkat Tenun Tradisional Sasambo, Nusa Tenggara Barat Gelar Kenari Fashion Street

16 hari lalu

Seorang perempuan berusia 19 tahun sedang memintal benang di depan bale tani, Desa Adat Sade, Lombok Barat. Tempo/Francisca Christy Rosana
Angkat Tenun Tradisional Sasambo, Nusa Tenggara Barat Gelar Kenari Fashion Street

Selain merayakan HUT ke-65 Nusa Tenggara Barat, acara ini juga diharapkan dapat menghidupkan ekosistem UMKM dan industri kreatif.


Dampak Kesehatan dan Psikologis Pakai Make Up Setiap Hari

26 hari lalu

Ilustrasi wanita memakai makeup. Foto: Freepik.com/Lifestyle Memory
Dampak Kesehatan dan Psikologis Pakai Make Up Setiap Hari

Banyak wanita memakai make up setiap hari. Meski bisa meningkatkan kepercayaan diri, pertimbangkan juga efek jangka panjangnya.


Dior Copot Bella Hadid sebagai Brand Ambassador, Diganti dengan Model Israel

26 hari lalu

Bella Hadid mengenakan gaun Dior vintage di Prince's Trust Gala di New York City, Amerika Serikat, Kamis 28 April 2022. Instagram.com/@luxurylaw
Dior Copot Bella Hadid sebagai Brand Ambassador, Diganti dengan Model Israel

Keputusan untuk menggantikan Bella Hadid dengan model Israel Mai Tager menyoroti dukungan Dior terhadap Israel


KPK Sita Barang Mewah Syahrul Yasin Limpo, Mulai dari Tas Hermes hingga Jam Tangan Rolex

54 hari lalu

Menteri Pertanian Syahrul Yasin Limpo memberikan keterangan pers di NasDem Tower, Jakarta, Kamis, 5 Oktober 2023. Syahrul Yasin Limpo menjelaskan kedatangannya ke Polda Metro Jaya untuk menjalani pemeriksaan terkait dengan laporan dugaan pemerasan. TEMPO/M Taufan Rengganis
KPK Sita Barang Mewah Syahrul Yasin Limpo, Mulai dari Tas Hermes hingga Jam Tangan Rolex

Barang mewah yang diangkut dari rumah Syahrul Yasin Limpo di antaranya tas Hermes, Chanel, Dior, jam tangan rolex, perhiasan, dan lainnya.


Melihat Museum Dior di Paris, Seni yang Berpadu dengan Fashion

19 September 2023

Museum Dior, Paris. Foto : galeriedior.com.
Melihat Museum Dior di Paris, Seni yang Berpadu dengan Fashion

La Galerie Dior, museum di 30 Montaigne Paris yang menggabungkan seni dan fashion menjadi sebuah mahakarya elegan yang bisa dikunjungi.


Profil Bernard Arnault, Orang Terkaya di Dunia Pemilik Louis Vuitton dan Dior

4 September 2023

Dari deretan 5 besar orang terkaya di dunia menurut Media Economic Times 2023, Bernard Arnault satu-satunya orang yang tidak memiliki bisnis pada perusahaan yang berkaitan dengan teknologi. Bernard Arnault yang berada di posisi kedua kini memiliki kekayaan sebesar 223,8 miliar USD merupakan seorang pengusaha pakaian dan perhiasan mewah. REUTERS
Profil Bernard Arnault, Orang Terkaya di Dunia Pemilik Louis Vuitton dan Dior

Bernard Arnault merupakan Chairman dan CEO di perusahaan barang mewah terbesar di dunia, LVMH Moet Hennessy-Louis Vuitton SE (LVMH).


Momen Gemas David Beckham Pasrah Wajahnya Dirias oleh Harper

2 Agustus 2023

David Beckham saat wajahnya dirias oleh Harper Seven. Instagram.com/@davidbeckham
Momen Gemas David Beckham Pasrah Wajahnya Dirias oleh Harper

Meski tidak tahu apa yang digunakan Harper di wajahnya, David Beckham merasa senang wajahnya terlihat lebih baik